Analisis Multivariat Hubungan Dukungan Keluarga Dan Karakteristik Penderita Tb Paru Dengan Kesembuhan Pada Pengobatan Tb Paru Di Wilayah Kerja Puskesmas Polonia Medan

4.3.7 Hubungan Transportasi dengan Kesembuhan Pengobatan

Hasil tabulasi silang tersebut di atas memperlihatkan bahwa dari 89 responden dengan transportasi berbiaya, 12 orang13.5 tidak sembuh dan 77 orang 86.5 sembuh. Sedangkan dari 11 orang dengan transportasi tidak berbiaya, 2 orang 18.2 tidak sembuh dan 9 orang 81.8 sembuh. Hasil uji chi-square menunjukkan nilai p = 1.348, artinya tidak ada hubungan yang signifikan transportasi dengan kesembuhan pengobatan dan karena sig-p 0.650 p 0.25 maka variabel transportasi tidak disertakan kedalam regresi logistic. Hubungan transportasi dengan kesembuhan pengobatan dapat dilihat pada tabel berikut : Tabel 4.15 Hubungan Transportasi dengan Kesembuhan Pengobatan No Transportasi Kesembuhan Total P PR 95 =CI Tidak Sembuh Sembuh n n n 1 Berbiaya 12 13.5 77 86.5 89 100 0.650 1.348 0.346- 5.252 2 Tidak berbiaya 2 18.2 9 81.8 11 100

4.4. Analisis Multivariat

Variabel yang akan dimasukkan ke dalam analisis regresi logistik adalah variabel yang pada analisa bivariat mempunyai nilai p 0,25, artinya yang memiliki hubungan signifikan dengan variabel terikat kesembuhan pengobatan dimana hasil analisis bivariat yang memenuhi persyaratan signifikansi tersebut adalah dukungan keluarga, pengetahuan, sikap, pendidikan dan pendapatan dengan hasil sebagai berikut : Universitas Sumatera Utara Tabel 4.16 Hasil Uji Regresi Logistik Variabel B P ExpB Seleksi 1 Dukungan Keluarga 2,858 0,020 17,429 Pengetahuan 2,546 0,015 12,760 Sikap 0,439 0,676 1,551 Pendidikan 1,253 0,269 3,500 Pendapatan 2,424 0,045 11,287 Constant -8,026 0,000 0,000 Seleksi 2 Dukungan Keluarga 3,011 0,011 20,311 Pengetahuan 2,731 0,004 15,346 Pendidikan 1,235 0,271 3,438 Pendapatan 2,440 0,042 11,477 Constant -7,987 0,000 0,002 Seleksi 3 Dukungan Keluarga 2,900 0,012 18,171 Pengetahuan 2,579 0,005 13,181 Pendapatan 2,674 0,023 14,497 Constant -7,015 0,000 0,001 Tabel di atas memperlihatkan bahwa ada 3 variabel yang berhubungan terhadap kesembuhan pengobatan karena ketiga variable ini memiliki nilai sig-p 0.05 yakni variabel dukungan keluarga , pendapatan dan pengetahuan. Dan dari nilai koefisien uji multivariate, diketahui bahwa dukungan keluarga merupakan variabel yang paling dominan berhubungan dengan tingkat kesembuhan pengobatan. Berdasarkan hasil analisis multivariate dalam penelitian ini, maka dapat disusun model persamaan regresi logistic berganda sebagai berikut : Px = x e − + 1 1 Universitas Sumatera Utara Dimana : y = -7,015+2.900 dukungan keluarga + 2.674pendapatan + 2.579 pengetahuan Contoh interpertasi perhitungan pada salah seorang responden, dengan mensubstitusikan nilai 1 masing masing untuk dukungan keluarga, pendapatan, pengetahuan akan diperoleh : y = -7,015+2.9001+2.6741+2.5791 y = -1.441 sehingga : Px = 2249 . 4 1 1 + Px = 0.19 Hal ini berarti probabilitas responden untuk tidak sembuh jika memiliki dukungan keluarga rendah, pendapatan dibawah Rp 1 juta dan pengetahuan buruk adalah sebesar 19. Universitas Sumatera Utara BAB 5 PEMBAHASAN

5.1 Hubungan Dukungan Keluarga dengan Tingkat Kesembuhan Pengobatan TB Paru

Dokumen yang terkait

Hubungan Perilaku Keluarga dengan Kepatuhan Pengobatan Penderita TB Paru di Kabupaten Labuhan Batu Tahun 2013

1 56 107

Kepuasan Penderita TB Paru Tentang Pelaksanaan Strategi DOTS dalam Penanggulangan TB Paru di Wilayah Kerja Puskesmas Medan Johor

9 56 72

Konsep Diri Penderita TB Paru di Balai Pengobatan Penyakit Paru-Paru (BP4) Medan.

24 177 86

GAMBARAN PARTISIPASI PENGAWAS MENELAN OBAT KELUARGA DENGAN KESEMBUHAN PENDERITA TB PARU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BAWEN KABUPATEN SEMARANG.

0 3 14

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG TB PARU DENGAN KEPATUHAN MENJALANI PROGRAM PENGOBATAN Hubungan Tingkat Pengetahuan Tentang TB Paru Dengan Kepatuhan Menjalani Program Pengobatan Pada Penderita TB Paru di BBKPM Surakarta.

0 0 15

GAMBARAN PARTISIPASI PENGAWAS MENELAN OBAT KELUARGA DENGAN KESEMBUHAN PENDERITA TB PARU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BAWEN KABUPATEN SEMARANG - UDiNus Repository

0 0 3

Gambaran Perilaku Keluarga Penderita TB Paru Terhadap Pencegahan TB Paru di Wilayah Puskesmas Padangmatinggi Kota Padangsidimpuan Tahun 2015

1 1 16

HUBUNGAN PERAN KELUARGA DENGAN TINGKAT KESEMBUHAN PADA PENDERITA TB PARU DI BALAI PENGOBATAN PENYAKIT PARU-PARU UNIT MINGGIRAN YOGYAKARTA NASKAH PUBLIKASI - Hubungan Peran Keluarga dengan Tingkat Kesembuhan pada Penderita TB Paru di Balai Pengobatan Penya

0 0 11

HUBUNGAN DUKUNGAN KELUARGA DENGAN KEPATUHAN MINUM OBAT TB PARU PADA PENDERITA TB PARU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS PANARAGAN JAYA KABUPATEN TULANG BAWANG BARAT TAHUN 2013

1 2 5

GAMBARAN KARAKTERISTIK DAN KEPATUHAN PENGOBATAN PENDERITA TB PARU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS TEBAS KABUPATEN SAMBAS Joniardi

0 0 11