Subjek dan Objek Penelitian Populasi, Sampel dan Teknik Penarikan Sampel

36 2. Dokumentasi Menurut Suprapto 2013: 42 dokumentasi merupakan data pelengkap, dapat berbentuk dokumen tertulis atau tidak tertulis, misalnya notula rapat, daftar hadir, laporan keuangan, kebijakan kepala sekolah, memorandum, dan foto-foto. Menurut Margono 2007: 181, dokumentasi adalah cara mengumpulkan data melalui peninggalan tertulis, seperti arsip, teori, dalil atau hukum-hukum, dan lain-lain yang berhubungan dengan masalah penelitian. Dalam penelitian ini, teknik dokumentasi digunakan untuk mengumpulkan data nilai rapot siswa kelas XII IPS SMA Pangudi Luhur Yogyakarta dan mengetahui jumlah siswa yang menjadi responden dalam penelitian ini.

G. Operasionalisasi Variabel

a. Variabel Kompetensi Guru Ekonomi Variabel dalam penelitian ini adalah kompetesi guru ekonomi. Kisi-kisi kuesioner variabel kompetensi guru indikatornya disesuaikan dari peneliti sebelumnya, adopsi dari skripsi Pradani Valleria 2015. Berikut ini disajikan tabel operasionalisasi variabel kompetensi guru ekonomi: 37 Tabel 3.2 Kisi-kisi Kuesioner Variabel Kompetensi Guru Ekonomi Variabel Dimensi Indikator No. Butir + - Kompetensi Guru Kompetensi Pedagogik Menguasai karakteristik peserta didik 1 2 Menguasai teori-teori belajar dan prinsip- prinsip pembelajaran yang mendidik 4 3 Mengembangkan kurikulum dan rancangan pembelajaran 5,6 Menyelenggarakan pembelajaran yang mendidik 7,8 Memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi TIK unntuk kepentingan pembelajaran 9,10 Memfasilitasi pengembangan potensi peserta didik 11,12,13 Berkomunikasi secara efektif, empatik, dan santun dengan peserta didik 14,15 16 Menyelenggarakan evaluasi dan penilaian proses dan hasil belajar 17 38 Memanfaatkan hasil evaluasi dan penilaian untuk kepentingan pembelajaran 18 Melakukan tindakan reflektif untuk peningkatan kualitas pembelajaran 19,20 Kompetensi Kepribadian Berjiwa pendidikan dan bertindak sesuai dengan norma yang berlaku 22,23,24 21 Jujur, berakhlak mulia dan menjadi teladan 25,26 Dewasa, stabil dan berwibawa 27 Memiliki etos kerja, tanggung jawab dan percaya diri 28,29,30 ,31 Kompetensi Sosial Mampu berkomunikasi dan bergaul secara efektif dengan siswa 32,34 33 Mampu berkomunikasi dan bergaul secara efektif dengan sesama pendidik 35 Mampu berkomunikasi dan bergaul secara efektif dengan orangtuawali siswa dan masyarakat 36,37,38 Kompetensi Profesional Memahami matapelajaran yang telah dipersiapkan 39,40,42 41,43,4 4

Dokumen yang terkait

PENGARUH KOMPETENSI PROFESIONAL DAN KOMPETENSI SOSIAL GURU EKONOMI AKUNTANSI TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA SMA DI KOTA PATI

6 129 187

“PERSEPSI SISWA MENGENAI KOMPETENSI GURU DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI Persepsi Siswa Mengenai Kompetensi Guru Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi Pada Siswa Kelas Xi Ips Sma Muhammadiyah 2 Surakarta Tahun Ajar

0 0 20

PERSEPSI SISWA MENGENAI KOMPETENSI GURU DAN MOTIVASI BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR EKONOMI Persepsi Siswa Mengenai Kompetensi Guru Dan Motivasi Belajar Terhadap Prestasi Belajar Ekonomi Pada Siswa Kelas Xi Ips Sma Muhammadiyah 2 Surakarta Tahun Ajara

0 0 15

PENGARUH MOTIVASI BELAJAR DAN PERSEPSI SISWA MENGENAI KOMPETENSI GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR AKUNTANSI Pengaruh Motivasi Belajar Dan Persepsi Siswa Mengenai Kompetensi Guru Terhadap Prestasi Belajar Akuntansi Siswa Kelas Xi Ips Sma Muhammadiyah 1 Sura

0 0 17

PENGARUH KOMPETENSI GURU, IKLIM SEKOLAH DAN MOTIVASI TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA PADA MATA PELAJARAN EKONOMI.

1 2 45

Hubungan kompetensi guru Ekonomi dengan motivasi dan prestasi belajar siswa.

0 7 192

Pengaruh kompetensi guru Ekonomi terhadap motivasi dan prestasi belajar siswa penelitian dilakukan di SMA Pangudi Luhur Yogyakarta.

0 2 167

Hubungan kompetensi guru Ekonomi dengan motivasi dan prestasi belajar siswa

0 25 190

Hubungan motivasi belajar, kebiasaan belajar dan perhatian orang tua dengan prestasi belajar ekonomi : studi kasus siswa jurusan IPS SMA Pangudi Luhur Yogyakarta.

0 4 184

Hubungan motivasi belajar, kebiasaan belajar dan perhatian orang tua dengan prestasi belajar ekonomi studi kasus siswa jurusan IPS SMA Pangudi Luhur Yogyakarta

0 0 182