Uji Instrumen Pengumpulan Data

56 Tabel 4.5 Sumber: Data Primer , Diolah Tahun 2011

B. Uji Instrumen Pengumpulan Data

1. Uji Validitas Validitas suatu instrumen menggambarkan tingkat kemampuan alat ukur yang digunakan untuk mengungkapkan sesuatu yang menjadi sasaran pokok pengukuran. Uji validitas dilakukan guna mengetahui tingkat kesahihan data penelitian yang diisi oleh responden atau dengan kata lain uji yang dilakukan untuk mengetahui valid atau tidaknya suatu pertanyaan kuesioner yang digunakan dalam suatu penelitian. Suatu penelitian dikatakan valid jika instrumen penelitian yang digunakan dapat mengukur apa yang seharusnya diukur. Valid menunjukkan derajat ketepatan antara data yang sesungguhnya terjadi pada objek dengan data yang dapat dikumpulkan peneliti. Syarat minimum untuk dianggap suatu butir instrumen valid adalah indeks validitasnya 0,3. Dengan demikian, jika korelasi antara butir dengan skor total kurang dari 0,3 maka butir instrumen tersebut tidak valid. Semakin tinggi korelasi itu mendekati Karakteristik Responden berdasarkan Lama Bekerja di perusahaan lain Frequency Percent Valid Percent Cumulative Percent Valid 0 bulan 21 53.8 53.8 53.8 1-36 Bulan 16 41.0 41.0 94.9 37-72 Bulan 2 5.1 5.1 100.0 Total 39 100.0 100.0 57 angka satu 1,00 maka semakin baik pula konsistensinya atau validitasnya. Tabel 4.6 Uji Validitas Variabel Independen variabel r-hitung Indeks validitas Keterangan Transparansi 1 0,877 0,3 Valid 2 0,875 0,3 Valid 3 0,844 0,3 Valid 4 0,768 0,3 Valid Akuntabilitas 1 0,795 0,3 Valid 2 0,753 0,3 Valid 3 0,819 0,3 Valid 4 0,728 0,3 Valid 5 0,755 0,3 Valid 6 0,603 0,3 Valid 7 0,720 0,3 Valid 8 0,692 0,3 Valid 9 0,679 0,3 Valid 10 0,626 0,3 Valid professional 1 0,783 0,3 Valid 2 0,735 0,3 Valid 3 0,821 0,3 Valid 4 0,804 0,3 Valid 5 0,654 0,3 Valid 6 0,79 0,3 Valid 7 0,721 0,3 Valid Pertanggungjawaban 1 0,556 0,3 Valid 2 0,558 0,3 Valid 3 0,614 0,3 Valid 4 0,545 0,3 Valid 5 0,557 0,3 Valid 6 0,487 0,3 Valid 7 0,552 0,3 Valid 8 0,551 0,3 Valid Kewajaran 1 0,563 0,3 Valid 2 0,530 0,3 Valid 3 0,640 0,3 Valid 58 4 0,554 0,3 Valid 5 0,380 0,3 Valid 6 0,630 0,3 Valid 7 0,430 0,3 Valid 8 0,399 0,3 Valid 9 0,417 0,3 Valid Sumber: Data Primer , Diolah Tahun 2011 Tabel 4.7 Uji Validitas Variabel Dependen Variabel r-hitung Indeks validitas Keterangan Kinerja Karyawan 1 0,378 0,3 Valid 2 0,546 0,3 Valid 3 0,410 0,3 Valid 4 0,659 0,3 Valid 5 0,335 0,3 Valid 6 0,390 0,3 Valid 7 0,430 0,3 Valid 8 0,559 0,3 Valid 9 0,664 0,3 Valid 10 0,430 0,3 Valid 11 0,671 0,3 Valid 12 0,459 0,3 Valid 13 0,340 0,3 Valid 14 0,399 0,3 Valid 15 0,352 0,3 Valid 16 0,499 0,3 Valid 17 0,396 0,3 Valid 18 0,416 0,3 Valid 19 0,481 0,3 Valid 20 0,524 0,3 Valid 21 0,408 0,3 Valid 22 0,734 0,3 Valid 23 0,367 0,3 Valid 24 0,654 0,3 Valid 25 0,745 0,3 Valid 26 0,605 0,3 Valid 27 0,785 0,3 