Variabel Penelitian dan Teknik Pengukuran

27 Sedangkan untuk pernyataan 25 lihat lampiran halaman 82 dikategorikan: 1. pelaku wiraswasta skor 4, 2. bekerja diperusahaan atau bank skor 3, 3. menjadi seorang guru skor 2, dan lain-lain skor 1, hal ini dikarenakan berwiraswasta lebih diminati daripada jenis pekerjan lainnya, kemudian diikuti bekerja diperusahaan, menjadi seorang guru dan lain-lain, dengan ketentuan sebagai berikut: Tabel III.2: Skor Pernyataan Skor Pernyataan Pernyataan Positif Negatif Sangat Besar Besar Sedang Tidak Sama Sekali 4 3 2 1 1 2 3 4 b. Variabel Terikat dependent variable Dalam penelitian ini definisi prestasi akademik adalah prestasi yang dicapai oleh mahasiswa dalam studi ditiap semester yang tercermin dalam Indeks Prestasi IP yaitu; Indeks Prestasi Semester IPS dan Indeks Prestasi Komulatif IPK. Dalam penelitian ini yang menjadi variabel terikat adalah prestasi akademik mahasiswa yaitu; IPK Indeks Prestasi Komulatif prestasi yang diperoleh mahasiswa selama studi yang dikategorikan sebagai berikut: PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 28 Tabel III.3 : Acuan yang digunakan standar kelulusan Universitas Sanata Dharma IPK Kategori 3,51 – 4,00 2,76 – 3,50 2,00 – 2,75 ≤ 1,99 Istimewa Sangat Memuaskan Memuaskan Kurang Sumber: Buku Pedoman FKIP Universitas Sanata Dharma,2001:32.

E. Teknik Pengumpulan Data

1. Kuesioner Yaitu metode pengumpulan data yang menggunakan sejumlah daftar pertanyaan yang diberikan kepada responden untuk diisi dengan keadaan yang sebenarnya. Melalui cara ini dimaksudkan untuk memperoleh data sebagai berikut: a. Motivasi berprestasi b. Jenis pekerjaan yang diminati oleh mahasiswa. c. Prestasi akademik Penyusunan kuesioner untuk pengumpulan data variabel Motivasi Belajar, Jenis Pekerjaan yang diminati, dan Prestasi Akademik akan disajikan dalam tabel kisi-kisi kuesioner sebagai berikut: Tabel III.4: Kisi-kisi Kuesioner variabel motivasi berprestasi, jenis pekerjaan yang diminati dan prestasi akademik mahasiswa Nomor Butir No Variabel Indikator Positif Negatif Jumlah 1 Motivasi Berprestasi a. kemauan untuk mengikuti kuliah b. menyediakan waktu untuk belajar c. berusaha uintuk menguasai materi 4,5,6,7,8 9,10,11,12 13,14,15, 16,17, - - - 5 4 5 PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 29 d. ketekunan 18,19,20, 21 - 4 2 Jenis Pekerjaan yang Diminati a. keinginan untuk memperoleh penghasilan tinggi b.keinginan untuk meningkatkan status sosial c. ketertarikan terhadap pekerjaan tersebut 24 22,23 25 - - - 1 2 1 3 Prestasi Akademik Prestasi komulatif yang diperoleh mahasiswa setiap semester 2 - 1 2. Wawancara Yaitu pengumpulan data dengan cara mengajukan pertanyaan secara langsung atau lisan kepada responden tentang pemilihan universitas, fakultas, dan program studi yang mendukung masa depan responden untuk memperkuat data dokumen. 3. Dokumentasi Yaitu pengumpulan data dengan menggunakan catatan atau dokumen yang telah ada di ”Universitas Sanata Dharma”. Dengan maksud untuk memperoleh data hasil prestasi belajar mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi dan data tentang keadaan Universitas, fasilitas, sejarah, jumlah fakultas, dan prestasi mahasiswa yang meliputi nilai-nilai mata kuliah yang pernah diambil mahasiswa yang kemudian diolah menjadi Indeks Prestasi Komulatif IPK, dan lain-lain. PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 30

