Bagian Awal Skripsi Bagian Isi Bagian Akhir

2. Manfaat Praktis 2.1 Memberikan masukan bagi guru pembimbing bahwa keterbukaan diri dalam komunikasi antar teman sebaya dapat ditingkatkan melalui bimbingan kelompok teknik johari window. 2.2 Hasil penelitian dapat dijadikan referensi guru pembimbing dalam mengupayakan bantuan efektif bagi siswa yang memiliki keterbukaan diri rendah dalam komunikasi antar teman sebaya.

1.5 Sistematika

Penulisan Skripsi Sistematika dalam penyusunan skripsi ini terdiri dari tiga bagian, yaitu: bagian awal, bagian isi, dan bagian akhir. Untuk lebih jelasnya sebagai berikut:

1.5.1 Bagian Awal Skripsi

Bagian awal skripsi terdiri atas halaman judul, lembar pengesahan, pernyataan, motto, persembahan, abstrak, kata pengantar, daftar isi, daftar tabel, daftar lampiran.

1.5.2 Bagian Isi

Bab 1 yaitu pendahuluan yang berisi latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan penelitian, manfaat penelitian dan sistematika penulisan skripsi. Bab 2 mengkaji landasan teori yang berisi tentang teori yang melandasi penelitian, terdiri dari; Penelitian terdahulu, Keterbukaan diri dalam komunikasi antar teman sebaya yang meliputi: pengertian keterbukaan diri dalam komunikasi antar teman sebaya, karakteristik keterbukaan diri dalam komunikasi antar teman sebaya, faktor-faktor yang mempengaruhi keterbukaan diri dalam komunikasi antar teman sebaya, taraf-taraf keterbukaan diri dalam komunikasi antar teman sebaya, pengukuran keterbukaan diri dalam komunikasi antar teman sebaya, manfaat keterbukaan diri dalam komunikasi antar teman sebaya. Bimbingan kelompok teknik johari window, yang meliputi: pengertian bimbingan kelompok, tujuan bimbingan kelompok, tahap-tahap bimbingan kelompok, jenis-jenis bimbingan kelompok dan teknik-teknik bimbingan kelompok, komponen bimbingan kelompok, pengertian teknik johari window, langkah-langkah teknik johari window, manfaat teknik johari window. Meningkatkan keterbukaan diri dalam komunikasi antar teman sebaya melalui bimbingan kelompok teknik johari window. Kerangka Berpikir serta Hipotesis. Bab 3 Metode Penelitian, meliputi: jenis penelitian, desain penelitian, variabel penelitian, populai, sampel, alat dan pengumpul data, validitas, reliabilitas, dan teknik analisis data. Bab 4 Hasil Penelitian, menjelaskan tentang data-data hasil penelitian, analisis hasil penelitian serta pembahasannya. Bab 5 penutup yang berisi simpulan dan saran.

1.5.3 Bagian Akhir

Bagian akhir yang terdiri atas daftar pustaka dan lampiran-lampiran yang mendukung dalam penelitian ini. 12

BAB 2 TINJAUAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

UPAYA MENINGKATKAN INTERAKSI SOSIAL DENGAN TEMAN SEBAYA MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK PADA SISWA KELAS XI SMA N 1 TANJUNG BINTANG TAHUN PELAJARAN 2012/2013

1 16 105

MENINGKATKAN KEMAMPUAN KOMUNIKASI ANTAR TEMAN SEBAYA MENGGUNAKAN BIMBINGAN KELOMPOK BERBASIS PERMAINAN PADA SISWA KELAS V DI SD NEGERI 1 PARAKANCANGGAH KABUPATEN BANJARNEGARA TAHUN AJARAN 2012 2013

8 79 203

Keterbukaan diri dalam komunikasi antar teman sebaya : studi deskriptif pada Siswa-siswi kelas XI di SMA Pangudi Luhur Sedayu tahun ajaran 2016/2017 dan implikasinya terhadap topik-topik bimbingan pribadi-sosial.

0 0 105

Meningkatkan Penyesuaian Diri Siswa melalui Layanan Bimbingan Kelompok pada Siswa Kelas XI SMA N 1 Semarang Tahun Ajaran 2010/2011.

0 0 100

(ABSTRAK) MENINGKATKAN KETERBUKAAN DIRI DALAM MENGEMUKAKAN PENDAPAT MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK KEPADA BEBERAPA SISWA KELAS XI DI SMA N 14 SEMARANG TAHUN AJARAN 2009/2010.

0 1 2

MENINGKATKAN KETERBUKAAN DIRI DALAM MENGEMUKAKAN PENDAPAT MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK KEPADA BEBERAPA SISWA KELAS XI DI SMA N 14 SEMARANG TAHUN AJARAN 2009/2010.

3 13 116

PELATIHAN KOMUNIKASI INTERPERSONAL MELALUI TEKNIK HOMEROOM DALAM BIMBINGAN KELOMPOK UNTUK MENINGKATKAN KETERBUKAAN DIRI (SELF-DISCLOSURE).

0 0 16

PENINGKATAN KETERBUKAAN DIRI MELALUI TEKNIK JOHARI WINDOW PADA SISWA KELAS X DI SMK NEGERI 1 PACITAN.

1 3 206

PENINGKATAN KETERBUKAAN DIRI MELALUI TEKNIK JOHARI WINDOW PADA SISWA KELAS X DI SMK NEGERI 1 PACITAN.

0 2 206

UPAYA MENINGKATKAN KETERBUKAAN DIRI DALAM KOMUNIKASI ANTAR PRIBADI MELALUI LAYANAN BIMBINGAN KELOMPOK PADA SISWA KELAS VIII A SMP 5 KUDUS

0 0 23