Variabel dan Definisi Operasional

pengujian reliabilitas instrumen adalah menggunakan uji cronbach’s alpha, dengan ketentuan jika nilai r alpha r tabel maka dinyatakan reliabel. Adapun hasil uji validitas dan reliabilitas terhadap kuesioner penelitian lampiran 3.

3.5. Variabel dan Definisi Operasional

Variabel dalam penelitian ini terdiri dari variabel bebas dan variabel terikat. Variabel bebas terdiri dari: isi informasi, metode informasi, dan peran petugas. Variabel terikat adalah kepatuhan minum obat. Sampel adalah pasien diabetes mellitus rawat jalan di RSUD. dr. H. Kumpulan Pane Kota Tebing Tinggi. Defenisi operasional dari variabel penelitian adalah sebagai berikut : 1. Isi informasi adalah segala sesuatu yang harus disampaikan oleh petugas PIO kepada pasien dalam memberikan informasi yang berhubungan dengan : a. Nama obat adalah uraian tentang obat yang digunakan meliputi identitas obat generik dan non generik, serta bentuk sediaan obat. b. Tujuan pengobatan adalah hasil akhir yang ingin dicapai dalam pengobatan. c. Jadwal pengobatan adalah uraian tentang waktu yang ditentukan untuk melakukan kunjungan ke rumah sakit, pemeriksaan kadar gula darah dan pengambilan obat kembali. d. Cara menggunakan obat adalah rincian khusus yang berkaitan dengan dosis obat, frekwensi penggunaan obat setiap hari, dan kapan saja obat digunakan dalam waktu satu hari serta uraian tentang konsumsi makanan yang berhubungan dengan penggunaan obat. Universitas Sumatera Utara e. Lamanya menggunakan obat adalah durasi penggunaan obat sejak pertama kali obat diresepkandikonsumsi. f. Efek samping obat adalah gejalakemungkinan adanya akibat merugikan yang timbul saat mengkonsumsi obat. g. Tanda – tanda toksisitas adalah gejala atau indikasi keracunan obat yang terjadi akibat pemakaian obat. h. Cara penyimpanan obat adalah perlakuan terhadap obat sesuai bentuk sediaan obat. i. Penggunaan obat lain adalah pemakaian sediaan di luar resep dan sejauh mana pengaruhnya terhadap keefektifan obat yang diresepkan oleh dokter. 2. Metode informasi adalah penilaian responden terhadap carateknik apoteker sebagai petugas PIO dalam memberikan informasi kepada pasien. 3. Peran petugas adalah penilaian responden terhadap kemampuan Apoteker dalam berkomunikasi dan memberikan informasi yang jelas dan lengkap kepada responden selama mendapatkan PIO. 4. Kepatuhan pasien adalah penilaian terhadap ketaatan responden mengkonsumsi obat yang diresepkan, melakukan pemeriksaan kadar gula darah secara rutin, mengambil obat sesuai jadwal yang telah ditentukan dan menaati segala nasehat dari petugas kesehatan. Universitas Sumatera Utara

3.6 Metode Pengukuran

Dokumen yang terkait

PENGARUH PENGGUNAAN TELEMEDICINE TERHADAP KEPATUHAN MINUM OBAT PADA PASIEN DIABETES MELITUS TIPE 2

2 14 109

EVALUASI KEPATUHAN MINUM OBAT ANTIPSIKOTIK ORAL PASIEN SKIZOFRENIA DI INSTALASI RAWAT JALAN Evaluasi Kepatuhan Minum Obat Antipsikotik Oral Pasien Skizofrenia Di Instalasi Rawat Jalan Rumah Sakit Jiwa Daerah X.

7 19 15

EVALUASI KEPATUHAN MINUM OBAT ANTIPSIKOTIK ORAL PASIEN SKIZOFRENIA DI INSTALASI RAWAT Evaluasi Kepatuhan Minum Obat Antipsikotik Oral Pasien Skizofrenia Di Instalasi Rawat Jalan Rumah Sakit Jiwa Daerah X.

0 2 13

HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN PENGGUNAAN OBAT DAN KEBERHASILAN TERAPI PADA PASIEN DIABETES Hubungan Antara Kepatuhan Penggunaan Obat Dan Keberhasilan Terapi Pada Pasien Diabetes Mellitus Instalasi Rawat Jalan Di Rsud Dr. Moewardi Surakarta.

0 2 12

HUBUNGAN ANTARA KEPATUHAN PENGGUNAAN OBAT DAN KEBERHASILAN TERAPI PADA PASIEN DIABETES MELLITUS INSTALASI RAWAT JALAN DI RS X Hubungan Antara Kepatuhan Penggunaan Obat Dan Keberhasilan Terapi Pada Pasien Diabetes Mellitus Instalasi Rawat Jalan Di Rsud Dr

0 1 15

ANALISIS PENGGUNAAN OBAT HERBAL PADA PASIEN DIABETES MELLITUS DI INSTALASI RAWAT JALAN ANALISIS PENGGUNAAN OBAT HERBAL PADA PASIEN DIABETES MELLITUS DI INSTALASI RAWAT JALAN RSUD Dr. MOEWARDI SURAKARTA.

0 2 15

EKSPLORASI KEBUTUHAN PASIEN RAWAT JALAN PADA PELAYANAN INFORMASI OBAT DI RUMAH Eksplorasi Kebutuhan Pasien Rawat Jalan Pada Pelayanan Informasi Obat di Rumah Sakit Umum Dr. Saiful Anwar Kota Malang.

0 6 16

EVALUASI TINGKAT KEPATUHAN PENGGUNAAN OBAT PADA PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE 2 DI INSTALASI Evaluasi Tingkat Kepatuhan Penggunaan Obat Pada Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 Di Instalasi Rawat Jalan RSUD Kabupaten Sukoharjo.

1 4 14

EVALUASI TINGKAT KEPATUHAN PENGGUNAAN OBAT PADA PASIEN DIABETES MELLITUS TIPE 2 DI INSTALASI Evaluasi Tingkat Kepatuhan Penggunaan Obat Pada Pasien Diabetes Mellitus Tipe 2 Di Instalasi Rawat Jalan RSUD Kabupaten Sukoharjo.

0 2 17

View of HUBUNGAN PELAYANAN INFORMASI OBAT TERHADAP KEPATUHAN MINUM OBAT PASIEN HIPERTENSI DI RSUD PENAJAM PASER UTARA

0 0 7