F. Teknik Pengujian Kuesioner

Untuk menguji validitas dan reabilitas butir-butir kuesioner, maka digunakan pengujian sebagai berikut: 1. Uji Validitas Validitas instrumen adalah sejauh mana sebuah alat ukur dapat mengukur apa yang seharusnya diukur sesuai dengan tujuan pembuatan alat ukur tersebut. Suatu instrumen dikatakan valid kija dapat menggungkapkan data dan variable yang diteliti secara tepat Suharsimi Arikunto, 1998:160. Untuk menguji validitas kuesioner dalam penelitian ini digunakan teknik korelasi product moment Sutrisno Hadi, 2001:294 dengan rumus sebagai berikut: keterangan: ⎥ ⎥ ⎦ ⎤ ⎢ ⎢ ⎣ ⎡ − ⎥ ⎥ ⎦ ⎤ ⎢ ⎢ ⎣ ⎡ − − = ∑ ∑ ∑ ∑ ∑ ∑ ∑ N y y N x x N y x xy r xy 2 2 2 2 xy r : korelasi skor item dengan skor total N : Jumlah subyek x : skor item y : skor total PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI 31 Kemudian harga dikonsultasikan dengan B . B Jika harga yang diperoleh dari perhitungan lebih besar dari B B maka butir item yang dimaksud adalah valid, tapi jika hasil perhitungan lebih kecil dari B B maka item yang dimaksud tidak valid. xy r tabel r xy r tabel r tabel r Pengujian validitas dilaksanakan dengan menggunakan sistem komputer dengan program SPSS. Dengan taraf signifikansi 5, apabila lebih besar dari pada dengan df sama dengan jumlah kasus di kurangi 2, dalam kasus ini df 37-2 = 35 dengan taraf signifikansi 5 maka nilai dari = 0,216. nilai hitung r tabel r tabel r r pada masing-masing variabel adalah sebagai berikut: Tabel III.5: Hasil Pengujian Validitas untuk Motivasi Berprestasi Indikator No Item Koef. Validitas Nilai r B xy B tabel Keterangan 4 0,721 0,216 valid 5 0,524 0,216 valid 6 0,709 0,216 valid 7 0,536 0,216 valid Kemauan untuk mengikuti kuliah 8 0,526 0,216 valid 9 0,766 0,216 valid 10 0,761 0,216 valid 11 0,456 0,216 valid Menyediakan waktu belajar 12 0,733 0,216 valid 13 0,658 0,216 valid 14 0,625 0,216 valid 15 0,704 0,216 valid 16 0,676 0,216 valid Berusaha untuk menguasai materi 17 0,796 0,216 valid 18 0,684 0,216 valid 19 0,681 0,216 valid 20 0,814 0,216 valid Ketekunan 21 0,851 0,216 valid PLAGIAT MERUPAKAN TINDAKAN TIDAK TERPUJI

Dokumen yang terkait

Pengaruh jenis sekolah mahasiswa dan tingkat pendidikan orang tua terhadap prestasi belajar mahasiswa Prodi Pendidikan Sejarah angkatan 2012-2014 Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 0 156

Hubungan tingkat pendidikan, tingkat pendapatan, dan jenis pekerjaan orang tua terhadap minat berwirausaha pada mahasiswa : studi kasus mahasiswa Program Studi Pendidikan Akuntansi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta angkatan 2007-2010.

3 5 148

Pengaruh motivasi dan prestasi belajar mahasiswa terhadap kemampuan praktik mengajar : studi kasus mahasiswa fakultas keguruan dan ilmu pendidikan Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 0 97

Hubungan antara jenis pekerjaan orang tua dan prestasi belajar dengan minat berwirausaha mahasiswa : studi kasus mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi angkatan 2003-2004 Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 3 109

Pengaruh nilai ujian akhir nasional SLTA dan nilai tes masuk perguruan tinggi terhadap prestasi akademik mahasiswa : studi kasus mahasiswa Universitas Sanata Dharma Yogyakarta angkatan 2002.

0 2 105

Pengaruh motivasi belajar, sarana belajar dan lingkungan belajar terhadap prestasi belajar mahasiswa : studi kasus mahasiswa FKIP program studi Pendidikan Akuntansi tahun ajaran 2002-2004 Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

0 6 142

Pengaruh kepercayaan diri, dan teman sebaya terhadap kecurangan akademik. ( Studi kasus pada mahasiswa Pendidikan Akuntansi, Universitas Sanata Dharma Yogyakarta)

2 2 187

MANAJEMEN WAKTU MAHASISWA TERHADAP KURIK

0 1 17

Pengaruh motivasi berprestasi dan jenis pekerjaan yang diminati terhadap prestasi akademik mahasiswa : studi kasus mahasiswa Pendidikan Ekonomi Universitas Sanata Dharma Yogyakarta tahun angkatan 2004 - USD Repository

0 0 143

Hubungan antara jenis pekerjaan orang tua dan prestasi belajar dengan minat berwirausaha mahasiswa : studi kasus mahasiswa Program Studi Pendidikan Ekonomi angkatan 2003-2004 Universitas Sanata Dharma Yogyakarta - USD Repository

0 0 107