Karakteristik Responden Berdasarkan Gender dan Usia Karakteristik Responden Berdasarkan Usia dan Lama Bekerja Tabel 4.2 Karakteristik Responden Berdasarkan Gender dan Pendidikan Terkahir

Tabel 4.1 sampai dengan Tabel 4.12 menjelaskan distribusi jawaban responden.

1. Karakteristik Responden Berdasarkan Gender dan Usia

Tabel 4.1 Karakteristik Responden Berdasarkan Gender dan Usia usia gender Crosstabulation Count Gender Total Laki-Laki Perempuan Usia 19-30 19 6 25 30-40 4 3 7 40-50 4 1 5 50 1 1 Total 28 10 38 Sumber : Hasil Penelitian 2014 Berdasarkan Tabel 4.1 karakteristik responden berdasarkan usia dan gender menunjukkan bahwa mayoritas responden berada pada kelompok usia 19-30 tahun dan lebih banyak bergender Laki-laki. Hal ini disebabkan oleh karena Laki-laki lebih banyak meluangkan waktu untuk bisa keluar mengontrol usaha ke pabrik dan perusahaan ini bergerak di bidang alat berat jadi lebih banyak dibutuhkan karyawan laki-laki dibanding perempuan. Universitas Sumatera utara

2. Karakteristik Responden Berdasarkan Usia dan Lama Bekerja Tabel 4.2

Karakteristik Responden Berdasarkan Usia dan Lama Bekerja Lama Bekerja Usia Crosstabulation Count Usia Total 19-30 30-40 40-50 50 Lama Bekerja 1 Tahun 7 7 3 Tahun 18 18 10 tahun 7 7 15 tahun 5 1 6 Total 25 7 5 1 38 Sumber : Hasil Penelitian 2014 Berdasarkan Tabel 4.2 karakteristik responden berdasarkan Usia dan Lama Bekerja menunjukkan bahwa mayoritas responden berada pada usia 19-30 tahun dan pada lama bekerja 3 tahun. Hal ini disebabkan oleh karena lama bekerja 3 tahun merupakan karyawan yang jumlahnya paling banyak diterima diperusahaan, karena banyak yang sudah pensiun jadi dibutuhkan karyawan baru.

3. Karakteristik Responden Berdasarkan Gender dan Pendidikan Terkahir

Tabel 4.3 Karakteristik Responden Berdasarkan Gender dan Pendidikan Terkahir Gender Pendidikan Terakhir Crosstabulation Count Pendidikan Terakhir Total D3 S1 S2 SMA Gender Laki-Laki 5 17 1 5 28 Perempuan 3 4 2 1 10 Total 8 21 3 6 38 Sumber : Hasil Penelitian 2014 Berdasarkan Tabel 4.3 karakteristik responden berdasarkan Gender dan Pendidikan Terakhir menunjukkan bahwa mayoritas responden Laki-laki dan pada Universitas Sumatera utara Pendidikan Terakhir S1 lebih banyak. Hal ini disebabkan oleh karena standart kualifikasi yang dibutuhkan perusahaan dan laki-laki memang lebih banyak dibutuhkan dikarenkan beban kerja yg lebih banyak dan berat.

4.2.2 Analisis Deskriptif Variabel

Dokumen yang terkait

Pengaruh Gaya Kepemimpinan Terhadap Kepuasan Kerja Karyawan Pada PT. Tirta Indah Abadi Mela (PT. TIAM) Sibolga

14 155 136

Pengaruh Motivasi dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada PT. Sri Rahayu Agung Desa Kotarih Baru Kec. Kotarih Kab. Sergei-Sumatera Utara

2 89 134

Pengaruh Karakteristik Individu, Pekerjaan, dan Organisasi, Serta Kepuasan Kerja Karyawan Terhadap Motivasi Kerja di PT. Sumbetri Megah

1 54 196

PENGARUH KOMPENSASI, DISIPLIN KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Kompensasi, Disiplin Kerja, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada PT. Bank Bukopin Di Surakarta).

0 2 14

PENGARUH KOMPENSASI, DISIPLIN KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Kompensasi, Disiplin Kerja, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada PT. Bank Bukopin Di Surakarta).

0 1 12

PENGARUH MOTIVASI KERJA, DISIPLIN KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Rs.Asy-Syifa’ Sambi.

0 2 14

PENGARUH MOTIVASI KERJA, DISIPLIN KERJA, DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA KARYAWAN Pengaruh Motivasi Kerja, Disiplin Kerja, Dan Kepuasan Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Rs.Asy-Syifa’ Sambi.

0 1 15

Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Sumbetri Megah Medan

0 0 18

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Uraian Teoritis 2.1.1 Pengertian Kepuasan Kerja - Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Sumbetri Megah Medan

0 0 33

Pengaruh Kepuasan Kerja Dan Disiplin Kerja Terhadap Kinerja Karyawan Pada Pt. Sumbetri Megah Medan

1 2 10