Variabel Independen Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel

3.3. Definisi Operasional dan Pengukuran Variabel

3.3.1. Variabel Independen

Adapun kompensasi yang diterima oleh dewan komisaris dan dewan direksi perusahaan merupakan total gaji tahunan, bonus, tantiem, dan manfaat ekonomis lainnya, baik yang dapat dimiliki maupun yang tidak dapat dimiliki. Penulis menggunakan total remunerasi dewan komisaris dan direksi sebagai ukuran untuk kompensasi eksekutif. Kompensasi Eksekutif Copeland 1968:10 mendefinisikan manajemen laba sebagai, “some ability to increase or decrease reported net income at will”. Ini berarti bahwa manajemen laba mencakup usaha manajemen untuk memaksimumkan, atau meminimumkan laba, termasuk perataan laba sesuai dengan keinginan manajemen. Manajemen Laba Dalam penelitian ini penulis menggunakan discretionary accrual untuk mengukur manajemen laba. Secara empiris, nilai Discretionary Accruals dapat bernilai nol, positif, atau negatif. Nilai nol menunjukkan manajemen laba dilakukan dengan pola perataan laba income smoothing. Sedangkan nilai positif menunjukkan adanya manajemen laba dengan pola peningkatan laba income increasing dan nilai negatif menunjukkan manajemen laba dengan pola penurunan laba income decreasing, Sulistyanto 2008. Universitas Sumatera Utara Penggunaan discretionary accrual sebagai ukuran manajemen laba dihitung menggunakan modified jones model, dechow et. al 1995. Model pengukuran atas discretionary accruals pada penelitian ini dijelaskan sebagai berikut: a. Total Accruals Seperti penelitian yang dilakukan oleh Erickson dan Wang 1999 dalam Abdul Rahman dan Abu Bakar 2002, total accruals pada penelitian ini didefinisikan sebagai selisih antara net operating income dengan operating cash flow. TACC it : Total accruals perusahaan i pada tahun t NI it : Laba bersih operasi perusahaan i pada tahun t OCF it : Arus kas bersih dari aktivitas operasi perusahaan i pada tahun t b Parameter Spesifik Perusahaan Estimasi dari parameter spesifik perusahaan, α 1 , α 2 , α 3 diperoleh melalui model analisis regresi OLS Ordinary Least Squares berikut ini: ΔSales it : Perubahan pendapatan perusahaan i dari tahun t-1 ke tahun t PPE it : Gross property plant and equipment perusahaan i pada tahun t Universitas Sumatera Utara Assets it-1 : Total aset perusahaan i pada akhir tahun t-1 α 1 α 2 α 3 : Parameter spesifik perusahaan ε it : Sampel error perusahaan i pada tahun t c Non Discretionary Accruals Model Jones mengasumsikan bahwa komponen non discretionary accruals adalah konstan Dechow et al., 1995. Model tersebut mengontrol efek perubahan perputaran ekonomi perusahaan terhadap non discretionary accruals. NDA diperoleh dengan memasukkan kembali koefisien regresi yang telah diperoleh dari model regresi OLS diatas ke persamaan berikut : NDA it : Non Discretionary Accruals perusahaan i pada tahun t ΔRec it : Perubahan Piutang Usaha Perusahaan i dari tahun t-1 ke tahun t d Discretionary Accruals Karena total accruals terdiri dari discretionary accruals dan non discretionary accruals, maka discretionary accrual dapat dirumuskan sebagai berikut: DACC it : Discretionary Accruals perusahaan i pada tahun t Universitas Sumatera Utara

3.3.2. Variabel Dependen