Jenis Penelitian Lokasi Penelitian dan Waktu Penelitian Populasi dan Sampel 1. Populasi responden

BAB 3 METODE PENELITIAN

3.1. Jenis Penelitian

Jenis penelitian ini merupakan penelitian survei, bertujuan untuk membuat penilaian terhadap suatu kondisi, dan hubungannya antara berbagai variabel yang diteliti Notoatmodjo, 2005. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah explanatory research penjelasan yaitu mencari seberapa besar pengaruh faktor sosial ekonomi dan budaya masyarakat terhadap status gizi anak balita di Wilayah Pesisir Kabupaten Bireuen.

3.2. Lokasi Penelitian dan Waktu Penelitian

Penelitian ini akan dilakukan di Kabupaten Bireuen Provinsi Nanggroe Aceh Darussalam dengan pertimbangan bahwa tingginya status gizi buruk 14,59 dan gizi kurang 25,96. Penelitian ini pelaksanaannya mulai bulan Januari 2008 sampai dengan Juni 2008 di Kabupaten Bireuen. 3.3. Populasi dan Sampel 3.3.1. Populasi responden Populasi dalam penelitian ini adalah ibu-ibu yang memiliki anak balita dua orang sejumlah 1433 orang yang tersebar di 8 kecamatan dalam Wilayah Pesisir Kabupaten Bireuen. Dengan pertimbangan bahwa ibu yang mempunyai dua anak balita telah berpengalaman serta memiliki pengetahuan dalam mendidik anak balita. 29 Yusrizal: Pengaruh Faktor Sosial Ekonomi dan Budaya Masyarakat Terhadap Status Gizi Anak Balita di Wilayah Pesisir Kabupaten Bireuen. USU e-Repository © 2008. 30 Distribusi populasi ibu yang mempunyai dua orang anak balita dapat dilihat sebagai berikut: Tabel. 3.1. Distribusi Populasi Ibu Yang Mempunyai 2 Anak Balita Di Wilayah Pesisir Kabupaten Bireuen No. Kecamatan Jumlah Ibu 1 Samalanga 188 2 Sp.Mamplam 156 3 Pandrah 43 4 Peudada 93 5 Kuala 226 6 Jangka 318 7 Kuta Blang 225 8 Gandapura 184 Jumlah 1433 Sumber: Badan Pusat Statistik Kabupaten Bireuen Tahun 2005 3.3.2. Sampel : Sampel adalah bagian dari jumlah populasi yang akan digunakan untuk penelitian. Besar jumlah sampel dalam penelitian ini dihitung dengan menggunakan rumus Notoatmojo 2005 sebagai berikut : n = 1 2 d N N + dimana: N = Besar Populasi n = Besar Sampel d = Tingkat Kepercayaanketepatan yang diinginkan 0,1 n = . 1433 . = 93 1 + 1433 0,1 2 Yusrizal: Pengaruh Faktor Sosial Ekonomi dan Budaya Masyarakat Terhadap Status Gizi Anak Balita di Wilayah Pesisir Kabupaten Bireuen. USU e-Repository © 2008. 31 Berdasarkan hasil perhitungan di atas, dari 1433 orang total populasi ibu balita yang mempunyai anak balita dua orang, maka diperoleh 93 orang untuk dijadikan sampel. Pengambilan sampel menggunakan cara proportional sampling Arikunto,S., 2002. dengan ketentuan ibu-ibu mempunyai dua orang anak balita. Tehnik pengambilan sampel untuk masing-masing kecamatan di wilayah Pesisir Kabupaten Bireuen. Penentuan individu sampel dengan menggunakan cara acak sederhana simple random sampling Notoatmodjo 2005. Jumlah sampel di Kecamatan Wilayah Pesisir Kabupaten Bireuen dapat dilihat pada Tabel 3.1 Tabel. 3.2. Distribusi Sampel Ibu Yang Mempunyai 2 Orang Anak Balita Menurut Proporsi Di Kecamatan Wilayah Pesisir Kabupaten Bireuen No. Kecamatan Jumlah Ibu Perhitungan Proporsi Sampel 1 Samalanga 188 1881433X93 12 2 Sp.Mamplam 156 1561433X93 10 3 Pandrah 43 431433X93 3 4 Peudada 93 931433X93 6 5 Kuala 226 2261433X93 14 6 Jangka 318 3181433X93 21 7 Kuta Blang 225 2251433X93 15 8 Gandapura 184 1841433X93 12 Jumlah 1433 93 Yusrizal: Pengaruh Faktor Sosial Ekonomi dan Budaya Masyarakat Terhadap Status Gizi Anak Balita di Wilayah Pesisir Kabupaten Bireuen. USU e-Repository © 2008. 32

3.4. Metode Pengumpulan Data