Kesimpulan KESIMPULAN DAN SARAN

BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

6.1 Kesimpulan

Berdasarkan pengujian hipotesis dengan menggunakan uji t dan uji F, diperoleh hasil sebagai berikut: 1. Secara simultan, diperoleh perhitungan statistik yang menunjukkan bahwa karakteristik perusahaan, yaitu pertumbuhan perusahaan, investment opportunity set ios, profitabilitas, resiko bisnis, ukuran perusahaan, struktur aktiva, dan operating leverage secara simultan berpengaruh signifikan terhadap struktur modal perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia periode pengamatan 2007 – 2009. Dengan Demikian, penelitian ini menerima hipotesis yang menyatakan bahwa pertumbuhan perusahaan, Investment Opportunity Set IOS, profitabilitas, resiko bisnis, ukuran perusahaan, struktur aktiva, dan operating leverage secara simultan berpengaruh terhadap struktur modal. 2. Secara parsial, karakteristik perusahaan yang tidak berpengaruh terhadap struktur modal perusahaan yaitu pertumbuhan perusahaan, Investment Opportunity Set IOS, profitabilitas, dan operating leverage. Sehingga hasil pengujian hipotesis menunjukkan hipotesis ditolak. Ketiga karakteristik perusahaan yaitu pertumbuhan perusahaan, profitabilitas dan operating leverage bertentangan dengan hasil penelitian yang dilakukan oleh Pandey Universitas Sumatera Utara 2001, dan Nugroho 2007 yang menyimpulkan bahwa ketiga karakteristik perusahaan tersebut berpengaruh terhadap struktur modal. Sedangkan Investment Opportunity Set IOS sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Pandey 2001 yang menunjukkan bahwa IOS tidak berpengaruh terhadap penentuan struktur modal. 3. Sedangkan, karakteristik perusahaan yang mempunyai pengaruh terhadap struktur modal yaitu risiko bisnis, ukuran perusahaan dan struktur aktiva menunjukkan berpengaruh terhadap struktur modal. Sehingga hipotesis penelitian diterima. Hasil tersebut sejalan dengan penelitian yang dilakukan oleh Pandey 2001, Homifar, dkk 1994, Rajan dan Zingales 1995 dan Wald 1999, Masidonda, Maski, dan Idrus 1999 yang menunjukkan bahwa ketiga karakteristik perusahaan tersebut berpengaruh terhadap penentuan struktur modal perusahaan.

6.2 Keterbatasan Penelitian

Dokumen yang terkait

PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-

0 7 19

PENDAHULUAN Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013).

0 5 8

PENGARUH STRUKTUR MODAL, UKURAN PERUSAHAAN, PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAAN Pengaruh Struktur Modal, Ukuran Perusahaan, Profitabilitas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-

1 6 19

PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012.

0 1 14

PENDAHULUAN Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012.

0 1 8

PENGARUH KARAKTERISTIK PERUSAHAAN TERHADAP STRUKTUR MODAL PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Struktur Modal Pada Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012.

0 1 27

PENDAHULUAN PENGARUH PENERAPAN GOOD CORPORATE GOVERNANCE TERHADAP NILAI PERUSAHAAN (Studi Empiris Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2007 - 2009).

0 0 8

PENDAHULUAN Pengaruh Karakteristik Perusahaan Terhadap Pengungkapan Tanggung Jawab Sosial Perusahaan (Studi Empiris Perusahaan Manufaktur Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia) Periode 2009-2010.

0 2 11

Pengaruh Struktur Modal Terhadap Kinerja Keuangan (Studi Empiris Pada Perusahaan manufaktur yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia tahun 2007-2011).

0 1 14

PENGARUH PROFITABILITAS, STRUKTUR AKTIVA, DAN UKURAN PERUSAHAAN TERHADAP STRUKTUR MODAL PERUSAHAAN (Studi Empiris pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode 2010-2013).

0 1 103