Pencapaian Prestasi Belajar Siswa dengan Penerapan Model

94 Dari Tabel 17. diketahui bahwa persentase skor setiap indikator keaktifan siswa pada siklus II telah mencapai kriteria minimal yang telah ditetapkan sebelumnya yaitu sebesar 80. Kemudian jika dilihat dari keseluruhan, persentase skor setiap indikator keaktifan belajar siswa telah melampaui kriteria minimal dimana diperoleh persentase skor sebesar 91,44 sehingga dapat dikatakan berhasil.

b. Pencapaian Prestasi Belajar Siswa dengan Penerapan Model

Pembelajaran Talking Stick Pada Pembelajaran Pemeliharaan Bahan Tekstil Kelas X Tata Busana A SMK N 1 Ngawen Data yang di sajikan merupakan hasil dari tes pencapaian hasil belajar. Tes pilihan ganda ini bertujuan untuk mengetahui aspek kognitif. Hasil belajar siswa pada pembelajaran pemeliharaan bahan tekstil di SMK N 1 Ngawen yaitu sebagai berikut: 1 Pra Siklus Hasil penilaian atau prestasi belajar pemeliharaan bahan tekstil pada pra siklus dilakukan oleh guru, peneliti hanya mengambil nilai dari data hasil penilaian yang dilakukan oleh guru. 95 Tabel 18. Daftar Nilai Hasil Belajar Pemeliharaan Bahan Tekstil Sebelum Tindakan Pra Siklus No. Nama Nilai Pra Siklus Ketuntasan 1 Siswa 1 50 Belum Tuntas 2 Siswa 2 35 Belum Tuntas 3 Siswa 3 70 Tuntas 4 Siswa 4 70 Tuntas 5 Siswa 5 60 Belum Tuntas 6 Siswa 6 70 Tuntas 7 Siswa 7 35 Belum Tuntas 8 Siswa 8 50 Belum Tuntas 9 Siswa 9 50 Belum Tuntas 10 Siswa 10 50 Belum Tuntas 11 Siswa 11 55 Belum Tuntas 12 Siswa 12 70 Tuntas 13 Siswa 13 40 Belum Tuntas 14 Siswa 14 70 Tuntas 15 Siswa 15 60 Belum Tuntas 16 Siswa 16 55 Belum Tuntas 17 Siswa 17 70 Tuntas 18 Siswa 18 40 Belum Tuntas 19 Siswa 19 35 Belum Tuntas 20 Siswa 20 50 Belum Tuntas 21 Siswa 21 70 Tuntas 22 Siswa 22 70 Tuntas 23 Siswa 23 55 Belum Tuntas 24 Siswa 24 60 Belum Tuntas 25 Siswa 25 70 Tuntas Jumlah 1410 Rata-rata 56,4 Berdasarkan data hasil prestasi siswa pada pra siklus, dari 25 siswa menunjukkan nilai rata-rata Mean yang dicapai adalah 56,4, dengan nilai tengah Median yaitu 55, dan nilai yang sering muncul Mode adalah 70. pada pra siklus prestasi belajar siswa ini: Tabel 19. Kategori Penilaian Prestasi Belajar S Skor 70-100 70 Berdasarkan pemeliharaan bahan yaitu, dari 25 sisw mencapai KKM. mencapai KKM. pelajaran memilih bahan baku bus gambar 6: Gambar 6 10 20 30 40 50 60 70 P e r s e n t a s e 96 adalah 70. Berdasarkan nilai yang disajikan, hasil prestasi siswa siklus dari 25 siswa dapat dikategorikan pada tabel belajar siswa sesuai dengan kriteria ketuntasan minimal . Kategori Penilaian Prestasi Belajar Siswa Pra Siklus Kategori Jumlah Siswa Persentase Tuntas 9 Belum Tuntas 16 Total 25 100 Berdasarkan data di atas