Teknik Analisis Data 4.2.2.1 Metode Analisis Deskriptif

6. GUU – VI : RS. Laras, RS. Pabatu, dan RS. Balimbingan. Adapun yang menjadi tugas pokok Manajer Grup Unit Usaha adalah sebagai berikut : 1. Memimpin Grup Unit Usaha untuk mencapai kinerja hasil usaha secara efektif dan efisien sesuai dengan sasaran dan kebijakan yang digariskan oleh Direksi. 2. Mengkoordinir, membina serta mengendalikan pengelolaan unit usaha yang ada di dalam grupnya untuk mencapai kinerja masing-masing unit usaha dalam kesatuan tujuan Grup Unit Usaha secara efektif dan efisien.

4.2 Hasil Penelitian

4.2.1 Teknik Analisis Data 4.2.2.1 Metode Analisis Deskriptif

1. Deskriptif Responden

Analisis deskriptif merupakan cara merumuskan dan menafsirkan data yang ada sehingga memberikan gambaran yang jelas tentang data yang diteliti. Jumlah responden penelitian sebanyak 40 orang. Jumlah pernyataan yang diberikan untuk variabel variabel X 1 Promosi Jabatan sebanyak 9 pernyataan, X 2 Lingkungan Kerja sebanyak 6 pernyataan, dan variabel Y Semangat Kerja sebanyak 8 pernyataan.

a. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia

Tabel 4.1 Umur Gender Crosstabulation Count Gender Total Laki-laki Perempuan Umur 30-39 13 2 15 40-49 11 7 18 50-59 6 1 7 Total 30 10 40 Sumber: Hasil Penelitian 2014 Tabel 4.1 menjelaskan bahwa jumlah jenis kelamin laki-laki terbanyak terdapat pada umur 40-49, dan jumlah jenis kelamin perempuan terbanyak terdapat pada umur 40-49 karena PTPN IV Persero Medan Divisi Sumber daya manusia membutuhkan karyawan yang telah memiliki pengalaman dan loyalitas tinggi bagi perushaan baik itu yang dipekerjakan didalam kantor.

b. Karakteristik Responden Berdasarkan Lama Bekerja

Tabel 4.2 Gender Lama_Bekerja Crosstabulation Count Lama_Bekerja Total 11 11-15 16-20 21-25 25 Gender Laki-laki 7 6 8 6 3 30 Perempuan 2 1 1 6 10 Total 9 7 9 12 3 40 Sumber: Hasil Penelitian 2014 Tabel 4.2 menjelaskan bahwa jumlah lama bekerja 21-25 tahun lebih banyak bekerja. Hal ini disebabkan perusahaan membutuhkan karyawan yang telah memiliki pengalaman dan loyalitas yang tinggi untuk bekerja sehingga perusahaan dapat lebih mudah membantu dalam mendidik karyawan-karyawan yang masa kerjanya dibawah 11-20.

