KOMITMEN DAN PERJANJIAN PENTING lanjutan

PT KRAKATAU STEEL PERSERO Tbk DAN ENTITAS ANAK CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN KONSOLIDASIAN INTERIM Pada Tanggal 30 September 2013 dan 31 Desember 2012 Disajikan dalam ribuan Dolar AS dan dalam jutaan Rupiah, Kecuali Dinyatakan Lain PT KRAKATAU STEEL PERSERO Tbk AND SUBSIDIARIES NOTES TO INTERIM CONSOLIDATED FINANCIAL STATEMENTS As of September 30, 2013 and December 31, 2012 Expressed in thousands of US Dollar and in million Rupiah, Unless Otherwise Stated 158

34. KOMITMEN DAN PERJANJIAN SIGNIFIKAN lanjutan

KOMITMEN SIGNIFIKAN lanjutan Entitas Anak - PT KE lanjutan p. PT KE memperoleh fasilitas Kredit Modal Kerja Konstruksi dengan jumlah maksimum sebesar Rp50.000 dari Bank Jabar Banten. Fasilitas kredit tersebut akan berakhir pada tanggal 3 September 2013. Pada tanggal 30 September 2013, fasilitas kredit ini belum digunakan. q. PT KE memperoleh fasilitas non-cash loan dengan jumlah maskimum sebesar Rp150.000 dari Bank Jabar Banten. Fasilitas kredit tersebut akan berakhir pada tanggal 3 September 2013. Pada tanggal 30 September 2013, total bank garansi yang diterbitkan sebesar Rp2.568 dan US343.100. r. PT KE memperoleh fasilitas non-cash loan dengan jumlah maskimum sebesar Rp100.000 dari Indonesia Eximbank. Belum ada akta notaris untuk fasilitas kredit tersebut. Fasilitas kredit tersebut akan berakhir ketika penandatanganan akta perjanjian telah berjalan satu tahun. Pada tanggal 30 September 2013, total bank garansi yang diterbitkan sebesar Rp12.540. PERJANJIAN SIGNIFIKAN Perusahaan s. Perusahaan mengadakan perjanjian dengan PT Perusahaan Listrik Negara Persero “PLN”. Berdasarkan perjanjian tanggal 22 April 1994, PLN setuju untuk menyalurkan daya Iistrik maksimum sebesar 160.000 Kilo Volt Ampere kepada Perusahaan. Perjanjian ini berlaku sejak tanggal 1 Agustus 1991 dan tidak mempunyai batas waktu, kecuali salah satu pihak bermaksud untuk mengakhiri perjanjian tersebut.

34. SIGNIFICANT COMMITMENTS