Metode Tes Metode Pengumpulan Data

berupa nama-nama siswa, Nomor Induk Siswa, jumlah siswa, dan data awal nilai ulangan harian pelajaran IPS Ekonomi tahun yang lalu siswa yang menjadi objek penelitian.

3.5.2 Metode Tes

Tes adalah serentetan pertanyaan atau latihan atau alat lain yang digunakan untuk mengukur keterampilan, pengetahuan intelegensi, kemampuan atau bakat yang dimiliki oleh individu atau kelompok Suharsimi, 2009:32. Tes ini digunakan untuk mendapatkan data nilai hasil belajar siswa pada materi kegiatan konsumsi setelah proses pembelajaran pada tiap siklusnya. Bentuk tes yang digunakan adalah soal pilihan ganda lampiran 5. Untuk memperoleh data yang akurat, soal tes yang digunakan sebagai alat evaluasi terlebih dahulu diuji cobakan untuk mengetahui validitas, reliabilitas, tingkat kesukaran, dan daya pembeda soal. a. Validitas Tes Validitas dalam penelitian ini digunakan untuk mengukur valid atau tidaknya soal yang akan digunakan dalam pembelajaran. Tingkat kevalidan dapat dihitung dengan korelasi Product Moment sebagai berikut: Keterangan: = koefisien korelasi antara variabel X dan variabel Y, dua variabel yang dikorelasikan �∑ − ∑ ∑ {�∑ 2 − ∑ 2 } { �∑ 2 − ∑ 2 } X = skor yang dicari validitasnya Y = skor total N = jumlah peserta tes ∑ 2 = jumlah kuadrat nilai X ∑ 2 = jumlah kuadrat nilai Y ∑ = jumlah perkalian skor item dengan skor total Suharsimi, 2009:72 Hasil perhitungan dikonsentrasikan dengan taraf signifikansi 5 dengan N = 28, diperoleh � = 0,3739. Jika � maka butir instrumen dapat dikatakan valid, tetapi sebaliknya jika harga � maka dapat dikatakan bahwa instrumen tersebut tidak valid. Soal uji coba yang diberikan sebanyak 50 soal, 25 butir soal untuk siklus I dan 25 butir soal untuk siklus II. Berdasarkan hasil uji coba yang telah dilakukan, diperoleh hasil sebagai berikut: Tabel 3.1 Validitas Soal Uji Coba Keterangan Jumlah Butir soal Valid 43 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, 10, 11, 12, 13, 14, 15, 18, 19, 20, 21, 22, 25, 26, 27, 28, 29, 30, 31, 32, 34, 35, 36, 37, 38, 40, 41, 42, 44, 45, 46, 47, 48, 49, 50 Tidak Valid 7 16, 17, 23, 24, 33, 39, 43 Sumber: Hasil Uji Coba Soal Sesuai hasil perhitungan diperoleh butir soal yang tidak valid adalah butir soal nomor 16, 17, 23, 24, 33, 39, 43. Dari beberapa soal yang tidak valid tersebut dibuang karena sudah terwakili dengan soal lain dalam indikator tersebut. Pada penelitian ini peneliti mengambil 20 soal untuk masing-masing siklus yang telah valid semuanya. b. Reliabilitas Reliabilitas pada penelitian ini menunjukkan pada tingkat konsistensi dan dapat dipercaya suatu instrumen dalam mengumpulkan data. Untuk mengetahui reliabilitas soal pada materi kegiatan konsumsi peneliti menggunakan rumus K-R. 20, yaitu: Keterangan: 11 = reliabilitas tes secara keseluruhan p = proporsi subjek yang menjawab item dengan benar q = proporsi subjek yang menjawab item dengan salah q = 1 –p ∑pq = jumlah hasil perkalian antara p dan q n = banyaknya item S = standar deviasi dari tes standar deviasi adalah akar varians Suharsimi, 2009:100-101 Setelah r 11 diketahui, selanjutnya dibandingkan dengan harga r tabel dengan taraf signifikansi 5. Jika r 11 r tabel maka dikatakan instrumen tersebut reliabel. Berdasarkan hasil uji coba instrumen yang telah dilaksanakan, diperoleh nilai reliabilitas soal sebesar 0,929. Nilai ini merupakan nilai yang bersifat reliabel, sebab nilai reliabilitas r 11 yang diperoleh lebih besar dari r tabel yaitu 0,3739. 11 = − 1 � 2 − ∑ � 2 c. Tingkat Kesukaran Soal Tingkat kesukaran soal untuk pilihan ganda dapat ditentukan dengan menggunakan rumus: Keterangan: P = indeks kesukaran B = banyaknya siswa yang menjawab soal itu dengan betul JS = jumlah seluruh siswa peserta tes Suharsimi, 2009:208 Menurut ketentuan yang sering diikuti, indeks kesukaran sering diklasifikasikan sebagai berikut: 1. Soal dengan P 1,00 sampai 0,30 adalah soal sukar 2. Soal dengan P 0,30 sampai 0,70 adalah soal sedang 3. Soal dengan P 0,70 sampai 1,00 adalah soal mudah Suharsimi, 2009:210 Berdasarkan hasil uji coba, diperoleh soal dengan berbagai tingkat kesukaran sebagai berikut: Tabel 3.2 Tingkat Kesukaran Soal Uji Coba Kriteria Jumlah Butir Soal Sukar 3 19, 28, 46 Sedang 27 1, 4, 6, 8, 9, 10, 11, 15, 16,18, 20, 21, 23, 24, 26, 27, 30, 32, 33, 34, 40, 41, 43, 47, 48, 49, 50 Mudah 20 2, 3, 5, 7, 12, 13, 14, 17, 22, 25, 29, 31, 35, 36, 37, 38, 39, 42, 44, 45 Sumber: Hasil Uji Coba Soal � = �� d. Daya Pembeda Menurut Suharsimi 2009:211, daya pembeda soal adalah “kemampuan sesuatu soal untuk membedakan antara siswa yang pandai berkemampuan tinggi dengan siswa yang bodoh berkemampuan rendah”. Rumus yang digunakan untuk pilihan ganda adalah sebagai berikut: Keterangan: J = jumlah peserta � = banyaknya peserta kelompok atas � = banyaknya peserta kelompok bawah = banyaknya peserta kelompok atas yang menjawab soal itu dengan benar = banyaknya peserta kelompok bawah yang menjawab soal itu dengan benar � = � = proporsi peserta kelompok atas yang menjawab benar ingat, P sebagai indeks kesukaran � = � = proporsi peserta kelompok bawah yang menjawab benar Suharsimi, 2009:213-214 Untuk mengetahui soal-soal yang akan dipakai berdasarkan daya pembeda soal, digunakan klasifikasi sebagai berikut: D : 0,00 -- 0,20 : jelek poor � = � − � = � − � D : 0,20 -- 0,40 : cukup satisfactory D : 0,40 -- 0.70 : baik good D : 0,70 -- 1,00 : baik sekali excellent D : negatif, semuanya tidak baik, jadi semua butir soal yang mempunyai nilai D negatif sebaiknya dibuang saja. Suharsimi, 2009:218 Dari 50 soal yang diuji cobakan, diperoleh daya pembeda dengan kriteria sebagai berikut: Tabel 3.3 Daya Beda Soal Uji Coba Kriteria Jumlah Butir soal Jelek 7 16, 17, 23, 24, 33, 39, 43 Cukup 26 3, 5, 7, 8, 11, 12, 13, 14, 19, 22, 26, 29, 30, 31, 32, 35, 36, 37, 38, 40, 41, 42, 44, 46, 49, 50 Baik 15 1, 2, 4, 9, 10, 15, 18, 20, 21, 25, 27, 28, 34, 45, 48 Baik Sekali 2 6, 47 Sumber: Hasil Uji Coba