diketahui bahwa prestasi pemeliharaan bahan tekstil yang telah dicapai siswa pada pra 25 siswa , terdapat 36 yaitu 9 siswa yang sudah KKM. Sedangkan masih ada 64 yaitu 16 siswa KKM. Besarnya pencapaian prestasi belajar siswa pada pelajaran memilih bahan baku busana pada pra siklus dapat dilihat pada Gambar 6. Diagram Ketuntasan Prestasi Belajar Siswa Pemeliharaan Bahan Tekstil Pra Siklus Tuntas Belum Tuntas 36 64 Tuntas Belum Tuntas hasil prestasi siswa pada tabel hasil minimal berikut Belajar Siswa Pra Siklus Persentase 36 64 100 prestasi belajar pada pra siklus sudah mampu 16 siswa belum siswa pada mata siklus dapat dilihat pada restasi Belajar Siswa Tuntas Belum Tuntas 97 2 Siklus I Tabel 20. Peningkatan Prestasi Belajar Siswa dari Pra Siklus ke Siklus I No Nama Pra Siklus Siklus I peningkatan pra siklus ke siklus I 1 Siswa 1 50 95 90 2 Siswa 2 35 85 143 3 Siswa 3 70 90 29 4 Siswa 4 70 75 7 5 Siswa 5 60 85 42 6 Siswa 6 70 85 21 7 Siswa 7 35 65 86 8 Siswa 8 50 65 30 9 Siswa 9 50 75 50 10 Siswa 10 50 80 60 11 Siswa 11 55 65 18 12 Siswa 12 70 90 29 13 Siswa 13 40 80 100 14 Siswa 14 70 85 21 15 Siswa 15 60 85 42 16 Siswa 16 55 85 55 17 Siswa 17 70 95 36 18 Siswa 18 40 80 100 19 Siswa 19 35 80 129 20 Siswa 20 50 85 70 21 Siswa 21 70 85 21 22 Siswa 22 70 80 14 23 Siswa 23 55 90 64 24 Siswa 24 60 90 50 25 Siswa 25 70 75 7 Jumlah 1410 2050 Berdasarkan data hasil prestasi siswa pada siklus I, dari 25 siswa menunjukkan nilai rata-rata Mean yang dicapai adalah 82, dengan nilai tengah Median yaitu 85, dan nilai yang sering muncul Mode adalah 85. Berdasarkan nilai yang disajikan, hasil prestasi siswa pada siklus I dari 25 siswa dapat sesuai dengan k 18. Tabel 21. Kategori Penilaian Prestasi B Skor 70-100 70 Berdasarkan pembelajaran pemeliharaan siklus I yaitu, dari mencapai KKM, sedangk Besarnya pencapaian pemeliharaan bahan gambar 7: Gam 10 20 30 40 50 60 70 80 90 98 siswa dapat dikategorikan pada tabel hasil prestasi belajar siswa sesuai dengan kriteria ketuntasan minimal yang dapat dilihat pada Tabel . Kategori Penilaian Prestasi Belajar Siswa Siklus I kategori Jumlah Siswa persentase Tuntas 22 Belum Tuntas 3 Total 25 Berdasarkan data di atas diketahui bahwa prestasi belajar pembelajaran pemeliharaan bahan tekstil yang telah dicapai siswa itu, dari 25 siswa, terdapat 88 yaitu 22 siswa sudah KKM, sedangkan 12 yaitu 3 siswa belum mencapai KKM. Besarnya pencapaian prestasi belajar siswa pada pembelajaran pemeliharaan bahan tekstil pra siklus dan siklus I dapat dilihat Gambar 7. Diagram Peningkatan Prestasi Belajar S Pra Siklus dan Siklus I Pra Siklus Siklus I 36 88 64 12 Tuntas Belum Tuntas prestasi belajar siswa dilihat pada Tabel

