Kepemilikan Institusional INST Kesempatan Investasi CAPBVA

d. Uji Heteroskedastisitas

Tabel 13. Ringkasasan Hasil Uji Heteroskedastisitas Persamaan Regresi 1, 2, 3, dan 7 Model t Sig. Keterangan Constant 0,670 0,507 Tidak terjadi heteroskedastisitas MNJR 0,576 0,568 INST -1,145 0,259 CAPBVA -1,782 0,083 Sumber: Data sekunder yang diolah Hasil uji heterokedastisitas melalui uji Glejser pada tabel 13 menunjukkan hasil bahwa tidak ada satu pun variabel independen yang signifikan secara statistik mempengaruhi variabel dependen nilai absolute Ut AbsUt. Hal ini terlihat dari probabilitas signifikansi variabel Kepemilikan Manajerial MNJR sebesar 0,507, variabel Kepemilikan Institusional INST sebesar 0,568, dan variabel Kesempatan Investasi CAPBVA sebesar 0,259. Hasil probabilitas ketiga variabel tersebut berada di atas tingkat kepercayaan 5. Dengan demikian dapat disimpulkan bahwa model regresi penelitian ini tidak mengandung adanya heteroskedastisitas.

e. Uji Linearitas

Tabel 14. Ringkasan Hasil Uji Linearitas Persamaan Regresi 1, 2, 3, dan 7 Model R 2 c 2 hitung c 2 tabel Keterangan MNJR2, INST2, CAPBVA2 0,005 0,021 58,11 Model linear Sumber: Data sekunder yang diolah Hasil uji linearitas melalui uji Lagrange Multiplier pada tabel 14 menunjukkan bahwa nilai R 2 sebesar 0,005 dengan jumlah n observasi 42. Dengan demikian nilai c 2 hitung sebesar 0,021. Nilai tersebut dibandingkan dengan c 2 tabel dengan df 42 dan tingkat sigmifikansi 0,05 didapat nilai c 2 tabel 58,11. Oleh karena nilai c 2 hitung c 2 tabel maka dapat disimpulkan bahwa model yang benar adalah model linear. 2. Analisis Uji Asumsi Klasik Persamaan Regresi 4 Persamaan regresi IV dalam penelitian ini adalah sebagai berikut: Y = α + β 1 ZMNJR + β 4 ZCR + β 5 AbsMNJR - CR + ε

a. Uji Normalitas

Tabel 15. Ringkasan Hasil Uji Normalitas Persamaan Regresi 4 Unstandardized Residual Keterangan N 42 Data berdistribusi normal Kolmogorov-Smirnov 0,732 Asymp. Sig. 2-tailed 0,658 Sumber: Data sekunder yang diolah Berdasarkan hasil uji normalitas menggunakan uji Kolmogorov- Smirnov pada tabel 15 menunjukkan hubungan yang normal. Besarnya nilai Kolmogorov-Smirnov K-S untuk Unstandardized Residual adalah 0,732 dengan probabilitas signifikansi 0,658 berada di atas α = 0,05. Hal ini berarti H diterima dan H a ditolak. b. Uji Multikolinearitas Tabel 16. Ringkasan Hasil Uji Multikolinearitas Persamaan Regresi 4 Model Collinearity Statistics Keterangan Tolerance VIF ZscoreMNJR 0,586 1,707 Tidak terjadi multikolinearitas ZscoreCR 0,498 2,006 AbsMNJR_CR 0,350 2,855 Sumber: Data sekunder yang diolah