Kelola Data HASIL DAN PEMBAHASAN

d. Sequence Diagram Admin dengan Kritik dan Saran Gambar 4.22 Sequence Diagram Admin dengan Kritik dan Saran Pada Gambar 4.22 menampilkan interaksi ketika admin mengkelola kritik dan saran. Aktor memilih menu kelola kritik dan saran, maka sistem akan menampilkan halaman kritik dan saran, kemudian aktor memilih hapus, lalu sistem akan menghapus kritik dan saran yang dipilih untuk dihapus dan sistem akan menampilkan halaman kritik dan saran yang terupdate. : admin : admin : form kritik dan saran : form kritik dan saran kritik dan saran kritik dan saran 1: memilih menu manajemen kritik dan saran 4: menampilkan halaman kritik dan saran 5: pilih hapus 2: membaca data 3: memberikan data 6: menghapus data 7: berhasil dihapus 8: menampilkan halaman kritik dan saran yang terupdate e. Sequence Diagram Admin dengan Peta Gambar 4.23 Sequence Diagram Admin dengan Peta : admin : admin : Tampilan Awal : Tampilan Awal : Tampilan Input Peta : Tampilan Input Peta Data Kawasan Rawan Banjir Data Kawasan Rawan Banjir Data Penyebab Data Penyebab Data Ketinggian Air Data Ketinggian Air Data Keterangan Data Keterangan Peta Peta 1: Memilih input peta 2: Menampilkan halaman input peta 3: Memilih edit data kawasan rawan banjir 4: Membaca database 5: Menampilkan halaman edit data kawasan rawan banjir 6: Mengubah data kawasan rawan banjir 7: Simpan data kawasan rawan banjir 8: Data berhasil disimpan 9: Menampilkan pesan data berhasil di edit 10: Memilih hapus data kawasan rawan banjir 11: Menampilkan database 12: Menampilkan halaman hapus data kawasan rawan banjir 13: Menghapus data kawasan rawan banjir 14: Simpan data kawasan rawan banjir 15: Data berhasil dihapus 16: Menampilkan pesan data berhasil dihapus 17: Memilih edit data penyebab 18: Membaca database 19: Menampilkan halaman edit data penyebab 20: Mengubah data penyebab 21: Simpan data penyebab 22: Data berhasil disimpan 23: Menampilkan pesan data berhasil di edit 24: Memilih hapus data penyebab 25: Membaca database 26: Data berhasil dihapus 27: Menampilkan pesan data berhasil dihapus 28: Memilih edit data ketinggian air 29: Membaca database 30: Menampilkan halaman edit data ketinggian air 31: Mengubah data ketinggian air 32: Membaca database 33: Data berhasil disimpan 34: Menampilkan pesan data berhasil di edit 35: Menghapus data ketinggian air 36: Membaca database 37: Data berhasil dihapus 38: Menampilkan data berhasil dihapus 39: Memilih edit data keterangan 40: Membaca database 41: Menampilkan halaman edit data keterangan 42: Mengubah data keterangan 43: Simpan data keterangan 44: Data berhasil disimpan 45: Menampilkan pesan data berhasil di edit 46: Memilih hapus data keterangan 47: Membaca database 48: Data berhasil dihapus 49: Menampilkan pesan data berhasil dihapus 50: Memilih cetak peta 51: membaca database 52: Menampilkan halaman cetak peta 53: Mencetak peta 54: data berhasil di cetak Pada Gambar 4.23 menampilkan interaksi pada saat user ingin melihat menu peta. User yang memiliki hak akses ini adalah admin. Admin dapat memilih mengedit atau menghapus data atribut peta. Admin juga dapat cetak data atribut peta. f. Sequence Diagram Admin dengan Profil Gambar 4.24 Sequence Diagram Admin dengan Profil Pada Gambar 4.24 menampilkan interaksi ketika admin mengelola profil. Aktor memilih menu mengelola profil, maka sistem akan menampilkan : admin : admin : profil : profil profil profil 1: memilih menu manajemen profil 2: membaca data 3: memberikan data 4: menampilkan halaman profil 5: pilih edit 6: menampilkan form profil 7: input form profil 8: pilih simpan 9: menyimpan data 10: berhasil disimpan 11: menampilkan pesan berhasil disimpan