Kelayakan Analisis Deskripsi Data

65

BAB IV ANALISIS DATA DAN PEMBAHASAN

A. Kelayakan Analisis

Data penelitian ini diambil pada tanggal 17 Mei 2016 sd 24 Mei 2016 di SMP Negeri 1 Bayat. Jumalah subyek yang akan diteliti rencananya adalah 35 siswa. Pada saat data diambil, seluruh siswa hadir dan mengerjakan tes hasil belajar, kuesioner motivasi belajar serta kuesioner minat belajar. � = × = Karena presentase kesertaan lebih dari 80 maka data layak dianalisis.

B. Deskripsi Data

1. Deskripsi Statistik Instrumen yang telah disusun yakni lembar observasi keterlaksanaan RPP diisi oleh observer dan dikumpulkan serta kuesioner minat belajar, kuesioner motivasi belajar, serta tes hasil belajar diberikan kepada siswa kelas VII-D. Berikut hasil pengambilan data yang diperoleh setelah observer dan siswa kelas VII-D mengisi instrumen tersebut dan mengumpulkannya. a. Keterlaksanaan Pembelajaran 1 Pertemuan ke-1 Tabel 4.1. Skor Keterlaksanaan RPP Pertemuan Ke-1 No Observer Skor Rata-Rata 1 Ob1 16 16,67 2 Ob2 17 3 Ob3 17 Persentase keterlaksanaan RPP untuk pertemuan ke-1 yakni sebagai berikut : � = �� � �− � � �� � �− � � ��� × = , × = , 2 Pertemuan ke-2 Tabel 4.2. Skor Keterlaksanaan RPP Pertemuan Ke-2 No Observer Skor Rata-Rata 1 Ob1 17 17 2 Ob2 17 3 Ob3 17 Persentase keterlaksanaan RPP untuk pertemuan ke-2 yakni sebagai berikut : � = �� � �− � � �� � �− � � ��� × PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI = × = b. Data Minat Belajar 1 Data Mentah Tabel 4.3. Skor Jawaban Kuesioner Minat Belajar Siswa Kode Siswa Skor Kode Siswa Skor S1 89 S19 81 S2 78 S20 74 S3 88 S21 72 S4 76 S22 75 S5 78 S23 82 S6 84 S24 70 S7 89 S25 82 S8 69 S26 81 S9 75 S27 66 S10 81 S28 67 S11 84 S29 69 S12 83 S30 81 S13 89 S31 73 S14 78 S32 74 S15 80 S33 87 S16 77 S4 71 S17 76 S35 72 S18 72 2 Statistik Tabel 4.4. Statistik Kuesioner Minat Belajar Siswa Statistika Data Skor Tertinggi 89 Stkor Terendah 66 Jangkauan Data 23 Mean 77,8 Median 78 Modus 81 Simpangan Baku 6,51 Kuartil I 72 Kuartil III 82 Interkuartil 10 c. Data Motivasi Belajar 1 Data Mentah Tabel 4.5. Skor Jawaban Kuesioner Motivasi Belajar Siswa Kode Siswa Fakta Opini Skor Total Kode Siswa Fakta Opini Skor Total S1 86 82 168 S19 85 87 172 S2 66 81 147 S20 75 72 147 S3 81 78 159 S21 60 76 136 S4 64 76 140 S22 81 73 154 S5 79 84 163 S23 75 83 158 S6 81 72 153 S24 54 76 130 S7 76 83 159 S25 68 81 149 S8 60 74 134 S26 75 76 151 S9 65 76 141 S27 75 70 145 S10 77 82 159 S28 69 85 154 S11 74 81 155 S29 63 65 128 S12 75 77 152 S30 82 74 156 S13 72 79 151 S31 65 74 139 S14 69 84 153 S32 72 72 144 S15 69 75 144 S33 80 85 165 S16 73 76 149 S4 71 85 156 S17 72 73 145 S35 72 74 146 S18 53 70 123 2 Statistik Tabel 4.6. Statistik Kuesioner Motivasi Belajar Siswa Statistika Data Skor Tertinggi 172 Stkor Terendah 123 Jangkauan Data 49 Mean 149,28 Median 151 Modus 159 Simpangan Baku 11,073 Kuartil I 144 Kuartil III 156 Interkuartil 12 d. Data Hasil Belajar 1 Data Mentah Tabel 4.7. Skor Jawaban Tes Hasil Belajar Siswa Kode Siswa Skor Kode Siswa Skor S1 32 S19 38 S2 26 S20 24 S3 94 S21 44 S4 68 S22 47 S5 30 S23 21 S6 31 S24 28 S7 36 S25 22 S8 74 S26 90 S9 49 S27 44 S10 80 S28 30 S11 81 S29 83 S12 30 S30 57 S13 96 S31 40 S14 32 S32 79 S15 81 S33 99 S16 73 S4 92 S17 45 S35 44 S18 50 2 Statistik Tabel 4.8. Statistik Tes Hasil Belajar Siswa Statistika Data Skor Tertinggi 99 Stkor Terendah 21 Jangkauan Data 78 Mean 54 Median 45 Modus 30 dan 44 Simpangan Baku 25,22 Kuartil I 31 Kuartil III 80 Interkuartil 49 2. Deskripsi Grafis a. Minat Belajar Data dikelompokkan dalam 5 interval, sehingga didapatkan sebagai berikut : = = = ℎ = = � = − = − = , ≈ Tabel 4.9. Interprestasi Minat Belajar Siswa Rentang Keterangan � Sangat Rendah � Rendah � Sedang � Tinggi � Sangat Tinggi Tabel 4.10. Distribusi Frekuensi Minat Belajar Interval Turus Batas Bawah Batas Atas Titik Tengah − ||||| 5 65,5 70,5 68 5 − ||||| |||| 9 70,5 75,5 73 14 − ||||||| 