Hubungan persepsi siswa dan kepuasan siswa tentang mengajar guru secara

merasa puas dengan guru yang mengajar tersebut sehingga hasil belajar siswa pun cenderung baik. Dan sebaliknya bila siswa tidak menyukai cara mengajar guru karena cara mengajar yang kurang baik misalnya cara penyampaian materi yang tidak jelas maka siswa akan sulit untuk menangkap materi atau ilmu yang sudah disampaikan guru tersebut, siswa menjadi tidak bersemangat dalam pembelajaran sehingga siswa tidak puas dengan guru yang mengajar tesebut dan hasil belajar siswa pun cenderung tidak baik. Dengan demikian dapat diduga bahwa kepuasan siswa tentang mengajar guru mempunyai hubungan terhadap pengetahuan belajar mata pelajaran CAD jurusan Teknik Pemesinan.

3. Hubungan persepsi siswa dan kepuasan siswa tentang mengajar guru secara

bersama-sama terhadap pengetahuan belajar mata pelajaran CAD. Siswa yang memiliki Persepsi yang baik dan kepuasan yang tinggi tentang cara mengajar guruakan terdorong melakukan aktivitas belajar dengan baik. Siswa yang memiliki persepsi yang baik tentang mengajar guru maka siswa tersebut akan merasa puas tentang mengajar guru tersebut dan siswa akan tumbuh rasa senang dalam dirinya untuk belajar mata pelajaran CAD dengan guru tersebut sehingga pengetahuan belajar siswa cenderung baik. Dengan demikian dapat diduga bahwa Persepsi siswa dan kepuasan siswa tentang mengajar guru bersama-sama berhubungan terhadap pengetahuan belajar mata pelajaran CAD jurusan Teknik Pemesinan. D. Pengajuan Hipotesis Berdasarkan kajian teoritik dan kerangka berfikir dapat diajukan hipotesis penelitian sebagai berikut : 1. Terdapat hubungan antara persepsi siswa tentang mengajar guru terhadap pengetahuan belajar mata pelajaran CAD. 2. Terdapat hubungan antara kepuasan siswa tentang mengajar guru terhadap pengetahuan belajar mata pelajaran CAD. 3. Terdapat hubungan antara persepsi siswa dan kepuasan siswa tentang mengajar guru secara bersama-sama terhadap pengetahuan belajar mata pelajaran CAD. 49

BAB III METODE PENELITIAN

A. Pendekatan Penelitian

Penelitian dilaksanakan dalam rangka memperoleh kebenaran ilmiah. Untuk memperoleh kebenaran tersebut, diperlukan adanya suatu metode penelitian. Penelitian ini merupakan penelitian korelatif dengan pendekatan Ex Post Facto karena penelitian ini bermaksud untuk mencari hubungan antara persepsi siswa dan kepuasan siswa tentang mengajar guru terhadap hasil belajar siswa. Variabel bebas persepsi siswa dan kepuasan siswa tentang mengajar guru dalam penelitian ini tidak dikendalikan atau diperlakukan khusus melainkan hanya mengungkap fakta berdasarkan pengukuran gejala yang telah ada pada diri responden. Penelitian Ex Post Facto adalah suatu penelitian yang dilakukan untuk meneliti peristiwa yang telah terjadi dan kemudian merunut ke belakang untuk mengetahui faktor-faktor yang dapat menyebabkan timbulnya kejadian tersebut. Penelitian Ex Post Facto ini bertujuan untuk menjelaskan atau menemukan variabel-variabel dalam penelitian saling berhubungan dan mencari faktor yang menyebabkan gejala-gejala atau peristiwa itu terjadi. Penelitian ini menggunakan logika dasar yaitu jika x maka y. Dalam penelitian tidak ada manipulasi langsung terhadap variabel independen.

Dokumen yang terkait

Pengaruh persepsi siswa mengenai keterampilan mengajar guru terhadap hasil belajar IPS siswa di SMP Muhammadiyah 1 Cileungsi

0 11 0

KEAKTIFAN BELAJAR SISWA DITINJAU DARI PERSEPSI SISWA TERHADAP KETERAMPILAN MENGAJAR GURU DAN FASILITAS Keaktifan Belajar Siswa Ditinjau Dari Persepsi Siswa Terhadap Keterampilan Mengajar Guru Dan Fasilitas Belajar Pada Mata Pelajaran Ekonomi Kelas XI SM

0 5 16

HUBUNGAN PENGETAHUAN DUNIA KERJA DAN DUNIA INDUSTRI DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEJURUAN KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK MESIN DI SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN.

0 0 119

HUBUNGAN PERSEPSI SISWA TENTANG KINERJA GURU DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X1 PADA KOMPETENSI KEAHLIAN TEKNIK KENDARAAN RINGAN DI SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN.

0 0 255

HUBUNGAN PENGETAHUAN DUNIA KERJA DAN DUNIA INDUSTRI DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN KEJURUAN KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK MESIN DI SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN.

0 0 119

PENGARUH PERSEPSI SISWA TENTANG GURU DALAM MENGAJAR DAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS II JURUSAN TEKNIK OTOMOTIF SMK NEGERI 2 PENGASIH PADA MATA DIKLAT MOTOR TAHUN PELAJARAN 2009/2010.

0 0 121

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN LAS LANJUT KELAS XI JURUSAN TEKNIK PEMESINAN SMK MUHAMMADIYAH.

0 0 73

PENGARUH STRATEGI PEMBELAJARAN KOLABORATIF TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA MATA PELAJARAN MEMBACA GAMBAR TEKNIK PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK PEMESINAN SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN.

0 6 226

PROFIL GAYA MENGAJAR GURU PRODUKTIF JURUSAN TEKNIK PEMESINAN MENURUT PERSEPSI SISWA KELAS XI DI SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN.

0 0 129

PENGEMBANGAN BAHAN AJAR TEKNIK PEMESINAN FRAIS UNTUK SISWA KELAS XI JURUSAN TEKNIK PEMESINAN DI SMK MUHAMMADIYAH PRAMBANAN

0 0 8