Identifikasi Masalah Tujuan Penelitian Adapun yang menjadi tujuan dari pelaksanaan penelitian ini yaitu : Kegunaan Penelitian Adapun kegunaan dari penelitian ini adalah sebagai berikut : Keaslian Penelitian

warna, daya simpan dan dalam beberapa hal juga dapat sebagai alat peningkat nilai gizi Amang, dkk, 1996. Sehingga berdasarkan latar belakang tersebut, maka menjadi satu hal yang menarik untuk menganalisis tentang faktor-faktor yang mempengaruhi perilaku konsumen dalam pembelian minyak goreng curah dan kemasan di pasar tradisional di kecamatan Medan Kota yaitu Pasar Super Market Medan.

1.2. Identifikasi Masalah

Berdasarkan uraian pada latar belakang, maka dapat dirumuskan beberapa permasalahan sebagai berikut : 1. Bagaimana perkembangan konsumsi minyak goreng 5 tahun terakhir di Provinsi Sumatera Utara ? 2. Bagaimana perbedaan karakteristik konsumen minyak goreng jenis curah dengan kemasan ? 3. Bagaimana pengaruh usia, pendidikan, harga minyak goreng, pendapatan dan jumlah tanggungan terhadap konsumsi minyak goreng curah dengan kosumsi minyak goreng kemasan ? 4. Bagaimana perbedaan pengaruh usia, pendidikan, harga minyak goreng, pendapatan dan jumlah tanggungan terhadap konsumsi minyak goreng curah dengan kosumsi minyak goreng kemasan ? 5. Apakah alasan konsumen membeli minyak goreng jenis curah dan kemasan?

1.3. Tujuan Penelitian Adapun yang menjadi tujuan dari pelaksanaan penelitian ini yaitu :

1. Untuk mengetahui perkembangan konsumsi minyak goreng 5 tahun terakhir di Provinsi Sumatera Utara. 2. Untuk menganalisis perbedaan karakteristik konsumen minyak goreng jenis curah dengan kemasan. 3. Untuk menganalisis pengaruh usia, pendidikan, harga minyak goreng, pendapatan dan jumlah tanggungan terhadap konsumsi minyak goreng curah dengan konsumsi minyak goreng kemasan. 4. Untuk menganalisis perbedaan pengaruh usia, pendidikan, harga minyak goreng, pendapatan dan jumlah tanggungan terhadap konsumsi minyak goreng curah dengan konsumsi minyak goreng kemasan. 5. Untuk mengetahui alasan konsumen membeli minyak goreng jenis curah dengan kemasan.

1.4. Kegunaan Penelitian Adapun kegunaan dari penelitian ini adalah sebagai berikut :

1. Sebagai bahan referensi dalam melakukan penelitian yang berhubungan dengan perilaku konsumen minyak goreng. 2. Sebagai bahan informasi bagi pihak-pihak yang membutuhkan.

1.5. Keaslian Penelitian

1. Model Penelitian : Dalam penelitian ini menggunakan berbagai metode analisis yaitu, analisis deskriptif untuk menjelaskan tentang perkembangan konsumsi di kota Medan, analisis uji Iindependent sampel T-Test untuk menganalisis perbedaan karakteristik antara konsumen minyak goreng curah dengan konsumen minyak goreng kemasan dan analisis regresi berganda unttuk menganalisis pengaruh usia, pendidikan, harga minyak goreng curahkemasan, pendapatan dan jumlah tanggungan terhadap konsumsi minyak goreng curahkemasan. 2. Variabel : Penelitian ini menggunakan variabel bebas dan variabel terikat pada analisis regresi berganda. Variabel bebas yang digunakan sebanyak 5 variabel yaitu usia, pendidikan, harga minyak goreng curahkemasan, pendapatan dan jumlah tanggungan sedangkan variabel terikatnya hanya satu yaitu jumlah konsumsi minyak goreng curahkemasan. 3. Jumlah observasisampel : Sampel penelitian adalah konsumen yang membeli minyak goreng curahkemasan dan sudah menikah atau berumah tangga. Sampel penelitian ini sebanyak 60 orang yaitu yang terdiri dari konsumen minyak goreng curah sebanyak 30 orang dan konsumen minyak goreng kemasan sebanyak 30 orang. 4. Waktu penelitian : Penelitian dilakukan pada bulan Juni 2015. 5. Lokasi Penelitian : Penelitian dilakukan di pasar tradisional yaitu pasar medan super market di kec. medan kota. BAB II TINJAUAN PUSTAKA

2.1. Minyak Goreng

Dokumen yang terkait

Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Membeli Minyak Goreng Curah (Studi Kasus : Pasar Sentral Di Kecamatan Medan Kota Di Kota Medan)

13 78 78

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Harga Jual Minyak Goreng Curah Di Pasar Tradisional Medan

17 84 71

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM PEMBELIAN MINYAK GORENG CURAH DAN MINYAK GORENG KEMASAN ( STUDI KASUS PASAR PEUNAYONG KOTA BANDA ACEH)

0 6 1

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Minyak Goreng Curah Dan Kemasan Di Pasar Tradisional (Studi Kasus : Pasar Medan Super Market Di Kec. Medan Kota)

0 0 12

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Minyak Goreng Curah Dan Kemasan Di Pasar Tradisional (Studi Kasus : Pasar Medan Super Market Di Kec. Medan Kota)

0 0 1

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Minyak Goreng Curah Dan Kemasan Di Pasar Tradisional (Studi Kasus : Pasar Medan Super Market Di Kec. Medan Kota)

0 0 6

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Minyak Goreng Curah Dan Kemasan Di Pasar Tradisional (Studi Kasus : Pasar Medan Super Market Di Kec. Medan Kota)

0 1 19

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Minyak Goreng Curah Dan Kemasan Di Pasar Tradisional (Studi Kasus : Pasar Medan Super Market Di Kec. Medan Kota)

0 0 3

Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Konsumen Dalam Pembelian Minyak Goreng Curah Dan Kemasan Di Pasar Tradisional (Studi Kasus : Pasar Medan Super Market Di Kec. Medan Kota)

0 0 39

Faktor – Faktor Yang Mempengaruhi Perilaku Konsumen Membeli Minyak Goreng Curah (Studi Kasus : Pasar Sentral Di Kecamatan Medan Kota Di Kota Medan)

0 0 13