2. Deskriptif Kuesioner

a. Variabel Promosi Jabatan X 1 Tabel 4.3 Pendapat Responden terhadap Variabel Promosi Jabatan Pertanyaan SS S KS TS STS Total F F F F F F Pernyataan 1 16 40 13 32.5 7 17.5 2 5 2 5 40 100 Pernyataan 2 18 45 17 42.5 4 10 1 2.5 40 100 Pernyataan 3 11 27.5 21 52.5 5 12.5 3 7.5 40 100 Pernyataan 4 16 40 13 32.5 7 17.5 2 5 2 5 40 100 Pernyataan 5 10 25 22 55 6 15 2 5 40 100 Pernyataan 6 9 22.5 16 40 9 22.5 5 12.5 1 2.5 40 100 Pernyataan 7 17 42.5 17 42.5 3 7.5 3 7.5 40 100 Pernyataan 8 16 40 13 32.5 7 17.5 2 5 2 5 40 100 Pernyataan 9 18 45 17 42.5 4 10 1 2.5 40 100 Sumber : Hasil Penelitian 2014 Berdasarkan Tabel 4.3 dapat diketahui bahwa : 1. Untuk pertanyaan 1 Pengalaman kerja dijadikan syarat dalam promosi jabatan 16 responden 40 menyatakan sangat setuju, karena pengalaman kerja dijadikan syarat dalam promosi jabatan.. 2. Untuk pertanyaan 2 Di dalam perusahaan loyalitas dijadikan dasar untuk promosi jabatan 18 responden 45 menyatakan sangat setuju karena merasa didalam perusahaan loyalitas dijadikan dasar untuk promosi jabatan. 3. Untuk pertanyaan 3 Promosi jabatan yang dilakukan perusahaan kepada karyawan mempunyai kecakapan, kejujuran dan kemampuan sesuai dengan uraian pekerjaan. 21 responden 52.5 menyatakan setuju, selain itu sebagian responden merasa promosi yang dilakukan tidak mempunyai kemampuan dengan uraian pekerjaan. 4. Untuk pertanyaan 4 Perusahaan memberikan tugas sesuai dengan tingkat pendidikan karyawan 16 responden 40 menyatakan sangat setuju, sementara sebagian responden merasa perusahaan memberikan tugas tidak sesuai dengan tingkat pendidikan karyawan. 5. Untuk pertanyaan 5 Perusahaan selalu melakukan penilaian kinerja kepada karyawan 22 responden 55 menyatakan setuju, sebagian responden merasa tidak selalu melakukan penilaian kinerja kepada karyawan. 6. Untuk pertanyaan 6 Penilaian prestasi kerja yang ada selama ini sesuai dengan yang karyawan harapkan 16 responden 40 menyatakan setuju. Sementara sebagian responden merasa penilaian prestasi kerja yang ada tidak sesuai dengan harapan karyawan. 7. Untuk pertanyaan 7 Kinerja karyawan mendukung dalam promosi jabatan 17 responden 42.5 menyatakan sangat setuju dan setuju karena responden merasa kinerja karyawan mendukung dalam promosi jabatan. 8. Untuk pertanyaan 8 Promosi jabatan diberikan kepada karyawan sesuai dengan jabatan yang dibutuhkan 16 responden 40 menyatakan sangat setuju, sementara sebagian reponden merasa promosi yang diberikan tidak sesuai dengan jabatan yang dibutuhkan. 9. Untuk pertanyaan 9 Job descriptionuraian pekerjaan formasi jabatanyang diberikan sesuai dengan kemampuan karyawan 18 responden 45 menyatakan sangat setuju, selain itu sebagian reponden merasa uraian tugas yang diberikan tidak sesuai dengan kemampuan karyawan. b. Variabel Lingkungan Kerja X 2 Tabel 4.4 Pendapat Responden terhadap Variabel Lingkungan Kerja Pertanyaan SS S KS TS STS Total F F F F F F Pernyataan 1 16 40 16 40 7 17.5 1 2.5 40 100 Pernyataan 2 13 32.5 15 37.5 10 25 1 2.5 1 2.5 40 100 Pernyataan 3 11 27.5 21 52.5 6 15 1 2.5 1 2.5 40 100 Pernyataan 4 8 20 16 40 8 20 5 12.5 3 7.5 40 100 Pernyataan 5 14 35 14 35 6 15 6 15 40 100 Pernyataan 6 9 22.5 17 42.5 4 10 9 22.5 1 2.5 40 100 Sumber : Hasil Penelitian 2014 Berdasarkan Tabel 4.4 dapat diketahui bahwa : 1. Untuk pertanyaan 1 Penerangan lampu dalam ruangan sudah memadai 16 responden 40 menyatakan sangat setuju dan setuju, karena penerangan lampu dalam ruangan sudah memadai. 2. Untuk pertanyaan 2 Peralatan yang ada didalam ruangan kerja mendukung untuk menyelesaikan pekerjaan 15 responden 37.5 menyatakan setuju karena merasa peralatan yang didalam ruangan kerja mendukung dalam penyelesaian tugas.. 3. Untuk pertanyaan 3 Kondisi ventilasi sirkulasi udara di dalam ruangan mendukung kenyamanan dalam bekerja 21 responden 52.5 menyatakan setuju, selain itu sebagian responden merasa kondisi sirkulasi udara didalam ruangan kurang mendukung kenyamanan dalam bekerja. 4. Untuk pertanyaan 4 Sesama rekan kerja saling bekerja sama 16 responden 40 menyatakan setuju, sementara sebagian responden merasa sessama rekan kerja tidak saling bekerja sama. 5. Untuk pertanyaan 5 Keadaan dan suasana lingkungan kerja yang nyaman, rapi serta fasilitas keamanan yang memadai membuat semangat kerja saya meningkat 14 responden 35 menyatakan sangat setuju dan setuju. Karena sebagian responden merasa keadaan dan suasana lingkungan tidak nyaman. 6. Untuk pertanyaan 6 Hubungan karyawan dan pimpinan terjalin dengan baik 17 responden 42.5 menyatakan setuju. Sementara sebagian responden merasa hubungan karyawan dan pimpinan tidak terjalin dengan baik. c. Variabel Semangat Kerja Y Tabel 4.5 Pendapat Responden terhadap Variabel Semangat Kerja Pertanyaan SS S KS TS STS Total F F F F F F Pernyataan 1 13 32.5 18 45 6 15 3 7.5 40 100 Pernyataan 2 8 20 15 37.5 6 15 8 20 3 7.5 40 100 Pernyataan 3 8 20 15 37.5 10 25 4 10 3 7.5 40 100 Pernyataan 4 16 40 13 32.5 7 17.5 2 5 2 5 40 100 Pernyataan 5 13 32.5 20 50 4 10 2 5 1 2.5 40 100 Pernyataan 6 18 45 17 42.5 3 7.5 1 2.5 1 2.5 40 100 Pernyataan 7 12 30 9 22.5 8 20 7 17.5 4 10 40 100 Pernyataan 8 7 17.5 15 37.5 11 27.5 6 15 1 2.5 40 100 Sumber : Hasil Penelitian 2014 Berdasarkan Tabel 4.5 dapat diketahui bahwa : 1. Untuk pertanyaan 1 Dalam meningkatkan semangat kerja, karyawan selalu hadir setiap hari. 18 responden 45 menyatakan setuju, karena reponden merasa kehadiran sangat penting dalam peningkatan semangat kerja. 2. Untuk pertanyaan 2 Karyawan menyelesaikan pekerjaan dengan tepat waktu 15 responden 37.5 menyatakan setuju karena merasa selalu menyelesaikan tepat waktu pekerjaan. 3. Untuk pertanyaan 3 Karyawan selalu bekerja sama dengan rekan kerja dalam menghadapi masalah kerja 15 responden 37.5 menyatakan setuju, karena karyawan selalu berkeja sama dengan rekan kerja. 4. Untuk pertanyaan 4 Karyawan mempunyai keinginan untuk membantu karyawan yang mengalami kesulitan dalam menyelesaikan pekerjaan. 16 responden 40 menyatakan sangat setuju, karena responden merasa karyawan mempunyai keinginan untuk membantu karyawan lain. 5. Untuk pertanyaan 5 Karyawan menyelesaikan pekerjaan sesuai dengan ketentuan perusahaan. 20 responden 50 menyatakan setuju. Karena responden merasa selalu menyelesaikan pekerjaan sesuai dengan ketentuaan perusahaan. 6. Untuk pertanyaan 6 Semangat kerja akan menurun karena pemberian tugas dan wewenang tidak sesuia dengan kemampuan karyawan 18 responden 45 menyatakan sangat setuju. Karena responden merasa semangat kerja menurun jika pemberian tugas dan wewenang tidak sesuai kemampuan karyawan. 7. Untuk pertanyaan 7 Karyawan harus mampu menjalin komunikasi yang baik dengan atasan dalam menyelesaikan pekerjaan 12 responden 30 menyatakan sangat setuju, karena responden merasa karyawan harus mampu menjalin komunikasi yang baik dengan atasan.. 8. Untuk pertanyaan 8 Pimpinan memperlakukan karyawan dengan baik 15 responden 37.5 menyatakan setuju, sementara sebagian reponden merasa pimpinan memperlakukan karyawan kurang begitu baik.

