Grup Aluvial A Laporan Akhir Kegiatan Tahun 2015

31

a. Grup Aluvial A

Landform muda resen dan subresen yang terbentuk dari proses fluvial aktivitas sungai, koluvial gravitasi, atau gabungan dari proses fluvial dan koluvial. Subgrup landform aluvial yang ada di satuan lahan Kabupaten Lebong yaitu : 1. Au.12-n : Teras sungai, merupakan dataran banjir yang tidak lagi terkena banjir periodik, bahan induk sedimen halus, agak datar lereng 1-3 , agak tertoreh, bahan induk endapan campuran, horison Ap 0-25 cm: kelabu gelap N 4 1; tekstur debu; konsistensi tidak lekat dan tidak plastis; reaksi tanah agak masam pH 6,5, horison Bg 25-55 cm: kelabu gelap 5 Y 4 1; tekstur liat; konsistensi lekat dan plastis; reaksi tanah netral pH 7,0, horison 2Cg1 55-85 cm: kelabu kebiruan 5 B 5 1; tekstur liat berpasir; konsistensi agak lekat dan agak plastis; reaksi tanah netral pH 7,0, horison 2Cg2 85-105 cm: kelabu kehijauan 5 BG 5 1; tekstur liat berpasir; konsistensi agak lekat dan tidak plastis; reaksi tanah netral pH 7,0, horison 3Cg3 105-120 cm: kelabu kehijauan 5 BG 5 1; tekstur lempung liat berdebu; konsistensi agak lekat dan tidak plastis; reaksi tanah netral pH 7,0. 2. Au.221-n : Dataran koluvial, merupakan lahan koluvial pecahan batu dan tanah dengan lereng relatif datar di kaki lereng atau piedmont tanpa bentuk tertentu agak datar lereng 1-3 , sangat tertoreh, bahan induk tuff andesit, basal, horison Ap 0-25 cm: kelabu sangat gelap 2,5 Y 3 1; tekstur lempung; konsistensi tidak lekat tidak plastis basah; karatan sedang; jelas; warna coklat gelap kekuningan 10 YR 4 6; reaksi tanah agak masam pH 6,0, horison Bg1 25-55 cm: kelabu gelap 5 Y 4 1; tekstur lempung berpasir; konsistensi tidak lekat tidak plastis basah; reaksi tanah agak masam pH 6,5, horison Bg2 55-90 cm: kelabu 5 Y 5 1; tekstur lempung liat berdebu; konsistensi agak lekat dan agak plastis basah; perakaran halus, sedang, kasar banyak; reaksi tanah agak 32 masam pH 6,5, horison Bg3 90-120 cm: coklat kuat 7,5 YR 4 6; tekstur lempung liat berdebu; konsistensi agak lekat dan agak plastis basah; reaksi tanah agak masam pH 6,5. 3. Au.221-u : Dataran koluvial, merupakan lahan koluvial pecahan batu dan tanah dengan lereng relatif datar di kaki lereng atau piedmont tanpa bentuk tertentu agak datar lereng 1-3 , sangat tertoreh, bahan induk endapan campuran, horison Ap 0-18 cm: coklat gelap 10 YR 3 3; tekstur lempung liat berdebu; struktur cukup, sedang, gumpal bersudut; konsistensi gembur lembab; agak lekat agak plastis basah; perakaran halus cukup, sedang sedikit; reaksi tanah masam pH 5,0; batas lapisan jelas dan rata, horison Bw1 18-39 cm: coklat gelap 10 YR 3 4; tekstur lempung liat berdebu; struktur lemah, sedang, gumpal agak bersudut; konsistensi gembur lembab; agak lekat agak plastis basah; perakaran halus dan sedang sedikit; reaksi tanah masam pH 5,0; batas lapisan baur dan rata, horison Bw2 39-55 cm: coklat gelap kekuningan 10 YR 4 4; tekstur lempung liat berdebu; struktur lemah, sangat halus, remah; konsistensi sangat gembur lembab, agak lekat dan agak plastis basah; reaksi tanah masam pH 5,0, horison R 55 + : tidak