Gejala-Gejala Biosfer Gejala-Gejala Sosial Budaya

Sistem Informasi Geografis SIG 81 Peta 3.2 Peta Pola Iklim Amerika Serikat Peta Pola iklim Amerika Serikat termasuk informasi geografis yang menyajikan gejala atmosfer. Teluk Meksiko Laut Artik Wilayah Iklim Sumber: Microsoft Encarta Premium DVD, 2006 Samudra Atlantik Utara Benua dengan musim panas yang hangat Benua dengan musim panas yang panas Subtropis yang lembap Pesisir Barat Semiarid Gurun Subartik Tundra Hutan hujan tropis Daerah pegunungan Mediteran Samudra Pasifik Utara km mil 400

d. Gejala-Gejala Biosfer

Gejala biosfer berkaitan dengan makhluk hidup dan habitatnya. Makhluk hidup di permukaan bumi yang menjadi kajian geografi meliputi tumbuhan, hewan, dan manusia yang keberadaanya tidak dapat dilepaskan dari unsur-unsur litosfer, hidrosfer, dan atmosfer. Sebagai contoh, persebaran dan kepadatan penduduk. Kepadatan Penduduk 0 – 5 5 – 10 10 – 25 25 – 50 50 – 100 100 – 250 250 – 500 500 – 1000 1000 – 2500 5000 – 10000 10000 – 25000 2500 – 5000 25000 – 50000 50000 – 100000 1000 2000 3000 km Peta 3.3 Peta Persebaran Penduduk di Benua Amerika Peta Persebaran Penduduk di Benua Amerika termasuk informasi geografis yang menyajikan gejala biosfer. Sumber: http.gisweb.ciat.cgiar

e. Gejala-Gejala Sosial Budaya

Gejala sosial budaya berkaitan dengan aktifitas dan produk hasil rekayasa manusia. Beberapa contoh gejala sosial budaya buatan manusia antara lain bangunan, persebaran daerah wisata non alamiah, persebaran rumpun bahasa yang digunakan penduduk, dan jaringan transportasi. Laut Karibia Samudra Pasifik Samudra Atlantik Di unduh dari : Bukupaket.com 82 Geografi: Membuka Cakrawala Dunia untuk Kelas XII Gejala-gejala sosial budaya merupakan fenomena di permukaan bumi sebagai produk buatan manusia. Untuk mendapatkan informasi, dilakukan penelitian langsung maupun tidak langsung. Penelitian langsung maksudnya dilakukan secara primer di lapangan dan tidak langsung dengan cara memanfaatkan data hasil penelitian pihak lain. Peta 3.4 Peta Rumpun Bahasa di Benua Eropa Peta Rumpun Bahasa di Benua Eropa termasuk informasi geografis yang menyajikan gejala sosial budaya. 1 Portugal 15 Norwegia 29 Latvia 2 Spanyol 16 Islandia 30 Breton 3 Galician 17 Slovenia 31 Gaelic 4 Catalan 18 Kroasia 32 Albania 5 Prancis 19 Serbia 33 Yunani 6 Provencal 20 Macedonia 34 Basque 7 Italia 21 Bulgaria 35 Hungaria 8 Rumania 22 Slovakia 36 Estonia 9 Jerman 23 Rep. Ceko 37 Finlandia 10 Flemish 24 Polandia 38 Saami 11 Belanda 25 Belarusia 12 Inggris 26 Ukraina 13 Denmark 27 Rusia 14 Swedia 28 Lithuania Bahasa Slav Bahasa Jerman Bahasa Romawi Bahasa Ural Bahasa Celtic Bahasa Yunani Bahasa Albania Bahasa Basque Sumber: Microsoft Encarta Premium DVD, 2006

2. Cara Mengelola Informasi Geografis