Penyajian Data Tentang Penetapan Harga Produk Pada Rumah Makan Soto Dan Sop Nanda Variabel X

selanjutnya dari usia 26-35 tahun sebanyak 20 orang 21,1, dan yang terakhir yaitu usia 36 tahun sebanyak 15 orang 15,8. Tabel 4.7 Identitas Responden Berdasarkan Pekerjaan No Pekerjaan Jumlah Presentase 1 Pelajar SMA 20 21,1 2 Mahasiswai 30 31,6 3 Karyawani 45 47,4 Total 95 100 Sumber :Hasil Olahan Data Software Statistik , 2013 Berdasarkan tabel diatas dapat dilihat dari 95 orang responden bahwa mayoritas responden adalah Karyawani yaitu sebanyak 45 orang 47,4, kemudian diikuti oleh responden yang berprofesi sebagai Mahasiswai yaitu sebanyak 30 orang 31,6, selanjutnya Pelajar SMA sebanyak 20 orang 21,1.

4.2.3 Penyajian Data Tentang Penetapan Harga Produk Pada Rumah Makan Soto Dan Sop Nanda Variabel X

Untuk mengukur variabelPenetapan Harga Produk pada Rumah Makan Soto Dan Sop Nanda peneliti menggunakan 3 indikator yang kemudian di sajikan menjadi 8 pernyataan, dimana responden di minta untuk mengisi jawaban dari pernyataan yang telah di sediakan oleh peneliti. Universitas Sumatera Utara Berdasarkan jawaban responden dari hasil penyebaran kuisioner maka di peroleh data sebagai berikut : Tabel 4.8 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Harga yang ditawarkan sesuai dengan manfaat yang pelanggan rasakanmenghilangkan rasa lapar” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 47 49,5 2 Setuju 29 30,5 3 Tidak Setuju 14 14,7 4 Sangat Tidak Setuju 5 5,3 Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Berdasarkan hasil data kuisioner 95 responden terdapat 47 responden 49,5 menyatakan sangat setuju, 29 responden 30,5 menyatakan setuju, 14 responden 14,7 menyatakan tidak setuju, dan 5 responden 5,3 menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa harga yang ditawarkan sesuai dengan manfaat yang pelanggan rasakan menghilangkan rasa lapar. Tabel 4.9 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Harga yang ditawarkan terjangkau dengan kondisi keuangan pelanggan” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 40 42,1 2 Setuju 39 41,1 3 Tidak Setuju 11 11,6 4 Sangat Tidak Setuju 5 5,3 Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Universitas Sumatera Utara Dari hasil data kuisioner 95 responden terdapat 40 responden 42,1 menyatakan sangat setuju, 39 responden 41,1 menyatakan setuju, 11 responden 11,6 menyatakan tidak setuju, dan 5 responden 5,3 menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwaharga yang ditawarkan terjangkau dengan kondisi keuangan pelanggan. Hal ini dapat dilihat dari jumlah responden yang menyatakan sangat setuju sebanyak 40 42,1 responden. Tabel 4.10 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Harga yang ditawarkan relatif lebih murah dari usaha yang sejenis” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 41 43,2 2 Setuju 39 41,1 3 Tidak Setuju 10 10,5 4 Sangat Tidak Setuju 5 5,3 Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Dari hasil data kuisioner 95 responden terdapat 41 responden 43,2 menyatakan sangat setuju, 39 responden 41,1 menyatakan setuju, 10 responden 10,5 menyatakan tidak setuju, dan 5 responden 5,3 menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwaharga yang ditawarkan relatif lebih murah dari usaha yang sejenis. Hal ini dapat dilihat dari jumlah responden yang menyatakan sangat setuju terhadap harga yang ditawarkan relatif lebih murah dari usaha yang sejenis sebanyak 41 43,2 responden. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.11 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Harga yang ditawarkan memenuhi selera yang pelanggan inginkan” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 40 42,1 2 Setuju 36 37,9 3 Tidak Setuju 19 20 4 Sangat Tidak Setuju Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Dari hasil data kuisioner 95 responden terdapat 40 responden 42,1 menyatakan sangat setuju, 36 responden 37,9 menyatakan setuju, 19 responden 20 menyatakan tidak setuju, dan tidak ada responden yang menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwaharga yang ditawarkan memenuhi selera yang pelanggan inginkan. Hal ini dapat dilihat dari jumlah responden yang menyatakan sangat setuju terhadap harga yang ditawarkan memenuhi selera yang pelanggan inginkan sebanyak 40 42,1 responden. Tabel 4.12 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Harga yang ditawarkan cocok untuk semua kalangan masyarakat” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 29 30,5 2 Setuju 40 42,1 3 Tidak Setuju 21 22,1 4 Sangat Tidak Setuju 5 5,3 Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Universitas Sumatera Utara Dari hasil data kuisioner 95 responden terdapat 40 responden 42,1 menyatakan setuju, 29 responden 30,5 menyatakan sangat