7 75,5 80,5 78 21 − ||||| |||| 9 80,5 85,5 83 30 − ||||| 5 85,5 90,5 88 35 Gambar 4.1. Histogram Minat Belajar b. Motivasi Belajar Data dikelompokkan dalam 5 interval, sehingga didapatkan sebagai berikut : = = = ℎ = ฀ = � = − = − = , ≈ Tabel 4.11. Interprestasi Motivasi Belajar Siswa Rentang Keterangan � Sangat Rendah � Rendah � Sedang � Tinggi � Sangat Tinggi Tabel 4.12. Distribusi Frekuensi Motivasi Belajar Interval Turus Batas Bawah Batas Atas Titik Tengah − ||| 3 122,5 132,5 127,5 3 − ||||| 5 132,5 142,5 137,5 8 − ||||| ||||| || 12 142,5 152,5 147,5 20 − ||||| ||||| | 11 152,5 162,5 157,5 31 − |||| 4 162,5 172,5 167,5 35 Gambar 4.2. Histogram Motivasi Belajar c. Hasil Belajar Data dikelompokkan dalam 5 interval, sehingga didapatkan sebagai berikut : = = = ℎ = = � = − = − = , ≈ Tabel 4.13. Interprestasi Hasil Belajar Siswa Rentang Keterangan � Sangat Rendah � Rendah � Sedang � Tinggi � Sangat Tinggi Tabel 4.14. Distribusi Frekuensi Hasil Belajar Interval Turus Batas Bawah Batas Atas Titik Tengah − ||||| ||||| || 12 20,5 36,5 28,5 12 − ||||| |||| 9 36,5 52,5 44,5 21 − || 2 52,5 68,5 60 23 − ||||| || 7 68,5 84,5 76 30 − ||||| 5 84,5 100,5 92 35 Gambar 4.3. Histogram Hasil Belajar C. Statistik Inferensial Untuk mengetahui ada tidaknya hubungan antara minat belajar terhadap hasil belajar siswa dan motivasi belajar terhadap hasil belajar, maka data yang diperoleh akan diuji korelasinya dan uji regresi. Sebagai syarat untuk menguji korelasi, dilakukan uji normalitas terlebih dahulu untuk mengetahui data berdistribusi normal atau tidak. Sebelumnya, akan digambarkan diagram terserak minat belajar terhadap hasil belajar siswa dan motivasi belajar terhadap hasil belajar siswa. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 1. Diagram Terserak a. Minat Belajar terhadap Hasil Belajar Siswa Gambar 4.4. Diagram Terserak Minat Belajar terhadap Hasil Belajar Siswa b. Motivasi Belajar terhadap Hasil Belajar Siswa Gambar 4.5. Diagram Terserak Motivasi Belajar terhadap Hasil Belajar Siswa 2. Uji Normalitas a. Uji Normalitas Data Minat Belajar Hipotesis : Data minat belajar berdistribusi normal : Data minat belajar tidak berdistribusi normal Taraf signifikasi α = 0,05 Daerah penolakan : ditolak apabila Statistik = , = , Kesimpulan : Karena = , = , maka diterima, sehingga data minat belajar siswa berdistribusi normal. b. Uji Normalitas Data Motivasi Belajar Hipotesis ㆆ : Data motivasi belajar berdistribusi normal : Data motivasi belajar tidak berdistribusi normal Taraf signifikasi α = 0,05 Daerah penolakan : ditolak apabila Statistik = , = , Kesimpulan : PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI Karena = , � = , maka diterima, sehingga data motivasi belajar siswa berdistribusi normal. c. Uji Normalitas Data Hasil Belajar Hipotesis : Data tes hasil belajar berdistribusi normal : Data tes hasil belajar tidak berdistribusi normal Taraf signifikasi α = 0,05 Daerah penolakan : ditolak apabila Statistik 摩 = , = , Kesimpulan : Karena = , = , maka diterima, sehingga data tes hasil belajar siswa berdistribusi normal. 3. Uji Korelasi a. Uji Korelasi Antara Minat dan Hasil Belajar Hipotesis : Tidak ada korelasi positif antara minat dan hasil belajar siswa : Ada korelasi positif antara minat dan hasil belajar siswa Taraf signifikasi α = 0,05 Daerah penolakan : ditolak apabila ℎ Statistik ℎ = , = , Kesimpulan : Karena ℎ = , = , maka diterima, sehingga tidak ada korelasi positif antara minat dan hasil belajar. b. Uji Korelasi Antara Motivasi dan Hasil Belajar Hipotesis : Tidak ada korelasi positif antara minat dan hasil belajar siswa : Ada korelasi positif antara minat dan hasil belajar siswa Taraf signifikasi α = 0,05 Daerah penolakan : ditolak apabila ℎ Statistik ℎ = − , = , Kesimpulan : Karena ℎ = − , = , maka 〱 diterima, sehingga tidak ada korelasi positif antara motivasi dan hasil belajar. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

