Tahap Perencanaan SIKLUS I

commit to user 58

1. SIKLUS I

Tindakan siklus I dilaksanakan selama 2 kali pertemuan. Pertemuan pertama terdiri dari dua jam pelajaran 2 x 35 menit yang dilaksanakan pada tanggal 28 Maret 2011. Sedangkan pertemuan kedua pada tanggal 29 Maret 2011 selama 2 jam pelajaran 2 x 35 Menit. Dalam penelitian ini, peneliti dibantu oleh guru kelas IV SD Negeri 01 Blumbang sebagai observer yaitu bapak Jumali, A.Ma.Pd. Siklus ini dilaksanakan dalam empat tahapan sebagai berikut :

a. Tahap Perencanaan

Berdasarkan hasil daftar nilai dari guru kelas IV nilai Matematika materi bilangan bulat dari 37 siswa, hanya 18 siswa atau 48,64 yang mampu mencapai KKM. Sedangkan 19 siswa atau 51,35 belum mencapai KKM. Hal ini menandakan bahwa kemampuan berhitung bilangan bulat siswa masih rendah. Oleh karena itu peneliti menerapkan model pembelajaran kooperatif tipe Numbered Heads Together NHT. Untuk meningkatkan kemampuan berhitung bilangan bulat siswa kelas IV. Dengan pedoman pada Kurikulum Tingkat Satuan Pendidikan SD 2006 kelas IV, peneliti menyusun langkah-langkah perencanaan pembelajaran sebagai berikut: 1 Mempelajari Silabus Matematika SD Kelas IV semester 2 tentang materi bilangan bulat dan menentukan standard kompetensi dasar yang sesuai. Adapun hasilnya sebagai berikut : Standar Kompetensi 5. Menjumlahkan dan mengurangkan bilangan bulat. Kompetensi Dasar commit to user 59 5.2 Menjumlahkan bilangan bulat 5.3 Mengurangkan bilangan bulat 5.4 Melakukan pengerjaan hitung campuran 2 Menentukan Indikator yang tepat yaitu: 5.2.1 Mampu menjumlahkan dua bilangan positif. 5.2.2 Mampu menjumlahkan dua bilangan negatif 5.2.3 Melakukan penjumlahan bilangan positif dan negatif. 5.3.1 Mampu mengurangkan bilangan negatif dengan bilangan negatif. 5.3.2 Mampu melakukan pengurangan bilangan positif dengan bilangan positif. 5.4.1 Mampu menjumlahkan dan mengurangkan bilangan bulat negatif dan bilangan bulat positif. 3 Menyusun Rencana Pelaksanaan Pembelajaran RPP sesuai dengan standar kopetensi, kompetensi dasar dan indikator yang telah ditentukan. RPP yang dibuat untuk 2 pertemuan. 4 Menyiapkan media dan peralatan yang diperlukan untuk pelaksanaan penelitian sesuai dengan model pembelajaran kooperatif tipe Numbered Heads Together NHT diantaranya nomor siswa dan nomor acak. 5 Menyiapkan materi, sumber belajar dan lembar evaluasi untuk siswa. 6 Membagi 37 siswa menjadi 6 kelompok yang masing – masing beranggotakan 6 siswa dan ada yang 7 siswa dalam satu kelompok. Pembagian kelompok ini dilakukan secara heterogen dengan mempertimbangkan jenis kelamin dan prestasi siswa sehingga antara kelompok yang satu dengan kelompok yang lain saling berimbang. 7 Menyiapkan lembar observasi untuk observer yaitu guru kelas. commit to user 60

b. Tahap Pelaksanaan.

Dokumen yang terkait

Pengaruh model pembelajaran kooperatif tipe numbered head together (NHT) terhadap hasil belajar fisika siswa pada konsep fluida dinamis

0 8 192

Pengaruh Model Pembelajaran Kooperatif tipe Numbered Heads Together terhadap Hasil Belajar Fiqih dalam pokok bahasan Riba, Bank, dan Asuransi. (Kuasi Eksperimen di MA Annida Al Islamy, Jakarata Barat)

0 13 150

PENINGKATAN MOTIVASI BELAJAR IPS MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS Peningkatan Motivasi Belajar Ips Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Numbered Heads Together Pada Siswa Kelas IV SDN Pati Kidul 05 Tahun Pelajaran 2013/2014

0 1 15

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERHITUNG BILANGAN BULAT MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NHT PADA Peningkatan Kemampuan Berhitung Bilangan Bulat Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT Pada Siswa Kelas IV SD Jatiyoso 1 Kec. Jatiyoso Kabupaten Kar

0 1 17

PENINGKATAN KEMAMPUAN BERHITUNG BILANGAN BULAT MELALUI MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NHT PADA SISWA KELAS IV Peningkatan Kemampuan Berhitung Bilangan Bulat Melalui Model Pembelajaran Kooperatif Tipe NHT Pada Siswa Kelas IV SD Jatiyoso 1 Kec. Jatiyo

0 1 18

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGHITUNG BILANGAN CAMPURANMELALUI COOPERATIVE LEARNING TEKNIK NUMBERED HEADS Peningkatan Kemampuan Menghitung Bilangan Campuran Melalui Cooperative Learning Teknik Numbered Heads Together Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 01 Ngringo

0 1 14

PENDAHULUAN Peningkatan Kemampuan Menghitung Bilangan Campuran Melalui Cooperative Learning Teknik Numbered Heads Together Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 01 Ngringo Kecamatan Jaten Karanganyar Tahun Pelajaran 2012/2013.

0 1 6

PENINGKATANKEMAMPUANMENGHITUNGBILANGANCAMPURANMELALUICOOPERATIVE LEARNINGTEKNIKNUMBERED HEADS Peningkatan Kemampuan Menghitung Bilangan Campuran Melalui Cooperative Learning Teknik Numbered Heads Together Pada Siswa Kelas IV SD Negeri 01 Ngringo Kecamata

0 1 17

PENINGKATAN HASIL BELAJAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) MELALUI PENINGKATAN HASIL BELAJAR DENGAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE NUMBERED HEADS TOGETHER (NHT) MELALUI PENELITIAN TINDAKAN KELAS.

0 0 15

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENGHITUNG BILANGAN BULAT MELALUI MODEL KOOPERATIF TIPE NHT.

0 0 4