Kerangka Pemikiran Bentuk penelitian Lokasi Penelitian Populasi dan sampel

2.5. Kerangka Pemikiran

Berkenaan dengan rumusan masalah dan tujuan penelitian maka digambarkan kerangka pemikiran yang menjelaskan Peranan Corporate Social Responbility PT. Toba Pulp Lestari Tbk. terhadap kesejahteraan masyarakat Kecamatan Parmaksian. - - - - - - - - - - - - - - - - - - - PT. TOBA PULP LESTARI Tbk. PERANAN CSR PT TPL • Bidang pendidikan • Bidang kesehatan • Bidang sosial ekonomi Fasilitas • Dukungan Pemerintah • Pengobatan Gratis • Perbaikan sekolah • Mitra bisnis Kesejahteraan Masyarakat • Pendidikan • Kesehatan • Pendapatan BAB III METODE PENELITIAN

3.1 Bentuk penelitian

Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif. Metode deskriptif memusatkan perhatian terhadap masalah-masalah atau fenomena yang ada pada saat penelitian dilakukan atau masalah yang bersifat aktual, kemudian menggambarkan fakta-fakta tentang masalah yang diselidiki sebagaimana adanya diiringi dengan interpreasi rasional yang akurat.

3.2 Lokasi Penelitian

Adapun yang menjadi lokasi penelitian ini adalah PT.Toba Pulp Lestari di Desa Sosor Ladang Kecamatan Parmaksian.

3.3 Populasi dan sampel

Populasi adalah wilayah generalisasi yang terdiri dari atas objek atau subjek yang mempunyai kualitas dan karakteristik tertentu yang ditetapkan oleh peneliti kemudian ditarik kesimpulannya Sugiyono, 1997:57. Dalam penelitian ini yang menjadi populasi adalah anggota masyarakat yang mendapat bantuan dari progrm Corporate Social Responbility PT. TPL sampel adalah sebagian dari jumlah karakteristik yang dimiliki oleh populasi tersebut. Dengan kata lain sampel adalah bagian dari populasi. Menurut Arikunto 1993:104 apabila subjek penelitian kurang dari 100 orang, maka lebih baik diambil semua, sehingga penelitiannya merupakan penelitian populasi. Apabila populasi lebih dari 100 orang, maka diambil 10 sampai 15 atau 20 sampai 25 sampel atau lebih. Oleh karena itu, merujuk pada pernyataan diatas maka sampel yanga akan diambil penulis yaitu 10 dari jumlah penduduk. Sampel dalam penelitian ini terdiri dari 3 dea yaitu desa siantar utara, desa Pangombusan dan desa Tangga Batu I dimana jumlah Rumah tangga di ketiga desa ini adalah 635. Sehingga yang menjadi sampel adalh 15 dari 635 rumah tangga yaitu 95 orang dan dibulatkan menjadi 100 orang, Untuk mendapatkan informasi yang lebih jelas maka peneliti melakukan penelitian juga terhadap informan kunci. Informan kunci adalah informan yang mengetahui secara mendalam permasalahan yang akan diteliti. Yang menjadi informan kunci adalah Kepala humas, Kepala bidang CSR, Kepala Desa Pangombusan, Mitra Bisnis PT Toba Pulp Lestari.

3.4. Konsep Penelitian

Dokumen yang terkait

Pengelolaan Hutan Oleh Masyarakat Kabupaten Samosir

6 90 113

Corporate Social Responsibility Dan Citra Perusahaan (Studi Korelasional Pengaruh Implementasi Program Corporate Social Responsibility terhadap Citra Perusahaan PT. Toba Pulp Lestari,Tbk pada Masyarakat di Kecamatan Parmaksian Toba Samosir)

2 65 145

Program Corporate Social Responsibility dan Kesejahteraan Masyarakat (Studi Korelasional Peranan Program Corporate Social Responsibility Bidang Pemberdayaan Masyarakat PT Indonesia Asahan Aluminium (INALUM) terhadap Peningkatan Kesejahteraan Masyarakat De

1 27 152

Dampak Program Corporate Social Responsibility (CSR) PT. TOBA PULP LESTARI, Tbk Terhadap Kesejahteraan Masyarakat Kabupaten Toba Samosir (Studi Kasus: Kecamatan Porsea)

17 118 108

Implementasi Corporate Social Responbility (CSR) Terhadap Masyarakat Lingkungan PTPN IV (Studi Pada Unit Kebon Dolok Ilir Kabupaten Simalungun)

5 39 118

Mencetak Konsep Corporate Social Responbility Menjadi Individual dan Organizational Responbility Prospek dan Tantangan

0 3 7

PENGARUH LABA TERHADAP CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DAN DAMPAK CORPORATE SOCIAL RESPONBILITY TERHADAP KESEJAHTERAAN MASYARAKAT STUDI PADA PT. TELEKOMUNIKASI INDONESIA, TBK YOGYAKARTA.

0 4 24

Peranan Internal Auditor terhadap Penerapan Corporate Social Responbility (CSR) pada Perusahaan Telkom.

0 2 31

EVALUASI KEBIJAKAN CORPORATE SOCIAL RESPONBILITY

0 0 14

PENGARUH LABA TERHADAP CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY DAN DAMPAK CORPORATE SOCIAL RESPONSIBILITY TERHADAP KESEJAHTERAAN

0 0 110