tembus bor. 4. Au.222-n : Kipas koluvial, merupakan lahan koluvial berbentuk kipas yang biasanya terletak pada kaki lereng dari perbukitan pegunungan, sedimen tidak dibedakan, agak datar lereng 1-3 , bahan induk endapan campuran, horison A 0- 15 cm: kelabu gelap 5 Y 4 1; tekstur lempung liat berdebu; konsistensi agak lekat, agak plastis; karatan sedikit, warna coklat 7,5 YR 4 4; reaksi tanah agak masam pH 6,0, horison Bg1 15-45 cm: kelabu 5 Y 5 1; tekstur lempung berliat; konsistensi agak lekat, agak plastis; karatan cukup, warna coklat gelap kekuningan 10 YR 4 4; reaksi tanah netral pH 6,5, horison Bg2 45-60 cm: kelabu N 5 1; tekstur lempung berliat; konsistensi agak lekat, agak plastis; 33 karatan sedang, warna coklat gelap kekuningan 10 YR 4 4; reaksi tanah netral pH 6,5, horison R 60+ : tidak tembus bor. 5. Au.222-r : Kipas koluvial, merupakan lahan koluvial berbentuk kipas yang biasanya terletak pada kaki lereng dari perbukitan pegunungan, sedimen tidak dibedakan, bergelombang lereng 8-15 , cukup tertoreh, bahan induk koluvium campuran, horison Ap 0-24 cm: coklat sangat gelap kekelabuan 10 YR 3 2; tekstur lempung berpasir; struktur lemah, halus, gumpal agak bersudut; konsistensi gembur, tidak lekat dan tidak plastis; reaksi tanah sangat masam pH 4,5; batas lapisan jelas dan rata, horison Bw1 24-50 cm: coklat gelap kekuningan 10 YR 4 4; tekstur lempung berpasir; struktur lemah, kasar, gumpal agak bersudut; konsistensi gembur, tidak lekat, dan tidak plastis; reaksi tanah sangat masam pH 4,5; batas lapisan jelas dan rata, horison Bw2 50-85 cm: coklat kekuningan 10 YR 5 4 dan coklat gelap kekuningan 10 YR 4 6; tekstur lempung liat berpasir; konsistensi agak lekat dan agak plastis; reaksi tanah sangat masam pH 4,5, horison C1 85-110 cm: coklat terang kekuningan 10 YR 6 4 dan putih 10 YR 8 1; tekstur lempung berpasir; konsistensi tidak lekat dan tidak plastis; reaksi tanah sangat masam pH 4,5, horison C2 110-130 cm: coklat kekuningan 10 YR 5 4 dan putih 10 YR 8 1; tekstur lempung liat berpasir; konsistensi agak lekat dan tidak plastis; reaksi tanah sangat masam pH 4,5. 6. Au.32-n : Depresi aluvial, merupakan wilayah cekungan dimana air menggenang dan terjadi pengendapan bahan-bahan kasar dan halus karena adanya lairan masuk dan keluar, sedimen tidak dibedakan, jalur sungai, agak datar lereng 1-3 , bahan induk endapan campuran, horison Ap 0-15 cm: coklat kekelabuan 10 YR 5 2; tekstur lempung berliat; konsistensi agak lekat dan agak plastis basah; reaksi tanah masam pH 34 4,5, horison Bg1 15-45 cm: kelabu terang kecoklatan 10 YR 6 2; tekstur liat; konsistensi lekat dan plastis basah; reaksi tanah sangat masam pH 4,5, horison 2Cg1 45-60 cm: coklat sangat gelap kekelabuan 10 YR 3 2; tekstur liat bergambut; konsistensi agak lekat agak plastis basah; reaksi tanah sangat masam pH 4,5, horison 2Cg2 60-85 cm: kelabu gelap 5 Y 4 1; tekstur liat; konsistensi lekat dan plastis basah; reaksi tanah sangat masam pH 4,5, horison 2Cg3 85-120 cm: hitam 10 YR 2 1; tekstur liat bergambut; konsistensi agak lekat dan tidak plastis; reaksi tanah sangat masam pH 4,5.

b. Grup Tektonik T