Jenis Penelitian METODE PENELITIAN

32

BAB III METODE PENELITIAN

A. Jenis Penelitian

Menurut Morgan 2007:71 pendekatan pragmatik bukan kuantitatif, kualitatif dan bukan pula kombinasi dari keduanya. Jika dilihat dari sifat hubungan dari teori dan data maka pendekatan pragmatik ini adalah abduction. Abduction merupakan model atau pola penalaran yang bergerak antara induktif dan deduktif, tetapi tidak seperti pemaknaan konvensional yang melihat dari sisi teori teori apa yang disimpulkan dari hasil penelitian sebagai bagian yang tidak terpisahkan dari penalaran pembuatan simpulan secara induktif, melainkan simpulan itu diuji lewat tindakan. Berdasarkan permasalahan dan tujuan penelitian ini, maka paradigma pendekatan penelitian adalah paradigma pendekatan pragmatik. Pendekatan ini tidak terlampau memperma salahan “teori” yang akan diuji ataupun yang akan dimunculkan. Penelitian ini merupakan penelitian analisis data sekunder. yaitu melakukan penelitian menghimpun dan menganalisis data yang sudah ada. Data- data yang diperlukan sudah ada yang berupa arsip atau dokumen sekolah sehingga siap untuk dianalisis. Selain itu Emma Smith yang dikutip Tatang 2014:40 analisis data sekunder merupakan tindakan empirik terkait dengan data yang sudah dikumpulkan atau dikompilasikan dengan cara apapun oleh pihak lain. Dalam tindakan tersebut dapat digunakan pertanyaan penelitian dan pendekatan statistik analisis data serta kerangka teori yang asli dari peneliti semula atau yang baru dan dapat juga digunakan kembali oleh peneliti lagi atau orang lain. PDF compression, OCR, web optimization using a watermarked evaluation copy of CVISION PDFCompressor 33 Penelitian analisis data sekunder dapat dilakukan dengan dua kemungkinan pendekatan model. Pertama, dimulai dengan merumuskan pertanyaan permasalahan penelitian yang kemudian dilanjutkan dengan mengumpulkan data sekunder yang relevan. Pendekatan kedua, lebih mirip dengan paradigma penelitian kualitatif, dimulai dengan menghimpun data sebanyak-banyaknya, kemudian mencermati berbagai variabel aspek yang ada dalam terkait dengan data tersebut. Data yang sudah dipilih kemudian dikembangkan terus-menerus sesuai dengan perkembangan pertanyaan permasalahan penelitian. Selama proses analisis, jika data yang mendukung kurang maka dapat secara berkelanjutan mencari lagi data danatau mereduksinya ketika data tidak sesuai. Boslough, S., 2007. Penelitian menggunakan pendekatan model kedua tersebut. Peneliti mencari data sebanyak-banyaknya dan melihat keterkaitan antar variabel. Peneliti juga melakukan reduksi data yang sudah dikumpulkan karena data tidak mendukung dalam penelitian. Peneliti menambah himpunan data sesuai dengan pengembangan pertanyaan penelitian. Pada penelitian ini, yang awal mulanya hanya dengan pertanyaan bagaimana prestasi siswa, kemudian dikembangkan sedemikian rupa sehingga menghasilkan gambaran prestasi siswa NUN keluar dan NUN masuk, hubungan NUN masuk dan NUN keluar. Selain itu, peneliti juga mengembangkan lebih lanjut dengan melihat gambaran prestasi siswa berbasis perbandingan NUN masuk dan NUN keluar dengan melihat secara keseluruhan siswa, berdasarkan mata pelajaran yang diujikan dalam UN dan berdasarkan kelompok status asal siswa. PDF compression, OCR, web optimization using a watermarked evaluation copy of CVISION PDFCompressor 34

B. Jenis Data, Sumber Data

Dokumen yang terkait

Hubungan Sikap Siswa Tentang Penerapan Nilai Standar Kelulusan Ujian Nasional Dengan Motivasi Belajar Matematika

0 5 99

PENGARUH NILAI RATA-RATA UJIAN NASIONAL DAN UJIAN SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA Pengaruh Nilai Rata-Rata Ujian Nasional Dan Ujian Sekolah Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Program Studi Pendidikan Biologi Fkip UMS Angkatan 2010.

0 3 14

PENGARUH NILAI RATA-RATA UJIAN NASIONAL DAN UJIAN SEKOLAH TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA Pengaruh Nilai Rata-Rata Ujian Nasional Dan Ujian Sekolah Terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Program Studi Pendidikan Biologi Fkip UMS Angkatan 2010.

0 1 12

PENGELOLAAN PEMBELAJARAN MATEMATIKA UNTUK MENINGKATKAN NILAI UJIAN AKHIR NASIONAL Pengelolaan Pembelajaran Matematika Untuk Meningkatkan Nilai Ujian Akhir Nasional di SMA N 1 Jakenan.

0 1 14

PENUTUP Pengelolaan Pembelajaran Matematika Untuk Meningkatkan Nilai Ujian Akhir Nasional di SMA N 1 Jakenan.

0 1 4

ARTIKEL PUBLIKASI ILMIAH Pengelolaan Pembelajaran Matematika Untuk Meningkatkan Nilai Ujian Akhir Nasional di SMA N 1 Jakenan.

0 1 17

TRYOUT UJIAN NASIONAL BERBASIS WEB Tryout Ujian Nasional Berbasis Web (Studi Kasus Di Sma Batik 1 Surakarta).

0 1 15

SISTEM INFORMASI AKADEMIK PENGOLAHAN NILAI BERBASIS WEBSITE DISMP N 1 JOGONALAN.

0 0 16

Institutional Repository | Satya Wacana Christian University: Analisis Persiapan Siswa Menghadapi Diterapkan Ujian Nasional Berbasis Komputer di SMA N 1 Bergas Kabupaten Semarang

0 0 1

20 Siswa SMA dengan Nilai Ujian Nasional

0 0 2