Uji Normalitas Uji Linieritas

a. Uji Normalitas

Dalam uji ini mempunyai tujuan untuk mengetahui normal tidaknya distribusi data masing-masing variabel. Apabila data terdistribusi normal, maka pada pengujian hipotesis penelitian ini dapat digunakan statistik parametrik, yaitu analisa regresi, sebaliknya apabila tidak terdistribusi normal dapat digunakan statistik non parametrik seperti korelasi rank spearman . Uji normalitas dalam penelitian ini menggunakan uji Kolmogorov-Smirnov dengan perhitungan komputasi SPSS 11,5 for Windows. Uji Kolmogorov-Smirnov memusatkan perhatian pada penyimpangan atau deviasi maksimum. Normalitas dipenuhi jika hasil uji tidak signifikan untuk taraf signifikan tertentu α = 0,05. Sebaliknya jika hasil uji signifikan, maka normalitas tidak terpenuhi. Cara mengetahui signifikan atau tidak signifikan hasil uji normalitas adalah dengan memperhatikan bilangan pada kolom Signifikansi Sig.apabila harganya lebih besar dari 0.05 maka dikatakan data terdistribusi secara normal.

b. Uji Linieritas

Uji linieritas bertujuan untuk mengetahui linier atau tidaknya hubungan antara variabel bebas X dan variabel terikat Y dapat dilihat dengan persamaan regresi yang dibentuk oleh setiap variabel-variabel bebas dan variabel terikat. Antara variabel bebas dan terikat dikatakan mempunyai hubungan yang linier apabila kenaikan skor variabel bebas diikuti oleh kenaikan skor variabel terikat. Uji statistik yang digunakan adalah uji F dengan rumus sebagai berikut: RK Ketidaksamaan F = RK Error Keterangan : RK Ketidaksamaan = Kuadrat rerata ketidaksamaan RK Error = Kuadrat rerata error Untuk interprestasinya, jika F hitung lebih kecil atau sama dengan dari F tabel maka berarti hubungan antara variabel bebas dan variabel terikat adalah linier, namun jika F hitung lebih besar dari F tabel maka berarti hubungan antara variabel bebas dan terikat bersifat tidak linier. Uji Linieritas regresi pada penelitian ini menggunakan perhitungan komputasi SPSS 11,5 for windows. Kriteria yang digunakan adalah jika harga Signifikansi diatas 0.05 maka dikatakan regresi tersebut linier, sebaliknya apabila signifikansi yang didapat kurang atau sama dengan 0.05 maka regresi tersebut tidak linier

c. Uji Multikolinieritas

Dokumen yang terkait

Hubungan Motivasi Belajar dengan Prestasi Belajar Mahasiswa Kebidanan Semester III di STIKes Medistra Lubuk Pakam

0 50 55

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN LINGKUNGANSEBAYA TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA Pengaruh Motivasi Belajar Dan Lingkungan Sebaya Terhadap Prestasi Belajar Pada Mahasiswa Pendidikan Akuntansi Universitas Muhammadiyah Surakarta Angkatan 2013.

0 2 17

PENGARUH LINGKUNGAN BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR DASAR AKUNTANSI KEUANGAN 2 Pengaruh Lingkungan Belajar Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Dasar Akuntansi Keuangan 2 Mahasiswa FKIP UMS Tahun Ajaran 2011/2012.

0 1 18

PENGARUH LINGKUNGAN BELAJAR DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR DASAR AKUNTANSI Pengaruh Lingkungan Belajar Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Dasar Akuntansi Keuangan 2 Mahasiswa FKIP UMS Tahun Ajaran 2011/2012.

0 1 10

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA MAHASISWA FAKULTAS KEGURUAN DAN Pengaruh Minat Belajar Dan Lingkungan Belajar Terhadap Prestasi Belajar Pada Mahasiswa Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammad

0 3 18

PENGARUH MINAT BELAJAR DAN LINGKUNGAN BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR PADA MAHASISWA FAKULTAS KEGURUAN DAN Pengaruh Minat Belajar Dan Lingkungan Belajar Terhadap Prestasi Belajar Pada Mahasiswa Fakultas Keguruan Dan Ilmu Pendidikan Universitas Muhammad

0 3 13

Hubungan antara lingkungan belajar mahasiswa, motivasi belajar, dan disiplin belajar mahasiswa dengan prestasi belajar mahasiswa

0 0 142

PENGARUH KOMPETENSI DOSEN DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MAHASISWA.

0 1 17

Pengaruh dukungan sosial keluarga dan kemandirian belajar terhadap prestasi belajar mahasiswa cover

0 0 12

Pengaruh Minat Baca, Motivasi Belajar dan Lingkungan Teman Sebaya terhadap Prestasi Belajar Mahasiswa Pendidikan Ekonomi Tahun Angkatan 2014-2016

0 0 15