Perencanaan Pelaksanaan Tindakan Observasi

41

BAB III METODE PENELITIAN

A. Rancangan Penelitian

Penelitian ini menggunakan desain penelitian tindakan kelas PTK. PTK adalah penelitian yang dilakukan di dalam kelas pada waktu berlangsungnya kegiatan belajar mengajar untuk suatu pokok bahasan tertentu pada suatu mata pelajaran Aqib, 2009: 13. PTK umumnya dilakukan oleh guru bekerjasama dengan peneliti atu guru berperan melakukan penelitian di kelas untuk tujuan penyempurnaan dan peningkatan proses pembelajaran Muliawan, 2010: 1 Menurut Lewin dalam Trianto, 2011: 29 satu siklus PTK ada 4 langkah yaitu: 1 perencanaan planning, 2 tindakan acting, 3 pengamatan observing, 3 refleksi.

1. Perencanaan

Tahap perencanaan ini meliputi sebagai berikut: a. Menelaah materi pembelajaran membaca berhuruf Jawa dengan menggunakan media permainan papan pemutar serta menelaah indikator bersama tim kolaborasi. b. Menyusun RPP sesuai indikator yang telah telah ditetapkan dan skenario pembelajaran tentang huruf Jawa. c. Menyiapkan alat peraga dan media pembelajaran. 42 d. Menyiapkan alat evaluasi berupa tes tertulis dan lembar kerja siswa. e. Menyiapkan lembar observasi untuk mengamati keterampilan guru, aktivitas siswa dan keterampilan siswa membaca huruf Jawa.

2. Pelaksanaan Tindakan

Pelaksanaan tindakan adalah implementasi atau penerapan isi rencana tindakan kelas yang diteliti. Hal yang perlu diingat adalah bahwa dalam tahap ini guru harus ingat dan berusaha mentaati apa yang sudah dirumuskan dalam rencana tindakan, tetapi harus pula berlaku wajar, tidak kaku dan tidak dibuat-buat. Keterkaitan antara pelaksana dengan perencanaan perlu diperhatikan saat refleksi Hamdani, 2008: 53. Pelaksanaan tindakan yaitu pelaksanaan proses pembelajaran huruf Jawa melalui media permainan papan pemutar. Tindakan pembelajaran terdiri dari 3 siklus, masing–masing siklus terdiri dari dua kali pertemuan 6 x pertemuan.

3. Observasi

Observasi adalah pengamatan langsung para pembuat keputusan berikut lingkungan fisiknya dan atau pengamatan langsung suatu kegiatan yang sedang berjalan. Pengamatan dilakukan oleh pengamat baik orang lain atau guru itu sendiri. Kegiatan pengamatan tidak terpisah dengan pelaksanaan tindakan karena pengamatan dilakukan pada waktu tindakan sedang 43 dilakukan. Jadi keduanya berlangsung pada waktu yang sama. Pada tahapan ini peneliti guru apabila ia bertindak sebagai peneliti melakukan pengamatan dan mencatat semua hal-hal yang diperlukan dan terjadi selama pelaksanaan tindakan berlangsung. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan format observasi yang telah disusun Trianto, 2011: 78. Kegiatan observasi dan pengamatan terhadap objek penelitian dilakukan oleh tiga orang pengamat pada proses pembelajaran bahasa Jawa tentang operasi membaca melalui penggunaan papan pemutar. Pengamat adalah peneliti, kepala sekolah dan rekan sejawat. Kegiatan yang diamati meliputi keterampilan mengajar, aktivitas siswa dalam proses pembelajaran, kerampilan membaca siswa dan hasil belajar.

4. Refleksi

Dokumen yang terkait

Upaya meningkatkan keterampilan membaca siswa kelas I melalui media kartu huruf di MI Al Huda Sakti Ciputat Tangerang Selatan

0 8 131

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA KALIMAT HURUF JAWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN MAKE A MATCH PADA SISWA KELAS IV SDN SALAMAN MLOYO SEMARANG

0 5 220

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA PEMAHAMAN TEKS BAHASA JAWA MELALUI MEDIA READING BOX PADA SISWA KELAS III SDN KALISEGORO KECAMATAN GUNUNG PATI

2 8 196

Peningkatan Keterampilan Menulis Karangan Narasi dengan Teknik Brainstorming melalui Media Album Foto pada Siswa Kelas V SD Negeri Kalisegoro Kecamatan Gunungpati Kota Semarang Tahun Ajaran 2010 2011

1 20 276

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA MELALUI MEDIA KARTU HURUF DAN CERITA BERGAMBARTERHADAP PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA MELALUI MEDIA KARTU HURUF DENGAN CERITA BERGAMBAR TERHADAP SISWA KELAS I SD NEGERI 3

0 3 10

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA HURUF JAWA MELALUI METODE IQRO’ PADA SISWA KELAS IV Peningkatan Keterampilan Membaca Huruf Jawa Melalui Metode Iqro’ Pada Siswa Kelas Iv Sd Negeri Ii Krisak Kecamatan Selogiri Tahun Ajaran 2012/2013.

0 1 15

PENDAHULUAN Peningkatan Keterampilan Membaca Huruf Jawa Melalui Metode Iqro’ Pada Siswa Kelas Iv Sd Negeri Ii Krisak Kecamatan Selogiri Tahun Ajaran 2012/2013.

0 2 5

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA HURUF JAWA MELALUI METODE IQRO’ PADA SISWA KELAS IV Peningkatan Keterampilan Membaca Huruf Jawa Melalui Metode Iqro’ Pada Siswa Kelas Iv Sd Negeri Ii Krisak Kecamatan Selogiri Tahun Ajaran 2012/2013.

0 2 12

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA HURUF JAWA DENGAN MEDIA AUDIO VISUAL PADA SISWA KELAS IV SD Upaya Peningkatan Hasil Belajar Siswa Pada Pokok Membaca Huruf Jawa Dengan Menggunakan Media Audio Visual pada siswa kelas IV SD Muhammadiyah 2 Kauman Surakarta

0 0 15

PENINGKATAN KETERAMPILAN MEMBACA DAN MENULIS AKSARA JAWA MELALUI PERMAINAN KARTU HURUF.

0 0 5