3.5.3 Metode Observasi

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR PRINSIP DAN MOTIF EKONOMI DENGAN THINK PAIRS SHARE (TPS) SISWA KELAS VII SMP NEGERI 1 COMAL TAHUN AJARAN 2012 2013

0 7 150

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR KONSTRUKSI BANGUNAN SISWA KELAS X TGB SMK NEGERI 2 MEDAN.

0 6 27

MENINGKATKAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA DENGAN MODEL QUANTUM TEACHING PADA MATERI SEGI EMPAT BAGI SISWA KELAS VII DI SMP NEGERI 37 MEDAN T.A 2015/ 2016.

0 3 22

MENINGKATKAN MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR PPKN SISWA DENGAN MENERAPKAN METODE QUANTUM TEACHING SISWA KELAS VII SMP AL – IHSAN MEDAN TAHUN PELAJARAN 2015/2016.

0 2 28

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING TIPE TANDUR UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR IPS EKONOMI SISWA KELAS VII SMP NEGERI 2 LUMBANJULU TAHUN AJARAN 2013/2014.

0 4 29

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI SEGI EMPAT DI KELAS VII SMP NEGERI 35 MEDAN T.A. 2012/2013.

0 2 23

PELAKSANAAN CTL ( CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING ) UNTUK MENINGKATKAN AKTIVITAS DAN HASIL BELAJAR SISWA KELAS IV B SD MUHAMMADIYAH WONOGIRI.

0 1 15

PENGARUH METODE PEMBELAJARAN QUANTUM TEACHING TERHADAP HASIL BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS VII SMP IT INAYAH UJUNGBATU

0 0 5

Upaya Meningkatkan Aktivitas dan Hasil Belajar IPA Pada Siswa Kelas VII B SMP Negeri 2 Tanjung Menggunakan Pendekatan Eksperimen

0 0 8

HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI HIMPUNAN MENGGUNAKAN MODEL QUANTUM TEACHING DI KELAS VII SMP -

0 1 20