Ir. Soekarno Tokoh-Tokoh yang berperan dalam mempertahankan Kemerdekaan

136 a Pada tanggal 23 Agustus 1949, pemerintah membentuk Badan Keamanan Rakyat BKR, Soedirman diangkat menjadi ketua BKR untuk wilayah Banyumas. b Tanggal 12 Desember 1945, Kolonel Soedirman memimpin TKR Tentara Keamanan Rakyat mengusir Sekutu dari Ambarawa dalam rangka mempertahankan kemerdekaan Indonesia dari pengaruh Sekutu. c Panglima Besar Soedirman keluar dari kota Yogyakarta untuk bergerilya mengusir penjajah Belanda. Dalam bergerilya Jenderal Soedirman melewati rute bagian selatan, yaitu Yogyakarta, Karsidenan Surakarta, Madiun, dan Kediri. Setelah bergerilya kondisi kesehatannya semakin parah sehingga terpaksa ditandu oleh anak buahnya. Akhirnya, pada tanggal 10 Juli 1949 Panglima Besar Jenderal Soedirman kembali ke Yogyakarta dan disambut dengan hangat oleh para petinggi Negara dan rakyat sekitar.

6. Bung Tomo

Sutomo atau Bung Tomo aktif berjuang di bidang jurnalistik dan bekerja di berbagai surat kabar. Berikut ini adalah peranan Bung Tomo dalam masa perjuangan mempertahankan kemerdekaan Indonesia. a Bung Tomo menjabat Wakil Pemimpin Redaksi Kantor Berita Domei, yaitu kantor berita pada masa pendudukan Jepang di Surabaya pada tahun 1942 sampai 1945. Kantor Berita Domei yang dipimpin Bung Tomo aktif menyebarluaskan proklamasi kemerdekaan Indonesia. b Bung Tomo aktif bekerja di kantor Berita Antara, yaitu kantor berita milik pemerintah Indonesia di Surabaya pada tahun 1945. c Bung Tomo menjabat sebagai Ketua Umum Barisan Pemberontakan Rakyat Indonesia BPRI. Melalui BPRI Bung Tomo selalu mengobarkan semangat perjuangan rakyat Indonesia. d Bung Tomo diangkat oleh Presiden Soekarno menjadi salah seorang pemimpin di TNI yang bertugas mengkoordinasikan Angkatan Darat 137 AD, Angkatan Laut AL, dan Angkatan Udara AU di bidang informasi dan perlengkapan perang. e Pada peristiwa 10 November 1945 di Surabaya, Bung Tomo mendapat berita bahwa tentara Sekutu mulai menembak dan bergerak di luar daerah pelabuhan. Bung Tomo atas nama rakyat Indonesia menyatakan perang terhadap Sekutu.

Dokumen yang terkait

PENERAPAN MODEL EVERYONE IS A TEACHER HERE UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS PEMBELAJARAN IPS SISWA KELAS V SD NEGERI TUMIYANG KABUPATEN BANYUMAS

1 22 337

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN AKTIF TIPE EVERYONE IS A TEACHER HERE (ETH) UNTUK MENINGKATKAN PRESTASI BELAJAR SISWA PADA POKOK BAHASAN HIDROKARBON DI KELAS X SMA NEGERI 2 TAMBANG.

0 2 18

PENINGKATAN PARTISIPASI BELAJAR IPS MELALUI STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER HERE PADA SISWA Peningkatan Partisipasi Belajar IPS Melalui Strategi Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here Pada Siswa Kelas V SD Negeri 01 Plesungan Tahun 2015/201

0 3 17

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER Penerapan Strategi Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here Untuk Meningkatkan Motivasi Belajar IPS Kelas Iv SD Negeri I Tempursari Klaten Tahun 2013/2014.

0 2 18

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN “EVERYONE IS A Penerapan Strategi Pembelajaran “Everyone Is A Teacher Here” Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil Belajar Ips Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Pelem Boyolali Tahun Ajaran 2012/2013.

0 0 19

PENDAHULUAN Penerapan Strategi Pembelajaran “Everyone Is A Teacher Here” Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil Belajar Ips Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Pelem Boyolali Tahun Ajaran 2012/2013.

0 0 7

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN “EVERYONE IS A Penerapan Strategi Pembelajaran “Everyone Is A Teacher Here” Untuk Meningkatkan Keaktifan Dan Hasil Belajar Ips Pada Siswa Kelas V SD Negeri 1 Pelem Boyolali Tahun Ajaran 2012/2013.

0 0 11

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER Penerapan Strategi Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here Untuk Meningkatkan Keaktifan Siswa Pada Mata Pelajaran Ips Siswa Kelas V Sd Negeri 2 Senting Sambi Boyolali Tahun 2012/2013.

0 2 17

PENDAHULUAN Penerapan Strategi Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here Untuk Meningkatkan Keaktifan Siswa Pada Mata Pelajaran Ips Siswa Kelas V Sd Negeri 2 Senting Sambi Boyolali Tahun 2012/2013.

0 4 7

PENERAPAN STRATEGI PEMBELAJARAN EVERYONE IS A TEACHER Penerapan Strategi Pembelajaran Everyone Is A Teacher Here Untuk Meningkatkan Keaktifan Siswa Pada Mata Pelajaran Ips Siswa Kelas V Sd Negeri 2 Senting Sambi Boyolali Tahun 2012/2013.

0 1 14