Jenis Kelamin Usia Jabatan dan Pekerjaan Lama Bekerja Pendidikan

pertanyaan valid maka dapat digunakan ke tahap selanjutnya dalam penelitian Lampiran 5. Uji reliabilitas menggunakan metode Alpha Cronbach menghasilkan nilai alpha untu kepentingan sebesar 0,975 dan nilai alpha untuk kepuasan sebesar 0,959. Reliabilitas suatu konstruk variabel dikatakan baik jika memiliki nilai cronbach’s alpha 0,60 , maka dapat disimpulkan bahwa kuesioner yang disebarkan dapat diandalkan untuk menjadi alat ukur dalam penelitian ini Lampiran 6.

4.3. Karakteristik Responden

4.3.1. Jenis Kelamin

Karaktreristik responden berdasar jenis kelamin menunjukkan bahwa sebagian besar karyawan PT. Antam Tbk UBPP LM adalah laki-laki. Dari 51 responden, jumlah responden perempuan sebanyak 1 orang atau 2, sedangkan jumlah responden pria sebanyak 50 orang atau 98 Gambar 2 Jenis Kelamin Perempuan Laki-laki Gambar 2. Presentase responden berdasarkan jenis kelamin

4.3.2. Usia

Dari Gambar 3, dapat diketahui bahwa sebagian besar karyawan PT. Antam Tbk UBPP LM berusia 35-50 tahun yaitu sebesar 74,51, usia 20-35 tahun sebanyak 19,61, usia lebih dari 50 tahun sebanyak 5,88, dan tidak ada yang berusia kurang dari 20 tahun. 10 20 30 40 50 60 70 80 20 tahun 20-35 tahun 35-50 tahun 50 tahun Tingkat Usia P rese n tase Gambar 3. Presentase responden berdasarkan usia

4.3.3. Jabatan dan Pekerjaan

Berdasarkan jabatannya, karakteristik responden dibagi menjadi karyawan pembantu vice president, karyawan operasional dan karyawan kantor. Dari responden, 24 merupakan karyawan dibawah naungan vice president, 31 adalah karyawan kantor dan 46 merupakan karyawan operasional. 24 31 45 Vice President Office Operation Gambar 4. Presentase responden berdasarkan jabatan dan pekerjaan

4.3.4. Lama Bekerja

Pada Gambar 5, dapat dilihat bahwa sebagian besar karyawan PT. Antam Tbk UBPP LM telah bekerja selama 15-20 tahun 50,98, Karyawan yang telah bekerja selama 10-15 25,49, lebih dari 20 tahun 13,73 dan karyawan yang bekerja kurang dari 10 tahun 9,80 10 20 30 40 50 60 10 thn 10-15 thn 15-20 thn 20 thn Lama Bekerja P rese n tase Gambar 5. Presentase responden berdasarkan lama bekerja di perusahaan

4.3.5. Pendidikan

Tingkatan pendidikan dalam karakteristik responden yaitu SD, SMP, SMA dan Perguruan tinggi baik program Diploma maupun Sarjana. Dari responden, terdapat 1,96 yang berpendidikan terakhir SD, 9,80 SMP, 54,90 SMU dan 33,34 memiliki pendidikan terkhir di perguruan tinggi. 10 20 30 40 50 60 SD SMP SMU Perguruan Tinggi Pendidikan P re sen tase Gambar 6. Presentase responden berdasarkan pendidikan terakhir karyawan

4.4. Persepsi Karyawan Terhadap Pelaksanaan Program K3

Dokumen yang terkait

Pengaruh Insentif dan Kepuasan Kerja Terhadap Peningkatan Kualitas Kerja Karyawan Pada Gardenia Cafe Medan

1 18 80

Pengaruh Penerapan Manajemen Keselamatan dan Kesehatan Kerja Terhadap Perilaku keselamatan Karyawan PT PDSI Rantau Aceh Tamiang Tahun 2014

8 62 164

Analisis kesenjangan pengetahuan (knowledge GAP) karyawan PT Aneka Tambang Tbk, unit Geomin

7 48 159

Analisis Hubungan Keselamatan dan Kesehatan Kerja (K3) Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Di PT DyStar Colours Indonesia

0 6 189

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN KESELAMATAN KESEHATAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Lingkungan Kerja Dan Keselamatan Kesehatan Kerja (K3) Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Total Bangun Persada Tbk.

2 4 17

PENGARUH PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Program Keselamatan Dan Kesehatan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan CV. Manunggal Jaya Di Boyolali.

0 2 14

EVALUASI FAKTOR KEBISINGAN YANG MEMPENGARUHI KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA DAN MEMPENGARUHI PERFORMANSI KERJA (Studi Kasus: PT. ANEKA TAMBANG EMAS PONGKOR Tbk).

0 2 7

HUBUNGAN ANTARA PERSEPSI KARYAWAN TERHADAP PROGRAM KESEHATAN DAN KESELAMATAN KERJA DENGAN KEPUASAN KERJA KARYAWAN.

0 0 14

PENGARUH PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) TERHADAP MOTIVASI KERJA KARYAWAN DI PT. ANEKA GAS INDUSTRI CABANG BANDUNG.

0 2 45

PENGARUH EFEKTIVITAS IMPLEMENTASI PROGRAM KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA (K3) TERHADAP KEPUASAN KERJA KARYAWAN DI PT. NIKKATSU ELECTRIC WORKS BANDUNG.

0 1 55