Karakteristik Responden Berdasarkan Usia. Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Klamin Karakteristik Responden Berdasarkan Jurusan

- Sekarang ini banyak bermunculan depo-depo air minum isi ulang dikawasan padat penduduk dimana harga yang ditawarkan jauh lebih murah dibanding Aqua. - Adanya kenaikan bahan baku untuk kemasan, seperti plastik untuk label dan bahan untuk pembuatan gallon - Tidak stabilnya nilai tukar rupiah terhadap mata uang asing. - Melemahnya daya beli konsumen. - Adanya penghapusan subsidi BBM bagi industry. - Biaya pengiklanan yang tidak murah

4.1.4. Karakteristik Responden

Karakteristik responden pada penelitian ini terdiri dari usia, jenis kelamin, dan Jurusan.

4.1.4.1. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia.

Gambaran umum responden yang dalam penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara berdasarkan usia dapat dilihat pada Tabel 4.1 berikut: Tabel 4.1. Karakteristik responden berdasarkan usia Usia Jumlah ≤ 19 42 42,9 20 – 22 56 57,1 ≥23 Total 98 100,0 Sumber: hasil penelitian 2013 Data Diolah Hasil penelitian berdasarkan usia responden pada Tabel 4.1 menunjukkan bahwa usia mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara yang paling dominan adalah yang berusia antara 20 hingga 22 tahun yang berjumlah 56 Universitas Sumatera Utara orang 57,1. Dan selanjutnya responden yang berusia di bawah 19 tahun sebanyak 42 orang 42,9, dan yang terakhir adalah responden yang berusia diatas 23 tahun yaitu sebayak 0 orang 0. Berdasarkan usia responden tersebut memberikan gambaran bahwa mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara mayoritas merupakan mahasiswa dengan usia sekolah.

4.1.4.2. Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Klamin

Gambaran umum responden yang dalam penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara berdasarkan jenis kelamin dapat dilihat pada Tabel 4.2 berikut: Tabel 4.2. Karakteristik Responden Berdasarkan Jenis Kelamin Jenis Kelamin Jumlah pria 36 36,7 wanita 62 63,3 Total 98 100,0 Sumber: hasil penelitian, 2013 Data Diolah Hasil penelitian berdasarkan jenis kelamin responden pada Tabel 4.2 menunjukkan bahwa jenis kelamin responden penelitian ini yang paling dominan adalah mahasiswa yang berjenis kelamin wanita yang berjumlah 62 orang 63,3, sedangkan mahasiswa dengan jenis kelamin pria berjumlah 36 orang 36,7. Hal ini menunjukkan bahwa jumlah mahasiswa wanita lebih banyak jika di bandingkan dengan jumlah mahasiswa pria.

4.1.4.3. Karakteristik Responden Berdasarkan Jurusan

Gambaran umum responden yang dalam penelitian ini adalah mahasiswa Fakultas Ekonomi Universitas Sumatera Utara berdasarkan jurusan dapat dilihat pada Tabel 4.3 berikut: Universitas Sumatera Utara Tabel 4.3. Karakteristik Responden Berdasarkan Jurusan Jurusan Jumlah S1 Akuntansi 22 22,4 S1 Manajemen 26 26,5 D3 Sekretaris 31 31,6 S1 Ekonomi Pembangunan 16 16,3 Manajemen Ekstensi 3 3,1 Total 98 100,0 Sumber: hasil penelitian, 2013 Data Diolah Hasil penelitian berdasarkan jurusan responden pada Tabel 4.3 menunjukkan bahwa jurusan responden penelitian ini yang paling dominan adalah mahasiswa dengan jurusan D3 Sekretaris berjumlah 31 orang 31,6, kemudian Mahasiswa jurusan S1 Manajemen berjumlah 26 orang 26,5, S1 Akuntansi berjumlah 22 orang 22,4, mahasiswa jurusan S1 Ekonomi Pembangunan 16 Orang 16,3 dan terakhir mahasiswa jurusan Manajemen Ekstensi berjumlah 3 orang 3,1. Hal ini menunjukkan bahwa jumlah mahasiswa D3 Sekretaris lebih banyak jika di bandingkan dengan jumlah mahasiswa lainnya.

4.2. Analisis Deskriptif Variabel

Pada penelitian ini akan dijelaskan secara deskriptif persentase hasil penelitian setiap variabel yang mempengaruhi keputusan pembelian air mineral Aqua. Istrumen yang digunakan dalam penelitian ini adalah kusioner. Jumlah pertanyaab seluruhnya adalah variabel harga X1 terdiri dari 4 butir pernyataan, variabel promosi X2 terdiri dari 4 butir pernyataan, dan keputusan pembelian Y terdiri dari 4 pernyataan. Jadi jumlah seluruh pernyataan adalah 12 butir. Universitas Sumatera Utara

Dokumen yang terkait

Pengaruh Product Positioning Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 3 95

Pengaruh citra merek dan faktor psikologis terhadap keputusan pembelian Air Mineral Aqua pada mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 3 120

Pengaruh citra merek dan faktor psikologis terhadap keputusan pembelian Air Mineral Aqua pada mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 11

Pengaruh citra merek dan faktor psikologis terhadap keputusan pembelian Air Mineral Aqua pada mahasiswa Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 2

Pengaruh Product Positioning Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 14

Pengaruh Product Positioning Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 2

Pengaruh Product Positioning Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 0 9

Pengaruh Product Positioning Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 1 21

Pengaruh Product Positioning Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

0 1 3

Pengaruh Product Positioning Terhadap Keputusan Pembelian Air Mineral Merek Aqua Pada Mahasiswa Fakultas Ekonomi Dan Bisnis Universitas Sumatera Utara

1 1 10