Pembatasan Masalah Rumusan Masalah Tujuan Penilitian

Faktor dari strategi dan media yang digunakan, yaitu guru belum menerapkan strategi dan media yang tepat dalam mengajarkan puisi. Strategi yang tepat untuk mengajarkan siswa menulis puisi adalah strategi yang dapat menarik minat siswa dan dapat memotivasi siswa dalam menulis puisi. Strategi dan media pembelajaran yang diterapkan hendaknya mengikuti perkembangan zaman sehingga dapat menarik perhatian siswa pada saat proses pembelajaran berlangsung.

1.3 Pembatasan Masalah

Berdasarkan identifikasi masalah di atas, maka peneliti membatasi yang akan menjadi bahan peneliti, yaitu rendahnya keterampilan siswa dalam menemukan ide dalam menulis puisi. Rendahnya keterampilan siswa kelas VIII MTS 01 Mojo tersebut disebabkan oleh penggunaan strategi dan model pembelajaran yang kurang bervariasi dan kurang tepat. Strategi pembelajaran yang menjadi alternatif dalam pembelajaran menulis puisi adalah strategi pembelajaran enam-M karena dengan menggunakan strategi enam-M siswa diberikan kesempatan menulis puisi melalui beberapa tahapan yang dapat menimbulkan daya pikir siswa berkembang lebih kreatif dalam menemukan ide. Siswa perlu diberi gambaran atau inspirasi agar dapat menulis puisi. Peneliti mencoba menggunakan media lagu untuk memotivasi dalam menulis puisi. Dengan media lagu diharapkan dapat menimbulkan kesan bagi siswa. Hal itu dapat menjadi inspirasi dalam menulis puisi sehinngga terciptalah proses penulisan yang dilakukan dengan penuh penghayatan dengan pendeskripsian yang baik pula. Hal itu berarti mendengarkan lagu berperan dalam menghasilkan sebuah karya sastra puisi.

1.4 Rumusan Masalah

Berdasarkan latar belakang di atas dapat dirumuskan permasalahan dalam penelitian ini adalah sebagai berikut. 1. Bagaimanakah proses pembelajaran setelah mengikuti pembelajaran menulis puisi menggunakan strategi enam-M dengan media lagu pada siswa kelas VIII MTS 01 Mojo? 2. Bagaimanakah peningkatan kemampuan menulis puisi siswa kelas VIII MTS 01 Mojo setelah mengikuti pembelajaran menulis puisi melalui strategi enam-M menggunakan media lagu? 3. Bagaimanakah perubahan perilaku belajar siswa kelas VIII MTS 01 Mojo setelah mengikuti pembelajaran menulis puisi melalui strategi enam-M dengan media lagu ?

1.5 Tujuan Penilitian

Sesuai dengan rumusan masalah yang ditetapkan, maka tujuan yang akan dicapai dalam penelitian ini adalah : 1. Mendeskripsikan proses pembelajaran setelah mengikuti pembelajaran menulis puisi dengan menggunakan strategi enam-M dengan media lagu pada siswa kelas VIII MTS 01 Mojo. 2. Mendeskripsikan peningkatan kemampuan menulis puisi menggunakan strategi enam-M dengan media lagu pada siswa kelas VIII MTS 01 Mojo. 3. Mendeskripsikan perubahan perilaku pada siswa kelas VIII MTS 01 Mojo dalam menulis puisi menggunakan strategi enam-M dengan media lagu.

1.6 Manfaat Penelitian

Dokumen yang terkait

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI SISWA KELAS VIIIA SMP RADEN FATAH BATU MELALUI PENGGUNAAN MEDIA LAGU

1 27 23

Peningkatan keterampilan menulis puisi melalui media lagu Ada Band Surga Cinta pada siswa kelas VIII MTS Nur Asy-Syafi’iyah (YASPINA) Ciputat, Tangerang.

0 7 147

Peningkatan keterampilan menulis puisi melalui media lagu Ada Band "Surga Cinta" pada siswa kelas VIII MTs Nur Asy-Syafi'iyah (Yaspina) Ciputat, Tangerang

2 14 147

Peningkatan keterampilan menulis puisi melalui media lagu Ada Band “Surga Cinta” pada siswa kelas VIII MTs Nur Asy-Syafi’iyah (Yaspina) Ciputat, Tangerang

1 10 147

PENINGKATAN KETERAMPILAN MENULIS PUISI MELALUI TEKNIK AKROSTIK DENGAN MEDIA LAGU PADA SISWA KELAS V SDN GAJAHMUNGKUR 02 SEMARANG

2 26 248

Peningkatan Kemampuan Menulis Puisi Siswa Kelas VIII SMP Negeri 2 Somagede melalui Teknik Clustering dengan Media Foto Jurnalistik

1 13 186

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI MELALUI STRATEGI JIGSAW Peningkatan Kemampuan Menulis Puisi Melalui Strategi Jigsaw Pada Siswa Kelas V Sd Negeri Jetak Tahun 2013.

0 2 12

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI MELALUI STRATEGI JIGSAW Peningkatan Kemampuan Menulis Puisi Melalui Strategi Jigsaw Pada Siswa Kelas V Sd Negeri Jetak Tahun 2013.

0 1 15

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI DENGAN MEDIA ILUSTRASI LAGU PADA PESERTA DIDIK KELAS VIII B SMP Peningkatan Kemampuan Menulis Puisi dengan Media Ilustrasi Lagu pada peserta Didik Kelas VIII B SMP Negeri 3 Sawit Boyolali Tahun Ajaran 2010/2011.

1 1 16

PENINGKATAN KEMAMPUAN MENULIS PUISI MELALUI MEDIA GAMBAR SISWA KELAS VIII-1 SMP ISLAM YLPI KOTA PEKANBARU

0 1 6