setuju, 21 responden 22,1 menyatakan tidak setuju, dan 5 responden 5,3 menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwaharga yang ditawarkan cocok untuk semua kalangan masyarakat. Hal ini dapat dilihat dari jumlah responden yang menyatakan setuju terhadap harga yang ditawarkan cocok untuk semua kalangan masyarakat sebanyak 40 42,1 responden. Tabel 4.13 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Persepsi harga dan manfaat Produk mendorong kemauan pelanggan untuk membeli produk soto dan sop nanda” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 30 31,6 2 Setuju 45 47,4 3 Tidak Setuju 18 18,9 4 Sangat Tidak Setuju 2 2,1 Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Dari hasil data kuisioner 95 responden terdapat 45 responden 47,4 menyatakan setuju, 30 responden 31,6 menyatakan sangat setuju, 18 responden 18,9 menyatakan tidak setuju, dan 2 responden 2,1 menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwapersepsi harga dan manfaat produk mendorong kemauan pelanggan untuk membeli produk soto dan sop nanda. Hal ini dapat dilihat dari jumlah responden yang menyatakan setuju terhadap persepsi harga dan manfaat produk mendorong Universitas Sumatera Utara kemauan pelanggan untuk membeli produk soto dan sop nanda sebanyak 45 47,4 responden. Tabel 4.14 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Sering mengunjungi Soto dan Sop Nanda karena harga produknya yang terjangkau” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 43 45,3 2 Setuju 41 43,2 3 Tidak Setuju 9 9,5 4 Sangat Tidak Setuju 2 2,1 Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Dari hasil data kuisioner 95 responden terdapat 43 responden 45,3 menyatakan sangat setuju, 41 responden 43,2 menyatakan setuju, 9 responden 9,5 menyatakan tidak setuju, dan 2 responden 2,1 yang menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwaresponden sering mengunjungi soto dan sop nanda karena harga produknya yang terjangkau. Hal ini dapat dilihat dari jumlah responden yang menyatakan sangat setuju terhadap pernyataan sering mengunjungi soto dan sop nanda karena harga produknya yang terjangkau sebanyak 43 45,3 responden. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.15 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Harga merupakan faktor terpenting dalam menetapkan pilihan Soto dan Sop Nanda yang akan pelanggan kunjungi” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 40 42,1 2 Setuju 43 45,3 3 Tidak Setuju 10 10,5 4 Sangat Tidak Setuju 2 2,1 Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Dari hasil data kuisioner 95 responden terdapat 43 responden 45,3 menyatakan setuju, 40 responden 42,1 menyatakan sangat setuju, 10 responden 10,5 menyatakan tidak setuju, dan 2 responden 2,1 menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa harga merupakan faktor terpenting dalam menetapkan pilihan soto dan sop nanda yang akan pelanggan kunjungi. Hal ini dapat dilihat dari jumlah responden yang menyatakan setuju terhadap harga merupakan faktor terpenting dalam menetapkan pilihan soto dan sop nanda yang akan pelanggan kunjungi sebanyak 43 45,3 responden. 4.2.4 Penyajian Data Tentang Keputusan Pembelian KonsumenPada Rumah Makan Soto Dan Sop Nanda Variabel Y Untuk mengukur variabel Keputusan Pembelian Konsumen pada Rumah Makan Soto dan Sop Nanda peneliti menggunakan 5 indikator yang kemudian di sajikan menjadi 7 pernyataan, dimana responden di minta untuk mengisi jawaban dari pernyataan yang telah di sediakan oleh peneliti. Universitas Sumatera Utara Berdasarkan jawaban responden dari hasil penyebaran kuisioner maka di peroleh data sebagai berikut : Tabel 4.16 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Saya mencari informasi sebelum melakukan keputusan pembelian di Soto dan Sop Nanda” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 31 32,6 2 Setuju 34 35,8 3 Tidak Setuju 24 25,3 4 Sangat Tidak Setuju 6 6,3 Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Berdasarkan dari hasil data kuisioner 95 responden terdapat 34 responden 35,8 menyatakan setuju, 31 responden 32,6 menyatakan sangat setuju, 24 responden 25,3 menyatakan tidak setuju, dan 6 responden 6,3 menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa responden mencari informasi sebelum melakukan keputusan pembelian di soto dan sop nanda. Hal ini dapat dilihat dari jumlah responden yang menyatakan setuju terhadap responden mencari informasi sebelum melakukan keputusan pembelian di soto dan sop nanda sebanyak 34 35,8 responden. