Tim Pemelihara Kader Pemberdayaan Masyarakat DesaKelurahan KPMDK

 Tim 4 atau Tim Pemeriksa Bahan beranggotakan 4 orang, bertugas sebagai “checkers” yaitu memantau dan memeriksa bahan dan alat yang dibeli atau disewa. Pemantauan bukan hanya menyangkut volume tetapi juga menyangkut kualitasnya.  Tim 3 atau Tim Pengadaan Bahan beranggotakan 3 orang, bertugas untuk memantau dan membantu proses pengadaan bahan dan alat, termasuk surat- surat penawaran dan perjanjian maupun mengunjungi toko-toko atau lokasi sumber daya yang dibeli.

6. Tim Pemelihara

Tim Pemelihara berperan menjalankan fungsi pemeliharaan terhadap hasil-hasil kegiatan yang ada di desa, termasuk perencanaan kegiatan dan pelaporan. Berikut adalah profil dari Tim Pemelihara di Kelurahan Aek Simotung, yaitu: Tabel 12. Profil Keanggotaan Tim Pemelihara Kel. Aek Simotung No Nama LP Umur Pendidikan Tim Pekerjaan Thn Terakhir Pemelihara 1 Panagaran G. L 40 SLTP Anggota Petani 2 Syawal S. L 39 SLTA Anggota Petani 3 Esra Siregar P

42 SLTA

Anggota Petani

7. Kader Pemberdayaan Masyarakat DesaKelurahan KPMDK

KPMDK adalah warga desa terpilih yang memfasilitasi atau memandu masyarakat dalam mengikuti atau melaksanakan tahapan PNPM Mandiri Perdesaan di desa dan kelompok masyarakat pada tahap perencanaan, pelaksanaan, maupun pemeliharaan. Sebagai kader masyarakat yang peran dan Universitas Sumatera Utara tugasnya membantu pengelolaan pembangunan di desa, diharapkan tidak terikat oleh waktu. Jumlah KPMDK disesuaikan dengan kebutuhan desa dengan mempertimbangkan keterlibatan atau peran serta kaum perempuan, kemampuan teknik, serta kualifikasi pendampingan kelompok ekonomi dan sebagainya. Namun jumlahnya sekurang-kurangnya dua orang, satu laki-laki dan satu perempuan. Di Kelurahan Aek Simotung ini yang menjadi KPMDK yang ikut memfasilitasi dan memandu dalalam pelaksanaan kegiatan tahapan PNPM-MP ada dua orang, yakni Esra Siregar dan didampingi oleh Rido Gultom. Secara umum tugas dan tanggungjawab KPMDK adalah, sebagai berikut : a Memfasilitasi pelaksanaan pendatan RTM dan penyusunan peta sosial pada saat musyawarah dusun, b Mengumpulkan data-data yang diperlukan untuk proses penggalian gagasan, seperti data kelompok masyarakat yang ada di desa, data penduduk miskin, hasil pendataan RTM, dan data pendukung lainnya, c Menyebarluaskan dan mensosialisasikan PNPM-MP kepada masyarakat desa, d Memastikan terlaksananya tahap-tahap kegiatan PNPM-MP di desa, mulai dari perencanaan, pelaksanaan sampai pelestarian, e Mendorong dan memastikan penerapan prinsip-prinsip dan kebijakan PNPM- MP setiap tahapan PNPM-MP di desa, mulai dari perencanaan, pelaksanaan sampai pelestarian, f Mengikuti pertemuan bulanan dengan Pembantu Lokal PL yang difasilitasi oleh Fasilitator Kecamatan FK untuk membahas permasalahan yang muncul serta mengambil langkah-langkah yang diperlukan, Universitas Sumatera Utara g Membantu dan memfasilitasi proses penyelesaian masalah perselisihan di desa, h Mengefektifkan penggunaan papan informasi di desa dan dusun, i Mendorong masyarakat untuk berperan serta dalam pelaksanaan kegiatan, termasuk dalam pengawasan, j Mensosialisasikan sanksi dan keputusan lainnya yang telah ditetapkan dalam Musyawarah Antar Desa MAD dan Musyawarah Desa MD kepada masyarakat.

8. Kelompok Masyarakat Pokmas

Dokumen yang terkait

Implementasi Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri Perkotaan (studi kasus : Pinjaman Bergulir di Kelurahan Bantan Kecamatan Tembung)

4 79 75

Pengaruh Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM MP) Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Masyarakat Di Desa Kampung Bilah Kecamatan Bilah Hilir Kabupaten Labuhan Batu

0 57 124

Efektifitas Pelaksanaan Program Pinjaman Bergulir (PNPM Mandiri Perkotaan) di Kelurahan Karang Berombak Kecamatan Medan Barat Kota Medan

0 27 245

Pengaruh Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) mandiri Pedesaan terhadap Pembangunan Desa di desa Suka Damai.

12 108 132

Pengaruh Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan Bidang Agribisnis Terhadap Sosial Ekonomi Masyarakat Desa Sipogu Kecamatan Arse Kabupaten Tapanuli Selatan.

0 50 136

Efektivitas Pelaksanaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Pedesaan ( Studi Kasus Irigasi Pertanian Di Desa Aritonang, Kecamatan Muara, Kabupaten Tapanuli Utara)

3 57 116

Efektivitas Pelaksanaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM-MP) di Desa Pulo Dogom Kecamatan Kualuh Hulu Kabupaten Labuhan Batu Utara

1 39 106

Partisipasi Masyarakat Dalam Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM-MP)Di Kecamatan Tarutung Kabupaten Tapanuli Utara

4 84 264

Partisipasi Masyarakat Dalam Perencanaan Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat Mandiri Perdesaan (PNPM MP) (Studi Kasus di Desa Sitio II Kecamatan Lintong Nihuta Kabupaten Humbang Hasundutan)

0 46 125

Implementasi Program Nasional Pemberdayaan Masyarakat (PNPM) Mandiri Perkotaan di Desa Dolok Hataran Kecamatan Siantar Kabupaten Simalungun

0 55 76