Strategi Distribusi Aplikasi Strategi Pemasaran Yang Dilakukan oleh BMT Masjid Al-Azhar

Masjid Al Azhar Jakarta baru hanya pembuatan kalender, brosur dan pensosialisasian informasi melalui website. Maka dengan hal inilah promosi dengan cara periklanan belum dapat dilakukan oleh BMT Masjid Al Azhar Jakarta secara menyeluruh. Promosi yang dilakukan oleh BMT Masjid Al Azhar Jakarta. Promosi yang dilakukan ialah dengan proses dari mulut ke mulut dengan memaksimalkan hal-hal positif yang terdapat pada produk-produk BMT Masjid Al Azhar Jakarta. Nasabah yang telah merasakan manfaat dari produk-produk yang terdapat pada BMT Masjid Al Azhar Jakarta memberitahu masyarakat yang belum merasakan manfaat dari produk-produk yang terdapat pada BMT Masjid Al Azhar Jakarta, sehingga lambat laun masyarakat yang belum merasakan manfaat dari produk-produk yang terdapat pada BMT Masjid Al Azhar Jakarta berminat untuk memanfaatkan produk-produk yang terdapat pada BMT Masjid Al Azhar Jakarta. Promosi yang dilakukan oleh BMT Masjid Al Azhar Jakarta ialah dengan penjualan pribadi personal selling. Promosi ini dilakukan oleh pengelola BMT Masjid Al Azhar Jakarta dengan cara menawarkan produk-produk yang terdapat pada BMT Masjid Al Azhar Jakarta dengan menjelaskan manfaaat dan keuntungan yang akan diperoleh masyarakat apabila memanfaatkan produk- produk yang terdapat pada BMT Masjid Al Azhar Jakarta. Strategi pemasaran pembiayaan UKM yang dilakukan oleh BMT Masjid Al Azhar Jakarta juga seperti sponsorship keagamaan, berpartner dengan sekolah- sekolah yakni kantin jajanan. Kemudian BMT Masjid Al Azhar Jakarta dalam memasarkan produk-produknya juga melalui bantuan-bantuan yang sifatnya sosial. Selain itu pemasaran pembiayaan UKM yang Islami dan juga bauran pemasaran pembiayaan UKM, ternyata dapat menarik minat nasabah ini dibuktikan dengan perkembangan dan pertumbuhan jumlah pembiayaan UKM yang diajukan oleh nasabah UKM terhadap produk-produk BMT Masjid Al Azhar Jakarta.

2. Faktor-faktor Yang Mempengaruhi Pemasaran Terhadap Pembiayaan

UKM Jakarta Selatan di BMT Masjid Al Azhar Jakarta Dalam memasarkan produknya dari segi pembiayaan UKM, BMT Masjid Al Azhar Jakarta memiliki beberapa actor, seperti actor pendukung dan juga actor penghalang yang berperan penting untuk membantu para UKMdebitur dalam mengembangkan usahanya, diantaranya sebagai berikut : a. Faktor Pendukung : Lokasi yang sangat strategis, yaitu sentralisasi roda perekonomian yang berdekatan dengan para UKM di Jakarta Selatan dan juga dekat sekali dengan pasar-pasar tradisional. Berikut di bawah ini adalah nama, lokasi dan usaha yang digeluti para UKM Jakarta Selatan :