Kegunaan Praktis Manfaat Penelitian

terorganisir antara kompetensi yang harus diraih siswa, materi pelajaran, pokok bahasan, metode dan pendekatan pengajaran, media pengajaran, sumber belajar, pengorganisasian kelas, dan penilaian. 9 Jadi, pengajaran itu identik dengan mengajar atau profesi seorang guru. Pengajaran juga merupakan proses mentransfer ilmu pengetahuan, supaya peserta didik dapat memperoleh pengetahuan, nilai-nilai dan ketrampilan. Mengajar juga salah satu segi dari pendidikan. Dalam mengajar guru, memberikan ilmu, pendapat dan pikiran kepada murid-murid dengan metode yang sesuai. Guru berbicara murid-murid mendengarkan, guru berbuat, murid-murid melihat, guru aktif, murid- murid pasif.

c. Perbedaan antara Pendidikan dan Pengajaran

Pengajaran dan pendidikan atau dalam bahasa Arabnya ta’lim dan tarbiyah adalah dua perkara yang penting di dalam membina manusia. Pengajaran dan pendidikan adalah dua hal yang berbeda, tetapi banyak orang yang tidak paham tentang kedua perkara ini. Ada pun perbedaan antara pendidikan dan pengajaran adalah sebagai berikut: 1 Pengajaran lebih menekankan pada penguasaan wawasan dan pengetahuan tentang bidang atau program tertentu. Sedangkan pendidikan lebih menekankan pada pembentukan manusia penanaman sikap, memakan waktu relative panjang. 2 Pengajaran hanya mentransfer ilmu pengetahuan dan hanya menitik beratkan pada isi dari metode pengajaran. Sedangkan pendidikan mengajarkan tentang segala nilai kehidupan dan mengajarkan kematangan mental seseorang. 3 Pengajaran khusus ditujukan pada akal. Oleh karena itu mudah dilakukan. Sedangkan pendidikan adalah pembinaan insan yang 9 Ibid, h. 17 tidak saja melibatkan perkara fisik dan mental tetapi juga hati dan nafsu. Oleh karena itu pendidikan lebih rumit dan susah. 4 Pengajaran juga merupakan proses belajar atau proses menuntut ilmu. Ada dosen, guru, ustadz yang mengajar atau menyampaikan ilmukepada murid yang belajar. Hasilnya murid menjadi pandai, dan berilmu pengetahuan „alim. Sedangkan pendidikan adalah proses mendidik yang melibatkan penerapan nilai-nilai. Di dalam pendidikan terdapat proses pemahaman, penghayatan, penjiwaan, dan pengamalan. Ilmu yang telah diperoleh terutama ilmu agama dicoba untuk dipahami dan dihayati hingga tertanam dalam hati dan dapat diamalkan dalam kehidupan sehari-hari. Dengan kata lain pendidikan menyangkut tentang akhlak. 10 Jadi, pengajaran merupakan kegiatan yang dilakukan guru dalam menyampaikan pengetahuan kepada siswa. Sedangkan pendidikan prosesnya tidak hanya sekedar mentransfer ilmu semata, namun ada proses penggalian potensi, pengendalian diri serta bimbingan dari seorang guru. Sehingga bukan hanya ilmu yang didapat melainkan karakter yang baik. Namun, kita tidak bisa mendidik saja tanpa memberi ilmu, dan begitu juga sebaliknya. Pengajaran tanpa pendidikan akan menghasilkan masyarakat yang pandai tetapi rusak akhlaknya. Masyarakat akan maju diberbagai bidang dan kemewahan, akan tetapi timbul rasa hasad dan dengki di mana-mana dikarenakan tidak mendapat pendidikan. 10 Laura Kristin, Makalah Kewarganegaraan, di akses 14 Januari 2014 http:laurasimorangkir.blogspot.com20130410-perbedaan-pendidikan-dan-pengajaran.html

Dokumen yang terkait

Analisis akhlak al-karimah pada proses pembelajaran dalam persfektif ilmu pada Kitab Ta'lim al-Muta'allim

0 46 113

NILAI NILAI PENDIDIKAN AKHLAK DALAM KITAB TA'LIM MUTA'ALLIM AZ-ZARNUJI DAN RELEVANSINYA DENGAN PENDIDIKAN KARAKTER DI INDONESIA.

4 55 132

HURUF LAM DAN MAKNANYA DALAM KITAB TA'LIM AL-MUTA'ALLIM.

0 1 85

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah - ETIKA PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN (STUDI ANALISIS TERHADAP KITAB AL AKHLAK AZZAKIYYAH FI ADABI ATTHOLIB AL MARDIYYAH KARYA SYEIKH AHMAD BIN YUSUF BIN MUHAMMAD AL AHDAL DAN RELEVANSINYA BAGI PENDIDIKAN ISL

0 0 6

ETIKA PESERTA DIDIK DALAM PEMBELAJARAN (STUDI ANALISIS TERHADAP KITAB AL AKHLAK AZZAKIYYAH FI ADABI ATTHOLIB AL MARDIYYAH KARYA SYEIKH AHMAD BIN YUSUF BIN MUHAMMAD AL AHDAL DAN RELEVANSINYA BAGI PENDIDIKAN ISLAM KONTEMPORER). - STAIN Kudus Repository

0 0 19

33 BAB IV Kitab Al Akhlak Az Zakiyyah fi Adabi Attholib al Mardiyyah Karya Syeikh Ahmad bin Al Ahdal dan Relevansinya Bagi Pendidikan Islam Kontemporer

0 0 59

7 BAB II NILAI-NILAI PENDIDIKAN AKHLAK DALAM KITAB TAISIRUL KHALLAQ KARYA SYEIKH HAFIDH HASAN AL-MAS’UDI

0 0 38

i SURAT PERNYATAAN - Konsep pendidikan menurut Syeikh al-zarnuji dalam kitab Ta'lim Al-Muta'allim - Raden Intan Repository

0 0 13

BAB I PENDAHULUAN A. Latar Belakang Masalah - Konsep pendidikan menurut Syeikh al-zarnuji dalam kitab Ta'lim Al-Muta'allim - Raden Intan Repository

0 0 120

MATERI PENDIDIKAN AKHLAK MENURUT SYEIKH UMAR BARADJA DALAM KITAB AL-AKHLAK LIL-BANAAT - Raden Intan Repository

0 0 178