Tempat dan Waktu Penelitian Setting Penelitian Sumber Data

commit to user 56 BAB III METODOLOGI PENELITIAN

A. Bentuk dan Strategi Penelitian

Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif dengan pendekatan study kasus terpancang tunggal. Penelitian ini berkeinginan untuk mengungkap data atau informasi sebanyak mungkin mengenai implementasi Kurikulum Berbasis Kompetensi dengan mengimplementasikan model pembelajaran Problem Based Learning pada mata kuliah blok sistem Pencernaan di Program Studi Ilmu Keperawatan STIKES An-nur Purwodadi.

B. Tempat dan Waktu Penelitian

Penelitian ini dilaksanakan pada Program Studi Ilmu Keperawatan STIKES An-Nur Purwodadi. Dengan alasan Perguruan Tinggi Yang sudah 15 tahun berkiprah dalam membentuk insan perawat yang kompetetif dan profesional dan merupakan perguruan Tinggi Swasta PTS yang telah melaksanakan KBK dalam kurun waktu 2 dua tahun berjalan yang setiap tahunya terdapat peningkatan jumlah mahasiswa yang mengalami peningkatan setiap tahunnya . Penelitian ini dilakukan selama 6 - 7 bulan , dimulai pada bulan juli sampai dengan desember 2010. commit to user 57

B. Setting Penelitian

Dalam penelitian kualitatif, pemilihan natural setting mutlak diperlukan. Setting penelitian disesuaikan dengan permasalahan yang akan dijawab melalui penelitian. Adapun dalam penelitian yang akan dilakukan ini setting penelitian direncanakan berlangsung di Program Studi Keperawatan dengan harapan dapat memperoleh informasi dari Ketua STIKES, Pembantu Ketua Bidang Akademik, Ketua Program studi, staf pengajar Dosen Mahasiswa dan sebagainya yang dimungkinkan peneliti memperoleh informasi tentang implementasi kurikulum Berbasis Kompetensi. Dalam penelitian yang akan diteliti ini peneliti menetapkan setting penelitian sebagai wadah pencarian data secara fisik yang terdiri dari tiga dimensi sosial yaitu, tempat, pelaku dan kegiatan.

C. Sumber Data

Jenis sumber data menurut Sutopo 2002 adalah sebagai berikut : 1. Nara Sumber informan Jenis sumber data yang berupa manusia pada umumnya dikenal sebagai informan . Istilah tersebut sangat akrab digunakan dalam penelitian kualitatif, dengan pengertian bahwa peneliti memiliki posisi yang lebih penting. Informan posisinya sekedar memberikan tanggapan respon pada apa yang diminta atau ditentukan penelitinya. 2. Peristiwa atau aktivitas Data atau informasi juga akan dapat dikumpulkan dari peristiwa, aktivitas, atau perilaku sebagai sumber data yang berkaitan dengan sasaran penelitiannya. Dari pengamatan pada peristiwa atau aktivitas, peneliti akan bisa mengetahui proses bagaimana sesuatu terjadi secara berlebih pasti karena commit to user 58 menyaksikan sendiri secara langsung. Peristiwa sebagai sumber data memang sangat beragam, dari berbagai peristiwa, baik yang terjadi secara sengaja ataupun tidak, aktivitas rutin yang berulang atau yang hanya satu kali terjadi, aktivitas yang formal maupun yang tidak formal, dan juga yang tertutu ataupun yang terbuka untuk bisa diamati oleh siapa saja. Berbagai permasalahan memang memerlukan pemahaman lewat kajian terhadap perilaku atau siap dari para pelaku dalam lewat kajian terhadap perilaku atau sikap dari pada pelaku dalam aktifitas yang dilakukan atau yang terjadi sebenarnya. Bukan hanya lewat kajian terhadap perilaku atau sikap dari para pelaku dalam aktivitas yang dilakukan atau yang terjadi sebenarnya. Bukan hanya lewat informasi yang diberikan oleh seseorang atau dari catatan-catatan yang ada mengenai aktivitas tertentu. Namun perlu dipahami bahwa tidak semua peristiwa bisa diamati secara langsung, kecuali ia merupakan aktivitas yang masih berlangsung pada saat penelitian dilakukan. Banyak peristiwa yang hanya terjadi satu kali, atau hanya berjalan dalam jangka waktu tertentu dan tidak terulang kembali. Dalam hal semacam ini, kajian lewat peristiwa secara langsung tidak bisa dilakukan, kecuali lewat cerita narasumber, atau dokumen rekaman dan gambar bila ada. 3. Dokumen dan Arsip Dokumen dan arsip merupakan data tertulis yang bergayutan dengan suatu peristiwa atau aktivitas tertentu. Ia merupakan rekaman tertulis tetapi juga berupa gambar atau benda peninggalan yang berkaitan dengan suatu aktivitas atau peristiwa tertentu. Bila ia merupakan catatan lapangan yang bersifat formal commit to user 59 dan terencana dalam organisasi, ia cenderung disebut pasif. Namun keduanya bisa dikatakan sebagai suatu rekaman atau sesuatu yang berkaitan dengan suatu peristiwa tertentu, dan dapat secara baik dimanfaatkan sebagai sumber data dalam penelitian.

D. Teknik Pengumpulan Data

Dokumen yang terkait

Perbandingan Kepuasan Mahasiswa Dengan Pembelajaran Metode Problem Based Learning Dan Konvensional Pada Program Studi Ilmu Keperawatan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Di Medan

4 102 133

IMPLEMENTASI PEMBELAJARAN SKILL LABORATORY (STUDI KASUS DI PROGRAM STUDI D III KEPERAWATAN SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN AN NUR PURWODADI)

0 2 67

IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL PROBLEM BASED Implementasi Kurikulum 2013 Dalam Pembelajaran Matematika Dengan Model Problem Based Learning (PBL) Dan Discovery Learning (DL) Pada Siswa Kelas VII Semester Genap SMP

0 1 18

IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 DALAM PEMBELAJARAN MATEMATIKA DENGAN MODEL PROBLEM BASED Implementasi Kurikulum 2013 Dalam Pembelajaran Matematika Dengan Model Problem Based Learning (PBL) Dan Discovery Learning (DL) Pada Siswa Kelas VII Semester Genap SMP

0 2 11

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING (PBL) BERBASIS ASSESSMENT FOR Implementasi Model Pembelajaran Problem Based Learning (Pbl) Berbasis Assessment For Learning (Afl) Dalam Pembelajaran Matematika Ditinjau Dari Komunikasi Matematik Sis

0 3 16

IMPLEMENTASI MODEL PEMBELAJARAN BERBASIS E-LEARNING UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR MAHASISWA PADA MATA KULIAH PENGEMBANGAN KURIKULUM.

0 1 48

Implementasi Model Pembelajaran Problem Based Learning pada Mata Pelajaran Matematika Siswa Kelas V SD Negeri 4 Purwodadi. 1. COVER TESIS

0 0 1

PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 DI SMK.

0 0 18

PENGEMBANGAN MODEL PEMBELAJARAN PROBLEM BASED LEARNING DALAM IMPLEMENTASI KURIKULUM 2013 DI SMK.

0 2 82

Perbandingan Kepuasan Mahasiswa Dengan Pembelajaran Metode Problem Based Learning Dan Konvensional Pada Program Studi Ilmu Keperawatan Sekolah Tinggi Ilmu Kesehatan Di Medan

0 0 20