4.2.2 Analisis Regresi Linear Berganda

Dokumen yang terkait

Pengaruh karakteristik individu dan lingkungan kerja terhadap kinerja karyawan divisi Sumber Daya Manusia pada PT. PERKEBUNAN NUSANTARA III (PERSERO) MEDAN

59 336 92

Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Kantor Pusat Pt Perkebunan Nusantara Iv (Persero) Medan)

11 135 137

Pengaruh Kepemimpinan dan Konflik terhadap Stres Kerja Karyawan pada Bagian Sumber Daya Manusia PT. Perkebunan Nusantara IV (persero) medan

6 109 131

Analisis Perencanaan Strategis Sumber Daya Manusia Dalam Meningkatkan Prestasi Kerja Karyawan Pada PT. Perkebunan Nusantara IV (Persero) Medan

3 59 109

Pengaruh Pelatihan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT Perkebunan Nusantara III PERSERO) Medan

10 76 138

Pengaruh Pelatihan Sumber Daya Manusia, Kepribadian, dan Kompetensi Terhadap Prestasi Kerja Karyawan Pada PT. Perkebunan Nusantara IV Medan

3 35 163

107018427 Pengaruh Pelatihan Dan Motivasi Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pt Perkebunan Nusantara IV Persero Medan

0 3 157

A. Usia - Pengaruh promosi jabatan dan lingkungan kerja terhadap semangat kerja PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IV (PERSERO) MEDAN (Divisi Sumber Daya Manusia)

1 0 22

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Promosi Jabatan 2.1.1 Pengertian Promosi Jabatan - Pengaruh promosi jabatan dan lingkungan kerja terhadap semangat kerja PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IV (PERSERO) MEDAN (Divisi Sumber Daya Manusia)

0 0 25

Pengaruh promosi jabatan dan lingkungan kerja terhadap semangat kerja PT. PERKEBUNAN NUSANTARA IV (PERSERO) MEDAN (Divisi Sumber Daya Manusia)

1 2 10