Tabel 5.10. Distribusi  Proporsi  Pekerjaan  Penderita  Karies  Gigi
Berdasarkan  Kombinasi  Stadium  Karies  di  Rumah  Sakit Umum Dr. Pirngadi Medan Tahun 2007
Kombinasi Stadium Karies gigi Superficialis
Media Profunda
Pekerjaan f
f f
Bekerja Tidak bekerja
29 40
42,0 58,0
14 20
41,2 58,8
25 17
59,5 40,5
Jumlah 69
100 34
100 42
100
χ
2
=3,792 df=2
p=0,150 Berdasarkan  tabel  5.10  di  atas  menunjukkan  bahwa  penderita  karies  gigi
dengan  stadium  superficialis  terbesar  pada  penderita  yang  tidak  bekerja  yaitu sebesar 58 40 orang, sedangkan pada penderita yang bekerja 42 29 orang.
Penderita dengan stadium media terbesar pada penderita  yang tidak bekerja  yaitu sebesar 58,8 20 orang sedangkan penderita  yang bekerja yaitu sebesar 41,2
14  orang  .Penderita  dengan  stadium  profunda  terbesar  pada  penderita  yang bekerja  yaitu  sebesar  59,5  25  orang  sedangkan  penderita  yang  tidak  bekerja
yaitu sebesar 40,5 17 orang. Dari hasil analisa statistik dengan menggunakan uji Chi Square diperoleh
p0,05  artinya  tidak  terdapat  perbedaan  yang  bermakna  distribusi  proporsi pekerjaan berdasarkan kombinasi stadium karies gigi.
5.7.5. Umur Berdasarkan Tingkat Keparahan Karies Gigi
Proporsi  umur penderita  karies  gigi  berdasarkan  tingkat  keparahan  karies gigi di RSU Dr. Pirngadi Medan tahun 2007 dapat dilihat pada tabel di bawah ini :
PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com
Juminah Sihombing : Karakteristik Penderita Karies Gigi Yang Beobat Di Rumah Sakit Umum Dr. Pirngadi Medan, 2009. USU Repository © 2009
Tabel 5.11.        Distribusi  Proporsi  Umur  Penderita  Karies  Gigi  Berdasarkan Tingkat  Keparahan  Karies  di  Rumah  Sakit  Umum  Dr.
Pirngadi Medan Tahun 2007
Tingkat Keparahan Karies Gigi Ringan
Moderat Parah
Umur f
f f
14 tahun 14 tahun
9 61
12,9 87,1
6 43
12,2 87,8
3 23
11,5 88,5
Jumlah 70
100 49
100 26
100
χ
2
=0,032 df=2
p=0,984 Berdasarkan  tabel  5.11  di  atas  menunjukkan  bahwa  penderita  karies  gigi
dengan  tingkat  keparahan  ringan  terbesar  pada  kelompok  umur  14  tahun  yaitu sebesar  87,1  61  orang,  sedangkan    kelompok  umur  14  tahun  yaitu  sebesar
12,9  9  orang.  Penderita  dengan  tingkat  keparahan  moderat  terbesar  pada kelompok umur 14 tahun  yaitu sebesar 87,8 43 orang  sedangkan  kelompok
umur  14  tahun  yaitu  sebesar  12,2  6  orang  .Penderita  dengan  tingkat keparahan parah terbesar pada kelompok umur 14 tahun yaitu sebesar 88,5 23
orang, sedangkan kelompok umur 14 tahun yaitu sebesar 11,5 3 orang. Dari hasil analisa statistik dengan menggunakan uji Chi Square diperoleh
p0,05 artinya tidak terdapat perbedaan  yang bermakna distribusi proporsi umur berdasarkan tingkat keparahan karies gigi.
PDF created with pdfFactory Pro trial version www.pdffactory.com
Juminah Sihombing : Karakteristik Penderita Karies Gigi Yang Beobat Di Rumah Sakit Umum Dr. Pirngadi Medan, 2009. USU Repository © 2009
5.7.6. Jenis Kelamin Berdasarkan Tingkat Keparahan Karies gigi
Proporsi  umur penderita  karies  gigi  berdasarkan  tingkat  keparahan  karies gigi di RSU Dr. Pirngadi Medan tahun 2007 dapat dilihat pada tabel di bawah ini :
Tabel  5.12.    Distribusi  Proporsi  Jenis  Kelamin  Penderita  Karies  Gigi Berdasarkan  Tingkat  Keparahan  Karies  di  Rumah  Sakit
Umum Dr. Pirngadi Medan Tahun 2007
Tingkat Keparahan Karies Gigi Ringan
Moderat Parah
Jenis Kelamin f
f f
Laki-laki Perempuan
32 38
45,7 54,3
16 33
32,7 67,3
9 17
34,6 65,4
Jumlah 70
100 49
100 26
100
χ
2
=2,354 df=2
p=0,308 Berdasarkan  tabel  5.12  di  atas  menunjukkan  bahwa  penderita  karies  gigi
dengan  tingkat  keparahan  ringan  terbesar  pada  jenis  kelamin  perempuan  yaitu sebesar 54,3 38 orang, sedangkan jenis kelamin laki-laki  yaitu sebesar 45,7
32  orang.  Penderita  dengan  tingkat  keparahan  moderat  terbesar  pada  jenis kelamin perempuan yaitu sebesar 67,3 33 orang sedangkan jenis kelamin laki-
laki  yaitu  sebesar  32,7  1  orang.  Penderita  dengan  tingkat  keparahan  parah terbesar pada jenis kelamin perempuan yaitu sebesar 65,4 17 orang, sedangkan
jenis kelamin laki-laki yaitu sebesar 34,6 9 orang. Dari hasil analisa statistik dengan menggunakan uji Chi Square diperoleh
p0,05  artinya  tidak  terdapat  perbedaan  yang  bermakna  distribusi  proporsi  jenis kelamin berdasarkan tingkat keparahan karies gigi.
5.7.7. Suku Berdasarkan Tingkat Keparahan Karies gigi