Rumusan Masalah Tujuan Penelitian

dalam program pencegahan penyakit malaria. Kemudian penelitian sebelumnya yang dilakukan Mayasari dkk 2012 menjelaskan bahwa salah satu upaya pencegahan malaria ialah melalui peningkatan pengetahuan masyarakat melalui kegiatan penyuluhan. Dimana hasil uji statistik variabel pengetahuan dan sikap menunjukkan ada pengaruh yang signifikan antara penyuluhan dengan perubahan pengetahuan dan sikap dari masyarakat. Berdasarkan uraian latar belakang masalah diatas maka penting dilakukan penelitian tentang Evaluasi Sistem Pelaksanaan Program Pengendalian Malaria Di Wilayah Kerja Puskesmas Sei Apung Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2015.

1.2 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang masalah yang telah diuraikan diatas, maka rumusan masalah dalam penelitian ini adalah : 1. Bagaimana dengan koordinasi dalam evaluasi sistem pelaksanaan program pengendalian malaria di wilayah kerja Puskesmas Sei Apung Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2015 ? 2. Bagaimana kegiatan diagnosis malaria dan pengobatan evaluasi sistem pelaksanaan program pengendalian malaria di wilayah kerja Puskesmas Sei Apung Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2015 ? 3. Bagaimana kegiatan skrining malaria pada ibu hamil dalam evaluasi sistem pelaksanaan program pengendalian malaria di wilayah kerja Puskesmas Sei Apung Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2015 ? Universitas Sumatera Utara 4. Bagaimana kegiatan pemberian kelambu berinsektisida dalam evaluasi sistem pelaksanaan program pengendalian malaria di wilayah kerja Puskesmas Sei Apung Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2015 ? 5. Bagaimana kegiatan penyemprotan dinding rumah IRS dalam evaluasi sistem pelaksanaan program pengendalian malaria di wilayah kerja Puskesmas Sei Apung Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2015 ? 6. Bagaimana kegiatan penyuluhan dalam evaluasi sistem pelaksanaan program pengendalian malaria di wilayah kerja Puskesmas Sei Apung Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2015 ?

1.3 Tujuan Penelitian

1. Mengetahui kegiatan koordinasi dalam evaluasi sistem pelaksanaan program pengendalian malaria di wilayah kerja Puskesmas Sei Apung Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2015 2. Mengetahui kegiatan diagnosis Malaria dan pengobatan dalam evaluasi sistem pelaksanaan program pengendalian malaria di wilayah kerja Puskesmas Sei Apung Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2015. 3. Mengetahui kegiatan skrining malaria pada ibu hamil dalam evaluasi sistem pelaksanaan program pengendalian malaria di wilayah kerja Puskesmas Sei Apung Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2015. 4. Mengetahui kegiatan pemberian kelambu berinsektisida dalam evaluasi sistem pelaksanaan program pengendalian malaria di wilayah kerja Universitas Sumatera Utara Puskesmas Sei Apung Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2015. 5. Mengetahui kegiatan penyemprotan dinding rumah IRS dalam evaluasi sistem pelaksanaan program pengendalian malaria di wilayah kerja Puskesmas Sei Apung Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2015. 6. Mengetahui kegiatan penyuluhan dalam evaluasi sistem pelaksanaan program pengendalian malaria di wilayah kerja Puskesmas Sei Apung Kecamatan Tanjung Balai Kabupaten Asahan Tahun 2015.

1.4. Manfaat Penelitian