Sejarah Berdirinya SMA BOPKRI 2 Yogyakarta

B. Visi, Misi, dan Tujuan Sekolah

1. Visi Menjadi sekolah yang berkualitas dalam bidang pengetahuan, sikap dan keterampilan berdasarkan ajaran kasih Tuhan. 2. Misi a. Meningkatkan kompetensi sumber daya manusia, b. Meningkatkan efektifitas kegiatan belajar mengajar, c. Mempertahankan dan meningkatkan disiplin sivitas akademika, d. Meningkatkan prestasi akademis dan non akademis, e. Mendorong sivitas akademika untuk meningkatkan kualitas budi pekerti, f. Mewujudkan ajaran kasih di lingkungan sekolah maupun masyarakat. 3. Tujuan Sekolah a. Tujuan Pendidikan Sekolah Menengah Atas 1 Pendidikan umum merupakan Pendidikan dasar dan menengah yang mengutamakan perluasan pengetahuan yang diperlukan oleh peserta didik untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi 2 Mempunyai orientasi ke depan yang berupa tujuan pendidikan yaitu mengembangkan multi kecerdasan kepada peserta didik yang heterogen baik dengan cara klasikal maupun program pembelajaran individual PPI yang sesuai dengan UU No 20 Tahun 2003 dan PP 19 Tahun 2005. b. Tujuan Pendidikan SMA BOPKRI 2 Yogyakarta 1 Meningkatkan kecerdasan dan pengetahuan, dengan melaksanakan tertib belajar sehingga mampu menguasai ilmu pengetahuan, berprestasi dalam ilmu pengetahuan dan teknologi. 2 Membentuk kepribadian yang berkualitas dengan melaksanakan ajaran kasih Tuhan sehingga memiliki kecerdasan emosional, spiritual, sosial dan berkepribadian santun. 3 Meningkatkan kecakapan untuk menjadi pelaku ilmu pengetahuan dan teknologi sehingga mampu hidup mandiri. 4 Mampu melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi yang berkualitas sehingga dapat berkomunikasi dengan lingkungan dan berkompetisi di era global.

C. Sistem Pendidikan SMA BOPKRI 2 Yogyakarta

Sesuai dengan bunyi pasal 15 PP No. 29 Tahun 1990, lama pendidikan sekolah menengah umum adalah 3 tahun. Sistem semester telah diterapkan kembali pada tahun ajaran 20022003 sampai sekarang. Dalam sistem PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI semester ini, 1 tahun ajaran terdiri dari 2 penggalan yaitu: semester ganjil dan semester genap. Sistem pendidikan SMA merupakan satu keseluruhan yang terpadu dari semua satuan dan kegiatan pendidikan yang berkaitan satu dengan yang lain untuk mengusahakan tercapainya tujuan pendidikan di SMA. Unsur- unsur pendidikan adalah: 1. Sumber Daya Manusia Yang terdiri dari tenaga pendidikan dan tenaga administratif. 2. Kurikulum Yang terdiri dari Kurikulum Berbasis Kompetensi dan non KBK 3. Peserta Didik Yaitu siswa-siswi yang mengikuti proses mengajar di sekolah. 4. Infrastruktur Meliputi sarana dan prasarana yang tersedia di sekolah seperti laboratorium, perpustakaan, ruang kelas dan lain-lain. 5. Lingkungan Pendidikan Pihak-pihak di luar sekolah yang mempengaruhi kegiatan belajar sekolah yaitu masyarakat yang menggunakan jasa pendidikan.

D. Kurikulum SMA BOPKRI 2 Yogyakarta

Struktur Kurikulum SMA BOPKRI 2 Yogyakarta adalah sebagai berikut: PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

1. Mata Pelajaran

Muatan mata pelajaran yang diberikan di SMA BOPKRI 2 Yogyakarta sesuai dengan struktur kurikulum yang terdapat pada standar isi: a Kelas X Kurikulum Kelas X terdiri dari 16 Mata Pelajaran, muatan lokal dan pengembangan diri. Komponen Alokasi Waktu Semester 1 Semester 2

A. Mata Pelajaran

1. Pendidikan Agama 2 2 2. Pendidikan Kewarganegaraan 2 2 3. Bahasa Indonesia 4 4 4. Bahasa Inggris 4 4 5. Matematika 4 4 6. Fisika 3 3 7. Biologi 3 3 8. Kimia 3 3 9. Sejarah 2 2 10. Geografi 2 2 11. Ekonomi 4 4 12. Sosiologi 2 2 13. Seni Budaya 2 2 14. Pendidikan Jasmani, Olahraga dan Kesehatan 2 2 15. Teknologi Informasi dan Komunikasi 2 2 16. KeterampilanBahasa Asing : Bahasa Jepang 2 2

B. Muatan Lokal:

Bahasa Jawa Batik 2 - - 2

C. Pengembangan Diri:

BPBK Ekstrakulikuler 2 2 Jumlah Ket : equivalen 2 jam pelajaran 45 45 b Kelas XI dan XII Bahasa Kurikulum Kelas XI dan XII program Bahasa terdiri dari 14 Mata Pelajaran, muatan lokal dan pengembangan diri. Komponen Alokasi Waktu Kelas XI Kelas XII Smt 1 Smt 2 Smt 1 Smt 2

A. Mata Pelajaran

Dokumen yang terkait

Penerapan Metode Mind Map Untuk Peningkatan Aktivitas Belajar Siswa Pada Mata Pelajaran Ips (Penelitian Tindakan pada Siswa Kelas V MI Misbahul Falah Depok)

0 17 177

Pengaruh Lembar Kerja Siswa (LKS) berbasis mind map terhadap hasil belajar siswa pada konsep fluida statis

3 17 0

Penerapan Metode Mind MAP untuk peningkatan aktivitas belajar siswa pada mata pelajaran IPS (penelitian tindakan pada siswa kelas V MI Misbahul Falah Depok)

0 4 177

Peningkatan motivasi belajar ips siswa melalui penerapan metode mind map pada kelas IV MI Nurul Falah Parungpanjang

0 2 205

PENGGUNAAN METODE MIND MAP UNTUK MENINGKATKAN Penggunaan Metode Mind Map Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Prestasi Belajar Siswa Pokok Bahasan Bangun Ruang Sisi Datar (PTK Pokok Bahasan Bangun Ruang Sisi Datar Pada Siswa Kelas VIII Internasional Semester

0 3 15

PENGGUNAAN METODE MIND MAP UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR SISWA POKOK BAHASAN BANGUN RUANG SISI DATAR Penggunaan Metode Mind Map Untuk Meningkatkan Motivasi Dan Prestasi Belajar Siswa Pokok Bahasan Bangun Ruang Sisi Datar (PTK Pokok Bah

0 2 13

Penerapan metode observasi untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa pada materi vertebrata di Kelas X SMA BOPKRI 2 Yogyakarta.

0 1 203

Penggunaan media mind map dalam meningkatkan motivasi dan prestasi belajar siswa kelas XB SMA Bopkri 2 Yogyakarta

0 1 193

Penerapan metode observasi untuk meningkatkan motivasi dan hasil belajar siswa pada materi vertebrata di Kelas X SMA BOPKRI 2 Yogyakarta

0 1 201

PENGGUNAAN MEDIA PEMBELAJARAN MIND MAP UNTUK MENINGKATKAN MOTIVASI, PARTISIPASI, DAN PRESTASI BELAJAR SISWA KELAS X MATA PELAJARAN EKONOMI DI SMA SEDES SAPIENTIAE JAMBU KABUPATEN SEMARANG TAHUN PELAJARAN 20092010

0 0 206