Latar Belakang Studi sosial ekonomi dan persepsi masyarakat terhadap Corporate Social Responsibility (CSR) perusahaan hutan tanaman industri PT. Nityasa Idola di Kalimantan Barat

I. PENDAHULUAN

1.1 Latar Belakang

Perusahaan sebagai salah satu pelaku dalam pembangunan ekonomi nasional, sudah selayaknya tidak hanya bertujuan memperoleh keuntungan finansial namun juga perlu berkontribusi bagi masyarakat dan lingkungan di sekitarnya. Sebagaimana yang disebutkan oleh Wibisono 2007 bahwa tanggung jawab perusahaan kepada pemangku kepentingan untuk berlaku etis, meminimalkan dampak negatif dan memaksimalkan dampak positif yang mencakup aspek ekonomi, sosial, dan lingkungan triple bottom line dalam rangka mencapai tujuan pembangunan berkelanjutan. Oleh karenanya dalam dunia usaha kini hadir konsep Corporate Social Responsibility CSR sebagai bentuk nyata kepedulian perusahaan akan tanggung jawab sosial dan lingkungan. Perusahaan kehutanan juga memiliki tanggung jawab sosial untuk berkontribusi kepada masyarakat di sekitarnya. Sebagaimana diatur dalam Keputusan Menteri Kehutanan No. 4795Kpts-II2002 tentang Pengelolaan Hutan Alam Produksi Lestari dan Keputusan Menteri Kehutanan No. P.11Menhut- II2004, maka penyelenggaraan pembinaan masyarakat desa hutan oleh pemegang IUPHHK pada Hutan Alam dan IUPHHK pada Hutan Tanaman menjadi satu kesatuan di dalam pengelolaan hutan secara lestari. Menurut Wibisono 2007, implementasi program-program CSR sangat bergantung pada cara setiap perusahaan memandang makna atau motivasi perusahaan dalam melaksanakan tanggung jawab sosial perusahaan. Kenyataannya, terdapat perusahaan yang hanya melihat program-program CSR dari perspektif ekonomi, sehingga kegiatan tersebut dimaknai sebagai program- program yang hanya menghabiskan dana perusahaan saja. Namun, ada juga perusahaan yang memandang program-program CSR dengan perspektif goodwill yang memaknai setiap kegiatan berorientasi masyarakat yang didanai perusahaan sebagai program yang mampu menarik dan menumbuhkan simpati dari stakeholder, investor, masyarakat luas, dan pihak-pihak lain yang terkait dalam kegiatan bisnis perusahaan tersebut. PT. Nityasa Idola merupakan salah satu perusahaan IUPHHK-HTI yang kini telah menerapkan program CSR untuk masyarakat lokal di sekitarnya. Meskipun demikian, seperti yang disampaikan oleh pihak perusahaan bahwa program CSR yang diberikan kepada masyarakat hingga saat ini belum banyak memberikan dampak feedback yang baik dari masyarakat kepada perusahaan. Oleh karena itu perlu dilakukan kajian kondisi sosial ekonomi dan persepsi masyarakat sekitar PT. Nityasa Idola terhadap program CSR PT. Nityasa Idola yang telah dijalankan.

1.2 Tujuan Penelitian

Dokumen yang terkait

Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Corporate Social Responsibility Disclosure pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI

1 58 93

Analisis Pengaruh Corporate Social Responsibility Industri Perbankan Indonesia Terhadap Profitabilitas Dan Struktur Permodalan Perusahaan Periode 2010-2012

0 35 107

Peranan Corporate Social Responsibility (CSR) PT. ABB Libek Project Terhadap Pendapatan Masyarakat Kecamatan Mandau Kabupaten Bengkalis.

1 28 91

Corporate Social Responsibility (CSR) dan Citra Perusahaan (Studi Korelasional mengenai Program CSR Bakti Olahraga PT Djarum terhadap Peningkatan Citra Perusahaan di Kalangan Mahasiswa USU)

8 101 134

Corporate Social Responsibility Dan Citra Perusahaan (Studi Korelasional Pengaruh Implementasi Program Corporate Social Responsibility terhadap Citra Perusahaan PT. Toba Pulp Lestari,Tbk pada Masyarakat di Kecamatan Parmaksian Toba Samosir)

2 65 145

Program Corporate Social Responsibility dan Kesejahteraan Masyarakat (Studi Korelasional Peranan Program Corporate Social Responsibility Bidang Pemberdayaan Masyarakat PT Indonesia Asahan Aluminium (INALUM) terhadap Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat De

1 27 152

Pengaruh Mekanisme Good Corporate Governace dan profitabilitas Terhadap Harga Saham Dengan corporate Social Responsibility Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Sektor Industri Barang Industri yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

1 46 93

Rencana kelola sosial dalam rangka Pembinaan Masyarakat Desa Hutan (PMDH) pada Hutan Tanaman Industri PT Nityasa Idola di Kalimantan Barat

1 13 78

Analisis finansial hutan tanaman Sengon (Paraserianthes falcataria (L) Nielsen) dan industri veneer: studi kasus PT Nityasa Idola, Kalimantan Barat

4 34 139

Partisipasi dan Persepsi Masyarakat dalam Pengembangan Hutan Tanaman Pola Kemitraan PT Nityasa Idola, Provinsi Kalimantan Barat

0 7 117