D. Pendalaman Analisis

Dokumen yang terkait

Pengaruh Strategi Pembelajaran Kooperatif Model Numbered Head Together (NHT) terhadap Hasil Belajar Siswa pada Mata Pelajaran Sosiologi Kelas X (Studi Kasus: SMA Negeri 8 Kota Tangerang Selatan

0 4 169

Penerapan model cooperative learning teknik numbered heads together untuk meningkatkan hasil belajar akutansi siswa ( penelitian tindakan kelas di MAN 11 jakarta )

0 6 319

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe numbered head together (NHT) terhadap hasil belajar fisika siswa pada konsep fluida dinamis

0 8 192

Peningkatan minat dan hasil belajar IPS siswa melalui penerapan model pembelajaran kooperatif metode numbered heads together di SMP Nusantara plus Ciputat

1 6 201

Pengaruh metode Numbered Head Together (NHT) terhadap hasil belajar siswa pada mata pelajaran fiqih di SMP Al-Zahra Indonesia Pamulang

0 4 177

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif tipe Numbered Heads Together terhadap Hasil Belajar Fiqih dalam pokok bahasan Riba, Bank, dan Asuransi. (Kuasi Eksperimen di MA Annida Al Islamy, Jakarata Barat)

0 13 150

PENINGKATAN HASIL BELAJAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) MELALUI PENINGKATAN HASIL BELAJAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) MELALUI PENELITIAN TINDAKAN KELAS.

0 0 15

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) POKOK BAHASAN BILANGAN PECAHAN UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA.

0 0 45

Hubungan motivasi belajar dan sikap belajar terhadap hasil belajar matematika pokok bahasan belah ketupat dengan menggunakan model pembelajaran kooperatif tipe Numbered Heads Together (NHT) pada siswa kelas VIIB SMP Pangudi Luhur Moyudan tahun ajaran 2015

0 0 206

Minat belajar dan hasil belajar siswa dalam penerapan model pembelajaran kooperatif tipe Numbered Heads Together (NHT) pokok bahasan volume bangun ruang sisi datar pada kelas VIII B

0 8 313