Gambaran Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikan

ibadah sesuai dengan keyakinan dan kepercayaan masing-masing dengan rasa aman dan nyaman. Gambaran Penduduk Desa Bekerah Berdasarkan Agama di Posko Pengungsian UKA Berikut adalah gambaran penduduk Desa Bekerah berdasrkan agama di posko pengungsian UKA pasca meletusnya Gunung Sinabung : Grafik 4.6 Sumber : Kordinator Pengungsi UKA, September 2014 Grafik diatas menunjukkan bahwa lebih bayak pengungsi yang beragama Kristen jika dibandingkan dengan agama Islam dan Katolik yaitu dengan persentase 53 dengan jumlah 1 84 jiwa, sedangkan Islam 33 dengan jumlah 115 jiwa dan Katolik 14 dengan jumlah 49 jiwa.

4.3.7 Gambaran Penduduk Berdasarkan Tingkat Pendidikan

Berikut adalah gambaran penduduk Desa Bekerah berdasrkan tingkat pendidikan sebelum meletusnya Gunung Sinabung yang di peroleh peneliti dari kepala desa setempat. Di gambarkan dalam bentuk grafik di bawah ini: 33 14 53 Gambaran Penduduk Desa Bekerah Berdasarkan Agama di Posko UKA Islam Katolik Kristen Universitas Sumatera Utara Grafik 4.7 Sumber : Kepala Desa, September 2014 Pendidikan penduduk Desa Bekerah mengalami perkembangan yang baik, hal ini bisa di pengaruhi oleh beberapa faktor seperti keterbukaan masyarakat terhadap hal-hal baru, adanya teknologi informsi sehingga masyarakat semakin pintar dan ada keinginan untuk maju. Dari grafik diatas pendidikan yang paling banyak adalah tamatan SLTA sekitar 27. Kesadaran masyarakat Bekerah akan pentingnya pendidikan terbukti dengan tamatan universitas 6 dan pasca sarjana 4. Walaupun tamatan universitas dan pasca sarjana perentasenya masih kecil, masih bisa dijadikan suatu prestasi karena mengingat mahalnya biaya pendidikan. 15 25 18, 27 5 6 4 Gambaran Penduduk Desa Bekerah Menurut Tingkat Pendidikan Tidak sekolah SD SLTP Sederajat SLTA Sederajat Akademi Universitas Universitas Sumatera Utara Gambaran penduduk Desa Bekerah Berdasrkan pendidikan pasca meletusnya Gunung Sinabung di pengungsian UKA digambarkan dalam bentuk grafik sebagai berikut: Graik 4.8 Sumber : Kordinator UKA, September 2014 Dari grafik diatas dapat dilihat bahwa tingkat pendidikan yang paling banyak di posko UKA adalah SD dengan persentase 30 dengan jumlah 104 jiwa. Tingat pendidikan SLTP dengan persentase 27 dengan jumlah 93 jiwa dan persentase SLTA 13 dengan jumlah 45 jiwa. Sedangkan persentase tingkat Akademi 7 dengan jumlah 24 jiwa, Universitas 7 dan persentase tingkat Pasca Sarjana adalah 3 dengan jumlah 10 jiwa. Dari data diatas tingkat pendidikan penduduk Desa Bekerah masih bisa di jadikan suatu prestasi karena meskipun dalam keadaan mengungsi mereka masih bisa melanjutkan tingkat pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi hingga pasca sarjana walaupun dengan persentase kecil. 7 30 27 13 7, 13 3 Gambaran Penduduk Desa Bekerah di Posko UKA Menurut Tingkat Penddidikannya Tidak sekolah SD SLTP SLTA Akademi Universitas Pasca Sarjana Universitas Sumatera Utara

4.3.8. Gambaran Penduduk Berdasarkan Mata Pencaharian

Dokumen yang terkait

Dampak Bencana Pasca Meletusnya Gunung Sinabung Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi di Desa Kutarayat Kecamatan Naman Teran Kabupaten Karo

9 83 126

Analisis Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Pasca Erupsi Gunung Sinabung di Desa Kutambelin Kecamatan Naman Teran Kabupaten Karo

0 32 104

Analisis Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Pasca Erupsi Gunung Sinabung di Desa Kutambelin Kecamatan Naman Teran Kabupaten Karo

0 0 10

Analisis Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Pasca Erupsi Gunung Sinabung di Desa Kutambelin Kecamatan Naman Teran Kabupaten Karo

0 0 2

Analisis Kondisi Sosial Ekonomi Masyarakat Pasca Erupsi Gunung Sinabung di Desa Kutambelin Kecamatan Naman Teran Kabupaten Karo

0 0 13

Dampak Bencana Pasca Meletusnya Gunung Sinabung Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Masyarakat Desa Bekerah Kecamatan Naman Teran Kabupaten Karo

0 1 18

Dampak Bencana Pasca Meletusnya Gunung Sinabung Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Masyarakat Desa Bekerah Kecamatan Naman Teran Kabupaten Karo

0 1 45

BAB II TINJAUAN PUSTAKA 2.1 Pengertian Dampak - Dampak Bencana Pasca Meletusnya Gunung Sinabung Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Masyarakat Desa Bekerah Kecamatan Naman Teran Kabupaten Karo

0 2 40

BAB I PENDAHULUAN 1.1 Latar Belakang Masalah - Dampak Bencana Pasca Meletusnya Gunung Sinabung Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Masyarakat Desa Bekerah Kecamatan Naman Teran Kabupaten Karo

0 0 10

Dampak Bencana Pasca Meletusnya Gunung Sinabung Terhadap Kehidupan Sosial Ekonomi Masyarakat Desa Bekerah Kecamatan Naman Teran Kabupaten Karo

0 1 9