Tingkat Pendidikan Kondisi Mata Pencaharian

sungai. Akar pepohonan khususnya di sempadan sungai dapat menahan gerusan air terhadap tanah sehingga lebih tahan terhadap longsor.

2. Hasil Penyebaran Angket

a. Partisipasi warga Perumahan Sawangan Asri dalam menjaga

kelestarian lingkungan khusus di Daerah Aliran Sungai Berdasarkan hasil analisis angket mengenai partisipasi warga Perumahan Sawangan Asri dalam menjaga kelestarian lingkungan khusus di Daerah Aliran Sungai diperoleh hasil pada tabel 4.7. Tabel 4.7 Partisipasi warga Perumahan Sawangan Asri dalam menjaga kelestarian lingkungan di Daerah Aliran Sungai Alternatif Jawaban Jumlah Prosentase a. Selalu b. Sering c. Jarang d. Tidak Pernah 2 13 9 1 8 52 36 4 Jumlah 25 100 Berdasarkan tabel 4.7, warga Perumahan Sawangan Asri dalam menjaga kelestarian lingkungan khusus di daerah aliran sungai menjawab selalu 8, sering 52, jarang 36 dan tidak pernah 4. Karena warga memiliki pendidikan yang cukup tinggi dan kesadaran dalam menjaga lingkungan, sehingga mayoritas masyarakat dalam menjaga kelestarian lingkungan di daerah aliran sungai memiliki intensitas sering.

b. Partisipasi warga Perumahan Sawangan Asri dalam membuang sampah pada tempatnya

Berdasarkan hasil analisis angket mengenai partisipasi warga Perumahan Sawangan Asri dalam membuang sampah pada tempatnya diperoleh hasil pada tabel 4.8. Tabel 4.8 Warga Perumahan Sawangan Asri membuang sampah pada tempatnya Alternatif Jawaban Jumlah Prosentase a. Selalu b. Sering c. Jarang d. Tidak Pernah 17 6 2 - 68 24 8 Jumlah 25 100 Berdasarkan tabel 4.8, warga Perumahan Sawangan Asri dalam membuang sampah pada tempatnya yang menjawab selalu 68, sering 24, jarang 8, tidak pernah tidak ada. Karena warga memiliki tingkat pendidikan yang cukup tinggi dan kesadaran dalam menjaga lingkungan, sehingga mayoritas masyarakat dalam membuang sampah pada tempatnya memiliki intensitas selalu.

c. Partisipasi

warga Perumahan Sawangan Asri dalam membersihkan selokan di sekitar rumah Berdasarkan hasil analisis angket mengenai kegiatan warga Perumahan Sawangan Asri dalam membersihkan selokan di sekitar rumah diperoleh hasil pada tabel 4.9. Tabel 4.9 Partisipasi warga Perumahan Sawangan Asri dalam membersihkan selokan di sekitar rumah Alternatif Jawaban Jumlah Prosentase a. Selalu b. Sering c. Jarang d. Tidak Pernah 6 12 7 - 24 48 28 Jumlah 25 100