berlangsung. Lembar pengamatan dibuat detail dari setiap tahap proses belajar mengajar. Format lembar pengamatan terdapat pada tabel 3.2.
Tabel 3.3 Lembar Pengamatan
No Butir
– Butir Sasaran Ya
Tidak Keterangan
1 Siswa  siap  mengikuti
proses pembelajaran 2
Siswa  memperhatikan penjelasan guru
3 Siswa
menanggapi pembahasan pelajaran
4 Siswa
mengerjakan tugas dengan baik
5 Suasana
kelas terkendali
6 Siswa
dan guru
bersama-sama membuat kesimpulan
c. Kuisioner Kuisioner ini diberikan pada akhir pertemuan setelah tes evaluasi.
Kuisioner ini  bertujuan  untuk  mengetahui  tanggapan  siswa  terhadap pembelajaran yang telah dilaksanakan.
Berikut  ini  merupakan  kisi-kisi  kuisioner  yang  akan  digunakan dalam penelitian :
Tabel 3.4 Kisi-kisi Kuisioner Masalah
Indikator
Kesulitan a. Penerapan Teorema  Pythagoras pada  bangun
ruang 1
b. Pemahaman  konsep  siku-siku  dalam  penerapan Teorema Pythagoras pada bangun ruang
2 c. Pengunaan Teorema Pythagoras pada kubus dan
balok dalam penyelesaian masalah 3
d. Pengunaan Teorema  Pythagoras pada  limas dalam penyelesaian masalah
4 Program Cabri
3D dalam mengatasi
kesulitan e. Ketertarikan siswa terhadap program
5 f. Peran  program  dalam  mengatasi  kesulitan  dan
ketidak pahaman 6, 7, 8
E. Validasi Instrumen
Untuk mengetahui validitas tiap instrumen pada penelitian ini, peneliti menggunakan  teknik  penilaian  pakar.  Teknik  penilaian  pakar  digunakan
untuk  mengetahui  validitas  soal  tes  kemampuan  awal,  soal  tes evaluasi,  dan kuisioner. Validitas pakar dilakukan oleh guru pengampu mata pelajaran dan
oleh dosen pembimbing. Hasil dari para pakar ini yang menunjukan bahwa isi tes sesuai dengan materi yang ingin diujikan.
F. Teknik Analisis Data
1. Data Proses Pembelajaran Data  pengamatan  selama  proses  pembelajaran  berlangsung  yang
dicatat  oleh  observer  dengan  melihat  aspek  tertentu.  Dalam  hal  ini observer melihat pembelajaran dari awal hingga akhir dan dibantu dengan
perekaman  situasi  pembelajaran.  Kemudian  akan  dideskripsikan  untuk mengambarkan situasi pembelajaran.
2. Data Jawaban Data jawaban diolah secara kantitatif dan kualitatif. Data jawaban tes
tersebut dianalisis secara kuantitatif dengan menghitung keseluruhan skor yang  diperoleh  dengan  panduan  penilaian  yang  sudah  dibuat.  Kemudian
dihitung  nilai  rata-rata  kedua  kelas  dan  dibandingkan.  Data  jawaban  tes tersebut juga dianalisis secara kualitatif dengan langkah-langkah berikut:
a. Melihat jawaban per butir soal
b. Mengidentifikasi  kesulitan  yang  dialami  siswa  dalam  menyelesaiakan soal.
c. Pengelompokan jawaban yang memiliki kemiripan. d. Menganalisis  dan  menyimpulkan  keseluruhan  hasil  tes,  baik  tes
kemampuan awal maupun tes evaluasi. Hasil tes ini dilihat berdasarkan ketentuan sekolah, yaitu dengan nilai
KKM ≥ 72. Perhitungan nilai untuk tes tersebut adalah sebagai berikut : =
ℎ ℎ
ℎ 100
3. Data Kuisioner Hasil  kuisioner  ini  untuk  melihat  pemahaman  siswa  tentang  materi
yang disampaikan dan respon siswa setelah pembelajaran dengan bantuan program Cabri  3D.  Kuisioner  diberikan  kepada  kelas  VIIIB  yang
menggunakan program Cabri 3D dalam pembelajaran. 4. Data Wawancara
Hasil  wawancara  terhadap  siswa  bertujuan  untuk  mengetahui tingkat pemahaman tentang konsep siku-siku dalam sub-pokok bahasan penerapan
Teorema Pythagoras pada bangun ruang dan respon siswa dengan bantuan program Cabri  3D untuk  siswa  kelas  VIIIB dilihat  dari  hasil  kuisioner
yang  diberikan  serta  alasan  terbantu  atau  tidak  oleh  program  tersebut. Kemudian  pembelajaran  konvensional  dikelas  VIIIA juga  diambil
beberapa siswa yang akan diwawancarai.