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.17 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Informasi yang saya dapatkan memenuhi harapan saya” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 42 44,2 2 Setuju 42 44,2 3 Tidak Setuju 9 9,5 4 Sangat Tidak Setuju 2 2,1 Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Berdasarkan dari hasil data kuisioner 95 responden terdapat 42 responden 44,2 menyatakan sangat setuju, 42 responden 44,2 menyatakan setuju, 9 responden 9,5 menyatakan tidak setuju, dan 2 responden 2,1 menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa informasi yang responden dapatkan memenuhi harapan responden. Hal ini dapat dilihat dari jumlah responden yang menyatakan sangat setuju dan setuju terhadap informasi yang responden dapatkan memenuhi harapan responden sebanyak 42 44,2 responden. Tabel 4.18 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Saya membeli produk Soto dan sop Nanda karena ingin mencoba” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 34 35,8 2 Setuju 42 44,2 3 Tidak Setuju 11 11,6 4 Sangat Tidak Setuju 8 8,4 Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Universitas Sumatera Utara Berdasarkan dari hasil data kuisioner 95 responden terdapat 42 responden 44,2 menyatakan setuju, 34 responden 35,8 menyatakan sangat setuju, 11 responden 11,6 menyatakan tidak setuju, dan 8 responden 8,4 menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa responden membeli produk Soto dan sop nanda karena ingin mencoba. Hal ini dapat dilihat dari jumlah responden yang menyatakan setuju terhadap responden membeli produk soto dan sop nanda karena ingin mencobasebanyak 42 44,2 responden. Tabel 4.19 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Saya memutuskan untuk membeli produk soto dan sop Nanda setelah mengevaluasi beberapa alternatif makanan yang sejenis” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 30 31,6 2 Setuju 38 40 3 Tidak Setuju 27 28,4 4 Sangat Tidak Setuju Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Berdasarkan dari hasil data kuisioner 95 responden terdapat 38 responden 40 menyatakan setuju, 30 responden 31,6 menyatakan sangat setuju, 27 responden 28,4 menyatakan tidak setuju, dan tidak ada responden yang menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa responden memutuskan untuk membeli produk soto dan sop nanda setelah mengevaluasi beberapa alternatif makanan yang sejenis. Hal ini dapat Universitas Sumatera Utara dilihat dari jumlah responden yang menyatakan setuju sebanyak 38 40 responden. Tabel 4.20 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Saya melakukan pembelian produk soto dan sop Nanda karena telah merasa puas dengan produknya” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 19 20 2 Setuju 39 41,1 3 Tidak Setuju 30 31,6 4 Sangat Tidak Setuju 7 7,4 Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Berdasarkan dari hasil data kuisioner 95 responden terdapat 39 responden 41,1 menyatakan setuju, 30 responden 31,6 menyatakan tidak setuju, 19 responden 20 menyatakan sangat setuju, dan 7 responden 7,4 yang menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa responden melakukan pembelian produk soto dan sop nanda karena merasa puas dengan produknya. Hal ini dapat dilihat dari jumlah responden yang menyatakan setuju sebanyak 39 41,1 responden. Universitas Sumatera Utara Tabel 4.21 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Pembelian yang saya lakukan karena kebiasaan saya mengkonsumsi produk soto dan sop Nanda” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 22 23,2 2 Setuju 44 46,3 3 Tidak Setuju 26 27,4 4 Sangat Tidak Setuju 3 3,2 Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Berdasarkan dari hasil data kuisioner 95 responden terdapat 44 responden 46,3 menyatakan setuju, 26 responden 27,4 menyatakan tidak setuju, 22 responden 23,2 menyatakan sangat setuju, dan 3 responden 3,2 yang menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa pembelian yang responden lakukan karena kebiasaan responden mengkonsumsi produk soto dan sop nanda. Hal ini dapat dilihat dari jumlah responden yang menyatakan setuju sebanyak 44 46,3 responden. Tabel 4.22 Distribusi Jawaban Responden Tentang “Saya memutuskan untuk menjadi pelanggan dari rumah makan soto dan sop Nanda” No Kategori Jumlah Presentase 1 Sangat Setuju 49 51,6 2 Setuju 36 37,9 3 Tidak Setuju 8 8,4 4 Sangat Tidak Setuju 2 2,1 Total 95 100 Sumber :Hasil Kuesioner Dan Olahan Data Software Statistik , 2013 Universitas Sumatera Utara Berdasarkan dari hasil data kuisioner 95 responden terdapat 49 responden 51,6 menyatakan sangat setuju, 36 responden 37,9 menyatakan setuju, 8 responden 8,4 menyatakan tidak setuju, dan 2 responden 2,1 yang menyatakan sangat tidak setuju. Dari data tersebut dapat diambil kesimpulan bahwa responden memutuskan untuk menjadi pelanggan dari rumah makan soto dan sop nanda. Hal ini dapat dilihat dari jumlah responden yang menyatakan sangat setuju sebanyak 49 51,6 responden.

4.3 Analisis Data