Penjelasan Atas Keandalan Penjelasan Responden Atas Variabel Kualitas Pelayanan .1 Penjelasan Atas Bukti Fisik

74 Penjelasan responden atas kesetrategisan lokasi dari Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh menunjukkan bahwa mayoritas responden yang berjumlah 85 orang 85 persen menyatakan bahwa lokasi dari Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh sangat strategis. Sekitar 11 orang 11 persen menyatakan sangat strategis sekali, dan 4 orang 4 persen menyatakan strategis. Hasil tersebut menunjukkan bahwa mayoritas pasien menilai lokasi dari Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh sangat strategis. Hal ini dikarenakan BPK RSUZA Banda Aceh berada di tengah kota sehingga mudah dijangkau dengan transportasi umum.

IV.1.3.2 Penjelasan Atas Keandalan

Penjelasan responden atas ketepatan waktu layanan pada Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh menunjukkan bahwa mayoritas responden yang berjumlah 66 orang 66 persen menyatakan bahwa waktu layanan pada Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh sangat tepat. Sekitar 23 orang 23 persen menyatakan tepat,10 orang 10 persen menyatakan sangat tepat sekali, dan 1 orang 1 persen menyatakan kurang tepat. Hasil tersebut menunjukkan bahwa mayoritas pasien menilai waktu layanan pada Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh sangat tepat, karena pihak Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh menerapkan jam kerja dengan mengatur shift dan schedule waktu bekerja. Penilaian responden yang menyatakan kurang tepat dikarenakan pada saat responden tersebut datang bertepatan dengan jam istirahat. T.Edyansyah : Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pasien Melakukan Pemeriksaan Kesehatan Pada Laboratorium Badan Pelayanan Kesehatan Rumah Sakit Umum Dr. Zainoel Abidin Banda Aceh, 2009 USU Repository © 2008 75 Penjelasan responden atas tingkat keakuratan dalam pelayanan yang sama untuk semua pasien pada Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh menunjukkan bahwa mayoritas responden yang berjumlah 55 orang 55 persen menyatakan bahwa tingkat keakuratan dalam pelayanan yang sama untuk semua pasien pada Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh sangat akurat. Sekitar 31 orang 31 persen menyatakan akurat, 13 orang 10 persen menyatakan sangat akurat sekali, dan 1 orang 1 persen menyatakan kurang akurat. Hasil tersebut menunjukkan bahwa mayoritas pasien menilai tingkat keakuratan dalam pelayanan yang sama untuk semua pasien pada Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh sangat akurat, karena pelayanan pemeriksaan kesehatan yang diberikan terhadap semua pasien adalah sama dengan tingkat keakuratan yang ama pula. Penilaian responden yang menyatakan kurang akurat dikarenakan perasaan responden tersebut yang merasa bahwa pelayanan pemeriksaan kesehatan dan tingkat keakuratan yang responden dapat berbeda dengan responden lainnya. Penjelasan responden atas penangananpengadministrasian dokumen pada Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh menunjukkan bahwa mayoritas responden yang berjumlah 58 orang 58 persen menyatakan bahwa penangananpengadministrasian dokumen pada Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh sangat baik. Sekitar 25 orang 25 persen menyatakan baik, 16 orang 16 persen menyatakan sangat baik sekali, dan 1 orang 1 persen menyatakan kurang baik. Hasil tersebut menunjukkan bahwa mayoritas pasien menilai penangananpengadministrasian dokumen pada Laboratorium Kesehatan BPK T.Edyansyah : Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pasien Melakukan Pemeriksaan Kesehatan Pada Laboratorium Badan Pelayanan Kesehatan Rumah Sakit Umum Dr. Zainoel Abidin Banda Aceh, 2009 USU Repository © 2008 76 RSUZA Banda Aceh sangat baik, karena pihak Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh menerapkan sistem komputerisasi. Penilaian responden yang menyatakan kurang baik dikarenakan responden tersebut merasa sistem penangananpengadministrasian dokumen pada Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh agak berbelit.

IV.1.3.3 Penjelasan Atas Daya Tanggap