Penentuan Titik Pengukuran dengan Lattice Sampling

Tabel 3.3 Nilai Ambang Batas Kebisingan Waktu Paparan Per Hari Tingkat Kebisingan dBA Waktu Paparan Per Hari Tingkat Kebisingan dBA 8 Jam 85 3,52 Detik 124 4 Jam 88 1,76 Detik 127 2 Jam 91 1,88 Menit 109 1 Jam 94 0,94 Menit 112 30 Menit 97 28,12 Detik 115 15 Menit 100 14,06 Detik 118 7,5 Menit 103 7,03 Detik 121 3,75 Menit 106 3,52 Detik 124 1,88 Menit 109 1,76 Detik 127 0,94 Menit 112 0,88 Detik 130 28,12 Detik 115 0,44 Detik 133 14,06 Detik 118 0,22 Detik 136 7,03 Detik 121 0,11 Detik 139 Catatan: Tidak boleh terpapar lebih dari 140 Sumber: Keputusan Menteri Tenaga Kerja dan Transmigrasi RI No.Per.13MENX2011 Selain itu, Occupational Safety and Health Administration OSHA juga menetapkan nilai ambang batas permissible noise exposure kebisingan bagi orang yang bekerja di industri. Tingkat yang diizinkan tergantung pada lamanya bekerja. Nilai ambang batas yang diizinkan OSHA dapat dilihat pada Tabel 3.4. Tabel 3.4 Nilai Ambang Batas Kebisingan Menurut OSHA Sound Level dBA Waktu Paparan Jam 80 32 85 16 90 8 95 4 100 2 105 1 110 0,5 115 0,25 120 0,125 125 0,063 130 0,031 Sumber : OSHA

3.8 Pengendalian Kebisingan

3.8.1 Program PencegahanProgram Konservasi Pendengaran

12 1. Monitoring paparan bising. Program pencegahan yang dapat dilakukan dalam mengantisipasi tingkat kebisingan di tempat kerja meliputi hal-hal sebagai berikut : 2. Kontrol engineering dan administrasif. 3. Evaluasi audiometer. 4. Penggunaan alat pelindung diri. 5. Pendidikan dan motivasi. 6. Evaluasi program. 7. Audit program. Manfaat utama dari adanya program konservasi pendengaran ini adalah mencegah kehilangan pendengaran pekerja akibat kerja, karena kehilangan pendengaran akan mengurangi kualitas hidup seseorang dalam pekerjaannya. Selain itu, hubungan antara tenaga kerja dengan pengusaha akan lebih baik. Manfaat lainnya adalah: 1. Bagi Pengusaha Taat hukum, hubungan baik dengan karyawan, menunjukkan niat baik, meningkatkan produktivitas, mengurangi angka kecelakaan, mengurangi angka kesakitan, mengurangi lost day, dan menaikkan kepuasan kerja karyawan. 12 National Institute for Occupational Safety and Health NIOSH 1996