Kerangka Pemikiran Teoritis TINJAUAN PUSTAKA

54 NPL = x 100 b. Capital Adequacy Ratio CAR, atau disebut juga rasio tingkat kecukupan modal. Capital Adequacy Ratio digunakan untuk mengukur kemampuan atau kecukupan modal yang dimiliki bank untuk menutup kemungkinan kerugian dalam aktivitas perkreditan dan perdagangan surat berharga Arifin, 2004. Berdasarkan peraturan Nomor 313PBI2011 tentang penetapan status dan tindak lanjut pengawasan bank, nilai CAR perusahaan perbankan tidak boleh kurang dari 8. Rasio CAR dapat dihitung dengan rumus : CAR = x 100 c. Loan to Deposit Ratio LDR atau disebut juga rasio kredit terhadap dana pihak ketiga. Rasio LDR merupakan teknik yang sangat umum digunakan untuk mengukur posisi atau kemampuan likuiditas bank. LDR menggambarkan kemampuan bank membayar kembali penarikan yang dilakukan nasabah deposan dengan mengandalkan kredit yang diberikan sebagai sumber likuiditasnya. Peraturan Bank Indonesia nomor 1219PBI2010 besarnya rasio LDR yang sesuai 55 adalah sebesar 78-100. Semakin tinggi rasio ini semakin rendah pula kemampuan likuiditas bank Siamat,1993. Rasio LDR dapat dihitung dengan rumus: LDR = x 100 d. Net Interest Margin NIM atau disebut juga rasio spread bank. Rasio Net Interest Margin NIM merupakan salah satu rasio yang digunakan untuk mengukur tingkat keuntungan atau laba bank atas aktiva produktifnya. Rasio ini diperoleh dari membagi pendapatan bunga bersih dibagi dengan aktiva produktif bank. Rasio ini semakin tinggi bila pendapatan bunga yang diperoleh juga semakin tinggi. Bunga yang tinggi akan mempengaruhi tingkat laba perbankan yang digunakan dalam menghitung ROA . Rasio NIM dapat dihitung dengan rumus: NIM = x 100 2. Variabel dependen Variabel dependen terikat atau tergantung adalah variabel yang memberikan reaksi atau respon jika duhubungkan dengan variabel bebas selain itu, variabel dependen adalah variabel yang variabelitasnya diamati dan diukur untuk menentukan pengaruh yang

Dokumen yang terkait

Pengaruh Capital Adequacy Ratio(CAR), Non Performing Loan (NPL), Operating Ratio (BOPO), dan Loan to Deposit Ratio(LDR) Terhadap Pertumbuhan Laba Pada Perusahaan Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia

3 66 83

Pengaruh Non Perorming Loan, Loan To Deposit Ratio, Dan Net Interest Margin Terhadap Rentabilitas Modal Sendiri Pada Industri Perbankan yang Terdaftar di BEI Tahun 2011-2013

0 42 104

Analisis Pengaruh Rasio Keuangan Loan to Deposit Ratio, Capital Adequancy Ratio, dan Operational Eficiency Terhadap Pertumbuhan Tingkat Laba Pada Perusahaan Perbankan yang Terdaftar di BEI untuk Periode 2009-2011

3 122 107

Pengaruh Capital Adequacy Ratio, Non Performing Loan, Net Interest Margin Terhadap Return On Assets Pada Perusahaan Finansial Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di Bei Pada Tahun 2006-2010

9 80 121

Pengaruh Rentabilitas Dan Likuiditas Terhadap Capital Adequacy Ratio (Car) Sektor Perbankan Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2012 - 2015

0 3 96

ANALISIS PENGARUH NON PERFORMING LOAN (NPL), CAPITAL Analisis Pengaruh Non Performing Loan (NPL), Capital Adequacy Ratio (CAR), Loan To Deposit Ratio (LDR), Dan Net Interest Margin (NIM) Terhadap Profitabilitas Pada Bank Go Public Yang Terdaftar Di BEI.

0 2 19

ANALISIS PENGARUH NON PERFORMING LOAN (NPL), CAPITAL Analisis Pengaruh Non Performing Loan (NPL), Capital Adequacy Ratio (CAR), Loan To Deposit Ratio (LDR), Dan Net Interest Margin (NIM) Terhadap Profitabilitas Pada Bank Go Public Yang Terdaftar Di BEI.

0 2 16

Analisis pengaruh capital adequacy ratio, non performing loan, loan to deposit ratio dan net interest margin terhadap rentabilitas perbankan di Indonesia : studi empiris di bank umum yang terdaftar di BEI periode 2007-2010.

0 0 101

Capital Adequacy Ratio, Loan To Deposit Ratio, Non Performing Loan, Operational Cost Ratio, Net Interest Margin dan Return On Assets Perusahaan Perbankan

0 0 13

ANALISIS PENGARUH NON PERFORMING LOAN, CAPITAL ADEQUACY RATIO, LOAN TO DEPOSIT RATIO DAN NET INTEREST MARGIN TERHADAP PROFITABILITAS PERBANKAN (Studi Empiris di Industri Perbankan yang terdaftar di BEI periode tahun 2007-2011)

0 0 164