Deskripsi Data Variabel Y Motivasi Siswa Menggambar Teknik

4.3 di atas yaitu 13,51 atau 10 siswa dengan kriteria sangat tinggi, 18,92 atau 14 siswa dengan kriteria tinggi, 35,14 atau 26 siswa dengan kriteria sedang, 10,81 atau 8 siswa dengan kriteria rendah, dan 21,62 atau 16 siswa dengan kriteria sangat rendah. Perolehan data di atas dapat digambarkan pada gambar 4.2 diagram batang di bawah ini. Gambar 4.2 Diagram Persentase Uji kecenderungan Variabel X

4.1.2. Deskripsi Data Variabel Y Motivasi Siswa Menggambar Teknik

Deskripsi data variabelY motivasi siswa menggambar teknik diperoleh data pada tabel 4.4 sebagai berikut : Tabel 4.4 Deskripsi Data Variabel Y Skor Tertinggi Skor Terendah Jumlah Skor Skor Rata- Rata Simpangan Baku 171 116 11131 150,42 10,50 Sumber : Hasil Analisis Statistik Berdasarkan hasil perhitungan seluruh skor baku dari variabel Y di susun dalam bentuk tabel 4.5 distribusi frekuensi sebagai berikut : 13.51 18.92 35.14 10.81 21.62 0.00 5.00 10.00 15.00 20.00 25.00 30.00 35.00 40.00 sangat tinggi tinggi sedang rendah sangat rendah F re k u en si Kriteria Tabel 4.5 Distribusi Frekuensi Motivasi Siswa No Interval Nilai Tengah Jml Frekuensi F Relatif F Kumulatif F Kumulatif 1 164 - 171 168 3 3 4 3 4 2 156 - 163 160 23 20 27 23 31 3 148 - 155 152 49 26 35 49 66 4 140 - 147 144 64 15 20 64 86 5 132 - 139 136 70 6 8 70 95 6 124 - 131 128 72 2 3 72 97 7 116 - 124 120 74 2 3 74 100 74 100 Sumber : Hasil Analisis Statistik Pada tabel 4.5 frekuensi hasil angket motivasi Variabel Y disajikan dalam bentuk diagram batang sebagai berikut : Gambar 4.3 Diagram Batang Distribusi Frekuensi Variabel Y Kecenderungan variabel Y dapat diketahui dengan menggunakan skor rata-rata ideal dan simpangan baku ideal. Hasil perhitungan dapat dilihat pada Tabel 4.6dan gambar 4.4 diagram batang kecenderungan variabel x sebagai berikut : 4 27 35 20 8 3 3 5 10 15 20 25 30 35 40 168 160 152 144 136 128 120 F R e lati f Interval Skor Nilai Tengah Tabel 4.6 Kecenderungan Variabel Y No Skala Skor Mentah Nilai Matang Tabel Konversi Kriteria F 1 x rata-rata + 1.5 SD 157.25 157.25 ≤ x sangat tinggi 23 31.08 2 x rata-rata + 0.5 SD 148.08 148.08 ≤ x ≤ 157.25 tinggi 26 35.14 3 x rata-rata - 0.5 SD 138.92 138.92 ≤ x ≤ 148.08 sedang 15 20.27 4 x rata-rata - 1.5 SD 129.75 129.75 ≤ x ≤ 138.92 rendah 8 10.81 5 x 129.75 sangat rendah 2 2.70 74 100 Sumber : Hasil Analisis Statistik Berdasarkan tabel 4.6 menunjukkan bahwa kecenderungan variabel Y diperoleh skor rata-rata observasi motivasi belajar siswa sebesar 150,42 terletak pada x rata-rata + 0,5 SD atau pada rentang skor 148.08 ≤ x ≤ 157.25. Hal ini menunjukkan bahwa kecenderungan motivasi belajar siswa tergolong dalam kategori “tinggi”. Berikut penjelasan dari setiap perolehan skor pada tabel 4.6 di atas yaitu diperoleh 31,08 atau 23 siswa dengan kriteria sangat tinggi, 35,14 atau 26 siswa dengan kriteria tinggi, 20,27 atau 15 siswa dengan kriteria sedang, 10,81 atau 8 siswa dengan kriteria rendah, dan 2,70 atau 2 siswa dengan kriteria sangat rendah. Perolehan data di atas dapat digambarkan pada diagram di bawah ini. Gambar 4.4 Diagram Persentase Uji KecenderunganVariabel Y

3.12. Analisis Data

Dokumen yang terkait

HUBUNGAN KEMAMPUAN DASAR KOMPUTER DENGAN HASIL BELAJAR MENGGAMBAR TEKNIK DENGAN MENGGUNAKAM AUTOCAD PADA SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 LUBUK PAKAM.

0 4 26

PENGARUH MEDIA PEMBELAJARAN DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA TERHADAP HASIL BELAJAR MENGGAMBAR DENGAN PERANGKAT LUNAK PADA SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 LUBUK PAKAM.

0 4 31

HUBUNGAN MINAT BELAJAR DAN PENGETAHUAN MENGGAMBAR TEKNIK DENGAN HASIL BELAJAR MENGGAMBAR DENGAN PERANGKAT LUNAK PADA SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 LUBUK PAKAM.�.

0 4 24

HUBUNGAN MINAT MEMILIH KOMPETENSI KEAHLIAN TERHADAP HASIL BELAJAR MENGGAMBAR DENGAN AUTOCAD PADA SISWA KELAS XI TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 LUBUK PAKAM.

0 2 27

HUBUNGAN MINAT BELAJAR DAN FASILITAS MENGGAMBAR DENGAN KEMAMPUAN MENGGAMBAR TEKNIK DASAR SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 MERDEKA BERASTAGI.

0 3 31

HUBUNGAN ANTARA MOTIVASI BELAJAR DAN DISIPLIN BELAJAR TERHADAP HASIL BELAJAR PENGETAHUAN DASAR TEKNIK BANGUNAN (PDTB) PADA SISWA KELAS X PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 STABAT.

0 3 15

HUBUNGAN ANTARA PENGGUNAAN MEDIA GRAFIS DAN AKTIVITAS BELAJAR SISWA DENGAN HASIL BELAJAR MENGGAMBAR TEKNIK PADA SISWA KELAS XI PROGRAM KEAHLIAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 STABAT TAHUN AJARAN 2012/2013.

0 2 30

HUBUNGAN PERSEPSI TENTANG KINERJA GURU PPL DENGAN MOTIVASI BELAJAR SISWA DI JURUSAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 2 GARUT.

0 4 41

PENGARUH INTERAKSI SOSIAL GURU DENGAN SISWA TERHADAP MOTIVASI BELAJAR DI JURUSAN TEKNIK GAMBAR BANGUNAN SMK NEGERI 1 CILAKU CIANJUR.

0 0 52

KONTRIBUSI KEMANDIRIAN BELAJAR SISWA DAN FASILITAS BELAJAR TERHADAP PRESTASI BELAJAR MENGGAMBAR BANGUNAN GEDUNG SISWA KELAS XI TEKNIK GAMBAR BANGUNAN DI SMK NEGERI 2 WONOSOBO.

5 16 124