Prinsip Komunikasi Bentuk-bentuk Komunikasi

dan Receiver penerima. Kemudian Charles Osgood, Gerald Miller dan Melvin De Fleur menambahkan unsur efek dan umpan balik Canggara, 2006:22.

II.1.1 Prinsip Komunikasi

Untuk dapat memahami hakikat suatu komunikasi perlu diketahui prinsip dari komunikasi tersebut. Menurut Seiler Arni, 2000:19-22, ada empat prinsip dasar dari komunikasi yaitu sebagai berikut : 1. Komunikasi adalah Suatu Proses Komunikasi adalah suatu proses karena merupakan suatu seri kegiatan yang terus-menerus, yang tidak mempunyai permulaan atau akhir dan selalu berubah-ubah. Komunikasi juga melibatkan suatu variasi saling berhubungan yang kompleks yang tidak pernah ada duplikat dalam cara yang persis sama yaitu : saling hubungan diantara orang, lingkungan, keterampilan, sikap, status, pengalaman dan perasaan, semuanya menentukan komunikasi yang terjadi pada waktu tertentu. 2. Komunikasi adalah Sistem Komunikasi terdiri dari beberapa komponen dan masing-masing komponen tersebut mempunyai tugasperannya masing-masing. Tugasperanan dari masing-masing komponen itu berhubungan satu sama lain untuk menghasilkan suatu komunikasi. Bila terdapat gangguan pada satu komponen maka akan berpengruh pada proses komunikasi secara keseluruhan. 3. Komunikasi Bersifat Interaksi dan Transaksi Yang dimaksud interaksi adalah saling bertukar pesan. Proses komunikasi tidak selalu terjadi secara teratur terkadang sambil menyandikan pesan kia juga menginterpretsaikan pesan yang kita terima. Dalam keadaan demikian komunikasi tersebut bersifat transaksi. 4. Komunikasi Dapat Terjadi Disengaja maupun Tidak Disengaja Komunikasi yang disengaja terjadi apabila pesan yang mempunyai maksud tertentu dikirimkan kepada penerima yang dimasudkan. Tetapi apabila pesan yang tidak disengaja dikirimkan atau tidak dimaksudkan untuk orang tertentu untuk menerimanya maka itu dinamakan komunikasi tidak disengaja.

II.1.3 Bentuk-bentuk Komunikasi

Berdasarkan jumlah peserta komunikasi kelompok komunikasi Amerika yang menulis buku Human Communication membagi komunikasi kedalam lima bentuk Cangara, 2006:29:36, yakni : 1. Komunikasi Antarpribadi Interpersonal Communication Komunikasi antarpribadi adalah kmunikasi antar orang-orang secara tatap muka , yang memungkinkan setiap pesertanya menangkap reaksi orang lain secara langsung, baik secara verbal maupun nonverbal. 2. Komunikasi Kelompok Kecil Small Group Communication Komunikasi kelompok kecil adalah proses komunikasi yang berlangsung antara tiga orang atau lebih secara tatap muka, dimana anggota- anggotanya saling berinteraksi satu sam lainnya. 3. Komunikasi Organisasi Organizational Communication Komunikasi organisasi adalh komunikasi yang terrjadi dalm organisasi yang bersifat formal dan juga informal, berkangsung dalam suatu jaringan yang lebih besar dari komunikasi kelompok. 4. Komunikasi Massa Mass Commnunication Komunikasi massa adalah komunikasi yang menggunakan media massa, baik media cetak surat kabar, majalah ataupun elektoni televisi, radio, film yang dikelola oleh suatu lembaga atau orang yang delembagakan, yang ditujukan kepada sejumlah besar orang yang tersebar di banyak tempat, anonim dan heterogen. 5. Komunikasi Publik Publik Communication Komunikasi publik adalah komunikasi anatra seorang pembicara dengan sejumlah besar orang khalayak yang tidak dikenali satu persatu. Komunikasi ini sering disebut pidato, ceramah atau kuliah.

II.2 Komunikasi Perspektif Budaya

Dokumen yang terkait

Pengaruh Tayangan Super Boy Indonesia Terhadap Pengembangan Bakat Anak (Studi Korelasional Tentang Pengaruh Tayangan Super Boy Indonesia di SCTV Terhadap Pengembangan Bakat Anak SD Negeri 164518 Kota Tebing Tinggi)

0 59 117

Persepsi Mahasiswa Terhadap Keikutsertaan Puteri Indonesia Pada Ajang Miss Universe (Study Deskriptif Mengenai Persepsi Mahasiswa USU terhadap Keikutsertaan Puteri Indonesia 2009 pada Ajang Miss Universe)

13 127 140

Komodifikasi Profil Dai dalam Tayangan Ajang Pencarian Bakat Dai Muda Pilhan ANTV

0 4 35

Kembangkan Bakat di Miss Indonesia.

0 1 1

PERSEPSI MASYARAKAT BALI TERHADAP KONTES MISS WORLD 2013 (Studi Deskriptif Kualitatif Persepsi Masyarakat Bali Terhadap Kontes Miss World 2013).

0 5 121

MOTIF REMAJA SURABAYA MENONTON PROGRAM ACARA FTV ”SINEMA WAJAH INDONESIA” DI SCTV ( Studi Deskriptif Kuantitatif Motif Remaja Surabaya Dalam Menonton Program Acara FTV “Sinema Wajah Indonesia“ di SCTV ).

1 2 119

MOTIF PELAJAR SMA SEKOLAH ISLAM DI GRESIK DALAM MENONTON TAYANGAN PROGAM ACARA “ISLAM” KTP DI SCTV (Study Deskriptif Motif Pelajar Sma Sekolah Islam Di Gresik Dalam Menonton Tayangan Progam Acara “Islam KTP” Di SCTV).

0 1 91

LITERASI MEDIA REMAJA (Studi Deskriptif Kualitatif Literasi Media Dalam Menonton Tayangan Sinetron Ganteng-Ganteng Serigala Di SCTV Oleh Remaja Heavy Viewer Di SMA Negeri Colomadu Kabupaten Karanganyar).

0 0 17

DI SCTV ( Studi Deskriptif Kuantitatif Motif Remaja Surabaya Dalam Menonton Program Acara FTV “Sinema Wajah Indonesia“ di SCTV )

0 0 27

PERSEPSI MASYARAKAT BALI TERHADAP KONTES MISS WORLD 2013 (Studi Deskriptif Kualitatif Persepsi Masyarakat Bali Terhadap Kontes Miss World 2013)

0 0 22