a Siklus I

persentase 88 12 100 prestasi belajar pada dicapai siswa pada siswa sudah mampu capai KKM. pada pembelajaran dapat dilihat pada restasi Belajar Siswa 99 Berdasarkan hasil di atas menunjukkan adanya peningkatan prestasi belajar siswa pada siklus I dibandingkan dengan pra siklus. Berikut ini adalah tabel peningkatan prestasi belajar pada pembelajaran pemeliharaan bahan tekstil pra siklus dan siklus I: Tabel 22. Peningkatan Prestasi Belajar Memilih Bahan Baku Busana Pra Siklus dan Siklus I Keterangan Jumlah Siswa Pra Siklus Siklus I Tuntas 36 88 belum Tuntas 64 12 Peningkatan Prestasi Belajar 52 Berdasarkan tabel di atas prestasi belajar pada pembelajaran pemeliharaan bahan tekstil mengalami peningkatan, baik pencapaian KKM maupun nilai rata-rata kelas dari pra siklus ke siklus I. Hal ini menunjukkan kemajuan yang baik. 3 Siklus II Pada siklus II prestasi belajar pada pembelajaran pemeliharaan bahan tekstil mengalami peningkatan dibandingkan dengan siklus I, peningkatannya dapat dilihat pada Tabel 23. 100 Tabel 23. Peningkatan Prestasi Belajar Siswa dari Siklus I ke Siklus II No Nama Siklus I Siklus II peningkatan siklus I ke siklus II 1 Siswa 1 95 95 2 Siswa 2 85 90 6 3 Siswa 3 90 100 11 4 Siswa 4 75 100 33 5 Siswa 5 85 90 6 6 Siswa 6 85 100 18 7 Siswa 7 65 80 23 8 Siswa 8 65 95 46 9 Siswa 9 75 95 27 10 Siswa 10 80 95 19 11 Siswa 11 65 80 23 12 Siswa 12 90 95 6 13 Siswa 13 80 95 19 14 Siswa 14 85 100 18 15 Siswa 15 85 95 12 16 Siswa 16 85 95 12 17 Siswa 17 95 100 5 18 Siswa 18 80 95 19 19 Siswa 19 80 85 6 20 Siswa 20 85 90 6 21 Siswa 21 85 100 18 22 Siswa 22 80 95 19 23 Siswa 23 90 90 24 Siswa24 90 95 6 25 Siswa 25 75 90 20 Jumlah 2050 2340 Berdasarkan data hasil prestasi siswa pada siklus II, dari 25 siswa menunjukkan nilai rata-rata Mean yang dicapai adalah 93,6, dengan nilai tengah Median yaitu 95, dan nilai yang sering muncul Mode adalah 95. Berdasarkan nilai yang disajikan, hasil prestasi siswa pada siklus II dari 25 siswa dapat dikategorikan pada tabel hasil prestasi belajar siswa sesuai dengan kriteria ketuntasan minimal pada Tabel 21. Tabel 24. Kategori Penilaian Prestasi Skor 70-100 70 Berdasarkan pada pembelajaran pada siklus II yaitu semua siswa telah mencapai KKM. Besarnya pemeliharaan bahan dilihat pada diagram berikut ini: Gam Hasil di atas siswa pada siklus belajar ini ditentukan Prestasi belajar pada siklus II 20 40 60 80 100 101 ategori Penilaian Prestasi Belajar Siswa Siklus II kategori Jumlah siswa Persentase Tuntas 25 100 belum Tuntas Total 25 100 Berdasarkan tabel di atas dapat diketahui bahwa prestasi pembelajaran pemeliharaan bahan tekstil yang telah dicapai s siklus II yaitu 25 siswa telah mencapai KKM. Pada siklus semua siswa telah mencapai KKM. sarnya pencapaian prestasi belajar pada pembelajaran pemeliharaan bahan tekstil dari pra siklus, siklus I ke siklus dilihat pada diagram berikut ini: Gambar 8. Diagram Peningkatan Prestasi Belajar S Pra Siklus, Siklus I, dan Siklus II Hasil di atas menunjukkan adanya peningkatan prestasi pada siklus II dibandingkan dengan siklus I. Peningkatan ini ditentukan dari peningkatan ketuntasan belajar belajar siswa pada pembelajaran pemeliharaan bahan siklus II meningkat 12 dari 88 menjadi 100. Besarnya Pra Siklus Siklus I Siklus II 64 12 36 88 100 Belum Tuntas Tuntas Persentase 100 100 prestasi belajar telah dicapai siswa Pada siklus II ini pembelajaran siklus II dapat restasi Belajar Siswa prestasi belajar Peningkatan prestasi belajar siswa. eliharaan bahan tekstil 100. Besarnya Belum Tuntas 102 peningkatan prestasi belajar siswa tersebut dari pra siklus, siklus I ke siklus II dapat dilihat pada tabel berikut ini: Tabel 25. Peningkatan Prestasi Belajar Pemeliharaan Bahan Tekstil Pra Siklus, Siklus I, dan Siklus II Keterangan jumlah Siswa Pra Siklus Siklus I Siklus II Tuntas 36 88 100 Belum Tuntas 64 12 Peningkatan Prestasi Belajar 52 12 Berdasarkan tabel di atas prestasi belajar pada pembelajaran pemeliharaan bahan tekstil meningkat, yaitu mencapai 100. Semua siswa mencapai nilai di atas KKM. Hal ini dapat terbukti bahwa penerapan model pembelajaran talking stick dapat meningkatkan prestasi belajar siswa pada mata pelajaran memilih bahan baku busana siswa kelas X Tata Busana A di SMK N 1 Ngawen.

