Pengujian Validitas dan Reliabilitas 1. Uji Validitas 2. Uji Reliabilitas

Variabel Dimensi Indikator Satuan Ukuran menggiatkan sektor pertanian dan perkebunan 3.7. Pengujian Validitas dan Reliabilitas 3.7.1. Uji Validitas Uji Validitas digunakan untuk menguji apakah pertanyaan pada suatu kuesioner mampu untuk mengungkapkan sesuatu yang akan diukur oleh kuesioner tersebut. Dalam penelitian ini digunakan uji validitas item dengan menggunakan criteria internal yaitu membandingkan kesesuaian tiap komponen pertanyaan dengan total skor keseluruhan tes. Caranya yaitu dengan mengkorelasikan antara skor pertanyaan tertentu dengan skor total skala sikap. Dasar pengambilan keputusan menurut Masri Singarimbun dan Sofian Effendi 1987, dengan tingkat signifikansi 5 . Dengan memakai rumus korelasi product moment, sebagai berikut : n ∑ X i Y i – ∑ X i . ∑ Y i r = —————————————— ............................................. 3.3 √ [ n. ∑ X 2 – ∑ X i 2 ].[ n. ∑ Y 2 – ∑ Y i 2 ] Keterangan : R hitung X = Koefisien korelasi i Y = Jumlah skor item i n = Jumlah responden. = Jumlah skor total seluruh item Universitas Sumatera Utara Instrumen dianggap Valid jika nilai r 0,3 atau dapat juga dengan membandingkan dengan r tabel. Jika r hitung r tabel maka Valid.

3.7 2. Uji Reliabilitas

Reliabilitas adalah tingkat dimana variabel dianggap bebas dari kesalahan error free. Ghozali, 2011. Uji reliabilitas merupakan salah satu cara yang dapat dilakukan untuk menguji sejauh mana pengukuran memberikan hasil yang relatif stabil bila dilakukan pengukuran kembali. Pengujian reliabilitas diperlukan untuk hal-hal yang menyangkut sosial psikologi seperti sikap, perilaku dan kecendrungan. Dalam penelitian ini menggunakan SPSS 19, dimana suatu konstruk atau variabel dikatakan reliabel jika memberikan nilai Cronbach Alpfa α 0,60 Nunnally, 1967. Untuk mengukur reliabilitas digunakan rumus Spearmen Brown sebagai berikut : 2r r b i 1+ r = ———— ...................................................... 3.4 Dimana : b ri = Nilai reliabilitas rb = Nilai koefisien korelasi Nilai reliabilitas yang baik jika lebih besar dari 0,6 cukup baik, atau lebih besar dari 0,8 baik.

3.8 Pengujian Hipotesis