Obyek Penelitian Periode Pengumpulan Data

b. Obyek Penelitian

Obyek penelitian yang dilakukan oleh Ichsan 2009 adalah seluruh perusahaan industri farmasi yang tercatat di Bursa Efek Jakarta pada tahun 2002 – 2004. Obyek penelitian yang dilakukan oleh Widodo 2007 adalah seluruh perusahaan yang termasuk dalam kelompok Jakarta Islamic Index yang tercatat di Bursa Efek Jakarta pada tahun 2003 – 2005. Obyek penelitian yang dilakukan oleh House dan Benefield 1995 adalah seluruh perusahaan simluasi yang beroperasi di United States of America pada tahun 1992 –1993. Obyek penelitian yang dilakukan oleh Kusmayadi 2009 adalah seluruh perusahaan food and beverage yang tercatat di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2007. Obyek penelitian yang dilakukan oleh Hidayati 2010 adalah seluruh perusahaan manufaktur yang tercatat di Bursa Efek Indonesia pada tahun 2005 – 2007. Dan obyek penelitian yang dilakukan oleh Defrizal 2005 adalah seluruh perusahaan property yang tercatat di Bursa Efek Jakarta pada tahun 2002 – 2004 kecuali perusahaan sektor keuangan dan asuransi. Berbeda dengan penelitian ini, data yang diambil adalah perusahaan- perusahaan yang termasuk dalam sektor Industri Dasar dan Kimia, Industri Barang Konsumsi, dan Aneka Industri yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia. Alasan pengambilan data hanya kepada sektor industri dikarenakan:  Bursa Efek Indonesia telah mengelompokkan emiten yang termasuk kelompok industri ke dalam tiga sektor yaitu sektor Industri Dasar dan Kimia, sektor Industri Barang Konsumsi, dan sektor Aneka Industri. Universitas Sumatera Utara  penelitian ini fokus kepada perusahaan-perusahaan industri saja yang benar-benar merupakan perusahaan yang memproses hasil produksinya mulai dari bahan baku hingga menjadi barang jadi.  peneliti yakin interpretasi terhadap analisis laporan keuangan pun relatif lebih homogen apabila menggunakan data dari perusahaan sejenissesama industri.

c. Periode Pengumpulan Data

Penelitian ini menggunakan data terakhir laporan keuangan yang diterbitkan oleh emiten Industri Dasar dan Kimia, Industri Barang Konsumsi, dan Aneka Industri yang tercatat di Bursa Efek Indonesia yaitu dari tahun 2006 sampai dengan 2010. Laporan keuangan yang dimaksud adalah laporan keuangan yang diaudit oleh auditor independen dan dipublikasikan oleh Bursa Efek Indonesia. Universitas Sumatera Utara

BAB II TINJAUAN PUSTAKA

Dokumen yang terkait

Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Nilai Perusahaan dengan Profitabilitas sebagai Variabel Moderasi Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

4 68 88

PENGARUH PERPUTARAN MODAL KERJA TERHADAP PROFITABILITAS PADA PERUSAHAAN INDUSTRI PERKEBUNAN YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

4 14 21

Pengaruh Perputaran Piutang Terhadap Profitabilitas Perusahaan Pada Industri Makanan & Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 5 106

Pengaruh Corporate Social Responsibility Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Moderating Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

0 15 88

Pengaruh Perputaran Piutang Terhadap Profitabilitas Perusahaan Pada Industri Makanan & Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 1 11

Pengaruh Perputaran Piutang Terhadap Profitabilitas Perusahaan Pada Industri Makanan & Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 0 2

Pengaruh Perputaran Piutang Terhadap Profitabilitas Perusahaan Pada Industri Makanan & Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 1 8

Pengaruh Perputaran Piutang Terhadap Profitabilitas Perusahaan Pada Industri Makanan & Minuman Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia (BEI)

0 0 19

PENGARUH STRUKTUR MODAL, PERTUMBUHAN PERUSAHAAN TERHADAP NILAI PERUSAHAAN DENGAN PROFITABILITAS SEBAGAI VARIABEL INTERVENING PADA PERUSAHAAN MANUFAKTUR YANG TERDAFTAR DI BURSA EFEK INDONESIA

0 1 7

PENGARUH PROFITABILITAS TERHADAP NILAI PERUSAHAN DENGAN PROFILE PERUSAHAAN SEBAGAI VARIABEL MODERASI (Studi Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia) Repository - UNAIR REPOSITORY

0 0 15