Penjelasan Responden Atas Variabel Keputusan Pasien

82 Penjelasan responden atas kemudahan dalam menjalin hubungan antara pegawai dengan pasiennya di Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh menunjukkan bahwa mayoritas responden yang berjumlah 79 orang 79 persen menyatakan bahwa kemudahan dalam menjalin hubungan antara pegawai dengan pasiennya di Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh kurang mudah. Sekitar 19 orang 19 persen menyatakan mudah, dan 2 orang 2 persen menyatakan sangat mudah. Hasil tersebut menunjukkan bahwa mayoritas pasien menilai kemudahan dalam menjalin hubungan antara pegawai dengan pasiennya di Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh kurang mudah. Hal ini karena pegawai di Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh memiliki beban kerja yang cukup padat dan waktu yang sibuk sehingga hampir tidak ada waktu bagi mereka untuk menjalin hubungan antara pegawai dengan pasiennya secara maksimal. Selanjutnya minoritas pasien yang menyatakan bahwa pegawai di Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh mudah dalam menjalin hubungan dengan pasiennya, karena pada saat pasien datang kondisi pegawai sedang pada beban kerja yang tidak padat dan waktu yang tidak sibuk. Sehingga pegawai dapat lebih mudah dalam menjalin hubungan dengan pasien tersebut.

IV.1.4 Penjelasan Responden Atas Variabel Keputusan Pasien

Penjelasan responden atas perbedaan pemeriksaan di Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh dibanding Laboratorium Kesehatan yang lain di Banda Aceh menunjukkan bahwa mayoritas responden yang berjumlah 52 orang 52 persen menyatakan bahwa pemeriksaan di Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda T.Edyansyah : Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pasien Melakukan Pemeriksaan Kesehatan Pada Laboratorium Badan Pelayanan Kesehatan Rumah Sakit Umum Dr. Zainoel Abidin Banda Aceh, 2009 USU Repository © 2008 83 Aceh sangat berbeda dibanding Laboratorium Kesehatan yang lain di Banda Aceh. Sekitar 46 orang 46 persen menyatakan berbeda, dan 2 orang 2 persen menyatakan sangat berbeda sekali. Hasil tersebut menunjukkan bahwa mayoritas pasien menilai pemeriksaan di Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh sangat berbeda dibanding Laboratorium Kesehatan yang lain di Banda Aceh. Hal ini karena Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh memiliki peralatan dan fasilitas yang jauh lebih lengkap dan modern, disamping juga biaya yang relatif lebih murah. Penjelasan responden atas keaktifan dalam mencari informasi tentang keberadaan Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh menunjukkan bahwa mayoritas responden yang berjumlah 53 orang 53 persen menyatakan bahwa aktif dalam mencari informasi tentang keberadaan Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh. Sekitar 40 orang 40 persen menyatakan sangat aktif, 4 orang 4 persen menyatakan sangat aktif sekali, dan 3 orang 3 persen menyatakan kurang aktif. Hasil tersebut menunjukkan bahwa mayoritas pasien aktif dalam mencari informasi tentang keberadaan Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh. Hal ini karena pasien ingin mendapatkan pelayanan serta kualitas pemeriksaan kesehatan yang terbaik dari sebuah Laboratorium Kesehatan. Sedangkan minoritas pasien menyatakan kurang aktif karena kebetulan mereka tidaak ada waktu untuk mencari informasi tentang keberadaan Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh. Penjelasan responden atas pertimbangan dalam memilih pemeriksaan kesehatan di Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh menunjukkan T.Edyansyah : Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pasien Melakukan Pemeriksaan Kesehatan Pada Laboratorium Badan Pelayanan Kesehatan Rumah Sakit Umum Dr. Zainoel Abidin Banda Aceh, 2009 USU Repository © 2008 84 bahwa mayoritas responden yang berjumlah 51 orang 51 persen menyatakan bahwa mempertimbangkan dalam memilih pemeriksaan kesehatan di Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh. Sekitar 46 orang 46 persen menyatakan sangat mempertimbangkan, dan 3 orang 3 persen menyatakan sangat mempertimbangkan sekali. Hasil tersebut menunjukkan bahwa mayoritas pasien mempertimbangkan dalam memilih pemeriksaan kesehatan di Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh. Hal ini karena pasien ingin mendapatkan diagnosis penyakit yang tepat sehingga mendapatkan terapi obat yang tepat pula dari dokter. Penjelasan responden atas ketepatan keputusan untuk diperiksa di Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh menunjukkan bahwa mayoritas responden yang berjumlah 48 orang 48 persen menyatakan bahwa keputusan untuk diperiksa di Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh sudah tepat. Sekitar 46 orang 46 persen menyatakan sangat tepat, dan 6 orang 6 persen menyatakan sangat tepat sekali. Hasil tersebut menunjukkan bahwa mayoritas pasien menyatakan bahwa keputusan untuk diperiksa di Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh sudah tepat. Hal ini karena pasien mendapatkan pelayanan serta pemeriksaan kesehatan yang berkualitas. Penjelasan responden atas keinginan untuk kembali memeriksakan kesehatan pada Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh menunjukkan bahwa mayoritas responden yang berjumlah 57 orang 57 persen menyatakan bahwa pasien berkeinginan untuk kembali memeriksakan kesehatan pada Laboratorium Kesehatan T.Edyansyah : Analisis Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Keputusan Pasien Melakukan Pemeriksaan Kesehatan Pada Laboratorium Badan Pelayanan Kesehatan Rumah Sakit Umum Dr. Zainoel Abidin Banda Aceh, 2009 USU Repository © 2008 85 BPK RSUZA Banda Aceh. Sekitar 42 orang 42 persen menyatakan berkeinginan, dan 1 orang 1 persen menyatakan sangat berkeinginan sekali. Hasil tersebut menunjukkan bahwa mayoritas pasien menyatakan sangat berkeinginan untuk kembali memeriksakan kesehatan pada Laboratorium Kesehatan BPK RSUZA Banda Aceh. Hal ini karena pasien mendapatkan pelayanan serta pemeriksaan kesehatan yang berkualitas juga biaya yang relatif lebih murah.

IV.1.5 Penjelasan Responden Atas Variabel Sistem Pelayanan