6. Peningkatan Keaktifan dan Prestasi Belajar Siswa Pada Pembelajaran

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT AGAR Peningkatan Keaktifan Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Cooperative Script Agar Prestasi Meningkat Pada Mata Pelajaran Kewirausahaan Kelas X PEKSOS 2 SMK Negeri

0 1 18

PENINGKATAN KEAKTIFAN BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN COOPERATIVE SCRIPT AGAR Peningkatan Keaktifan Belajar Siswa Melalui Model Pembelajaran Cooperative Script Agar Prestasi Meningkat Pada Mata Pelajaran Kewirausahaan Kelas X PEKSOS 2 SMK Negeri

0 1 16

PENINGKATAN PRESTASI BELAJAR SISWA DENGAN MODEL PEMBELAJARAN TWO STAY TWO STRAY PADA KOMPETENSI PEMELIHARAAN BAHAN TEKSTIL DI SMK NEGERI 2 GODEAN.

0 0 141

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR PEMELIHARAAN BAHAN TEKSTIL SISWA KELAS X SMK N 1 NGAWEN MELALUI MODEL PEMBELAJARAN TALKING STICK.

2 21 265

UPAYA MENINGKATKAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN JIGSAW SISWA KELAS X SMK NEGERI 1 MAGELANG

0 0 8

Peningkatan Prestasi Belajar Materi Rasul-rasul Allah melalui Model Talking Stick pada Siswa Kelas V SD

0 0 6

PENINGKATAN KEAKTIFAN DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA DENGAN TALKING STICK PADA SISWA KELAS VII F SMP N 2 SRANDAKAN

0 0 8

PENINGKATAN HASIL BELAJAR SISWA MELALUI MODEL TALKING STICK PADA PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS III Vivin Novita Sari

0 0 9

PENINGKATAN MOTIVASI DAN PRESTASI BELAJAR MATEMATIKA SISWA KELAS X TEI-1 SMK YPT 1 PURBALINGGA MELALUI MODEL PEMBELAJARAN ARIAS

0 2 13

Peningkatan keaktifan dan prestasi belajar sejarah melalui model pembelajaran kooperatif tipe Talking Stick pada siswa kelas XA SMA N 1 Cangkringan Sleman Yogyakarta - USD Repository

0 5 161