Valid 59 28 0,678 0,3 Valid 29 0,536 0,3 Valid 30 0,396 0,3 Valid 31 0,615 0,3 Valid Sumber: Data Primer , Diolah Tahun 2011 2. Uji Reliabilitas Reliabilitas merupakan indeks yang menunjukkan sejauh mana suatu alat pengukur dapat dipercaya atau dapat diandalkan. Dalam penelitian ini teknik untuk menghitung indek reliabilitas menggunakan metode Cronbach’s Alpha, yaitu menganalisis reliabilitas alat ukur dari satu kali pengukuran, dengan ketentuan, jika skore r Alpha r tabel, maka dinyatakan reliabel dan jika skore r Alpha r tabel, maka dinyatakan tidak reliable. Reliabilitas adalah tingkat ketepatan, ketelitian atau keakuratan sebuah instrumen. Reliabilitas menunjukkan apakah instrumen tersebut secara konsisten memberikan hasil ukur yang sama tentang sesuatu yang diukur pada waktu yang berlainan. Disamping pengujian dengan hipotesa di atas, dengan menggunakan metode alpha cronbach, maka batasan reliabilitas sebenarnya sudah ditentukan. Batasan tersebut adalah:  Koefisien alpha mendekati 1 : Sangat baik  Koefisien alpha berada di atas angka 0,8 : Baik  Koefisien alpha berada di bawah 0,6 : Tidak baiktidak reliabel 60 Berikut ini hasil uji reliabilitas variabel-variabel penelitian yang diolah menggunakan SPSS. Tabel 4.8 Hasil Uji Reliabilitas Variabel Penelitian Variabel Cronbach’s Alpha Rule of Thumb Keterangan Transparansi 0,827 0,6 Reliabel Akuntabilitas 0,772 0,6 Reliabel Professional 0,786 0,6 Reliabel Pertanggungjawaban 0,725 0,6 Reliabel Kewajaran 0,707 0,6 Reliabel Kinerja Karyawan 0,741 0,6 Reliabel Sumber: Data Primer , Diolah Tahun 2011 3. Uji Normalitas Uji normalitas dilakukan untuk mengetahui apakah distribusi sebuah data dapat mengikuti atau mendekati hukuman sebaran data normal. 2 Sebaran data dapat dikatakan normal apabila nilai sig 0,05, dan sebaliknya data tidak normal jika nilai sig 0,05. Berdasarkan hasil uji normalitas semua data mempunyai nilai sig lebih besar dari 0,05, sehingga bisa disimpulkan bahwa sebaran data normal. Untuk lebih jelasnya dapat dilihat keterangan dalam tabel. 2 Nisfiannoor, Muhammad. Pendekatan Statistika Modern Untuk Ilmu Sosial. Jakarta:Salemba Humanika,2009, hal. 91. 61 Tabel 4.9 Hasil Uji Normalitas variabel Penelitian One-Sample Kolmogorov-Smirnov Test Transparansi Akuntabilitas Professional Pertanggungja waban Kewajaran Kinerja Karyawan N 39 39 39 39 39 39 Normal Parameters a Mean 15.62 38.05 26.85 29.72 33.59 132.00 Std. Deviation 2.943 4.763 3.588 2.883 2.908 11.005 Most Extreme Differences Absolute .143 .130 .085 .111 .170 .127 Positive .095 .120 .080 .111 .170 .075 Negative -.143 -.130 -.085 -.071 -.083 -.127 Kolmogorov-Smirnov Z .890 .811 .530 .694 1.062 .791 Asymp. Sig. 2-tailed .407 .527 .942 .721 .209 .559 a. Test distribution is Normal. Sumber: Data Primer, diolah tahun 2011

D. Analisis Deskriptif Variabel Penelitian